Tiga Makanan yang Harus Dieliminasi dari Menu Sarapan

Dewi

Editor:

  • Sarapan penting dilakukan untuk mendapat energi dan nutrisi yang dibutuhkan untuk memulai hari. 
  • Namun, menu sarapan yang dikonsumsi tidak boleh sembarangan.
  • Berikut ini adalah tiga daftar makanan yang perlu dieliminasi dari menu sarapan.

SKOR.id - Sarapan penting dilakukan untuk mendapatkan energi dan nutrisi yang dibutuhkan tubuh untuk memulai hari.

Namun sayangnya, masih ada sebagian orang yang tidak mengonsumsi sarapan dengan baik atau bahkan melewatkannya.

Seperti dijelaskan Spanish Nutrition Foundation (FEN), melewatkan sarapan adalah sebuah "kesalahan nutrisi" yang membuat seorang menjadi sangat lapar ketika jam makan siang.

Ketika sudah merasa sangat lapar, maka akan cenderung mengonsumsi lebih banyak kalori.

Selain itu, penting juga untuk tidak makan makanan tidak sehat saat sarapan. Karena biasanya, tak sedikit orang mengonsumsi makanan yang mudah diolah untuk makan pagi.

Padahal, sarapan dengan menu yang bergizi dapat membantu menjaga berat badan serta meningkatkan performa fisik dan intelektual.

Untuk sarapan, sebaiknya menghindari makanan olahan. Menurut FEN, berikut ini adalah daftar makanan yang perlu dieliminasi dari menu sarapan:

1. Sereal

Skorer harus berhati-hati dengan sereal, makanan klasik yang menjadi pilihan banyak orang untuk disantap di pagi hari.

Kita dapat dengan mudah menemukan berbagai macam sereal di supermarket, mulai dari rasa cokelat, jagung, susu, madu, dan lain-lain.

Namun, tahukah jika sebagian besar sereal adalah produk olahan yang sebaiknya dihindari?

Jika memang ingin mengonsumsi sereal untuk sarapan, ada dua tipe yang tidak berbahaya untuk kesehatan.

Contohnya oat flakes atau sereal. FEN meyakini bahwa oatmeal merupakan salah satu sereal terbaik sehingga kita bisa mengonsumsinya untuk sarapan.

2. Jus

Banyak orang selalu percaya bahwa minum jus buah alami tanpa tambahan gula sama baiknya dengan memakan buah utuh.

Padahal, itu adalah keyakinan yang salah, karena dengan memeras buah, yang dilakukan adalah melepaskan gula dari buah tersebut.

Dilansir Obesitas Clinic, jus buah meskipun dikonsumsi dalam kondisi segar dan tanpa tambahan gula, tidak akan sama khasiatnya dengan buah utuh.

Karena itu, untuk sarapan, pilihan terbaiknya adalah makan buah utuh, yang akan memberikan banyak nutrisi bermanfaat bagi tubuh.

3. Sandwich atau Roti Lapis

Makanan yang banyak dikonsumsi orang saat sarapan adalah sandwich atau roti lapis. Dua potong roti diisi dengan keju, sayuran, dan daging yang diiris menjadi favorit banyak orang.

Sebagian percaya bahwa makanan ini mengandung gizi lengkap dan sehat, apalagi jika tidak ditambahkan lemak seperti butter.

Namun, keju dan roti yang terbuat dari tepung yang sebenarnya kurang baik dikonsumsi, dan daging yang digunakan biasanya olahan sehingga juga kurang bernutrisi.

Sebagai penggantinya, FEN merekomendasikan roti gandum ditambah salmon asap atau alpukat untuk sarapan yang lebih sehat.

Baca Juga Berita Bugar Lainnya:

6 Hal yang Disalahpahami Orang tentang Serangan Migrain

6 Makanan yang Baik untuk Kesehatan Mulut

 

Source: Mundo Deportivo

RELATED STORIES

Rekomendasi Tempat Jogging Favorit, dari Jakarta hingga Bali

Rekomendasi Tempat Jogging Favorit, dari Jakarta hingga Bali

Simak rekomendasi berbagai tempat jogging favorit di wilayah Jakarta, DI Yogyakarta, hingga Bali dalam artikel ini.

Deretan Olahraga yang Efektif Menurunkan Kolesterol

Deretan Olahraga yang Efektif Menurunkan Kolesterol

Simak deretan olahraga yang bisa mencegah kolesterol dalam artikel ini.

Hubungan yang Langgeng dan Bahagia Memiliki Banyak Manfaat untuk Kesehatan

Hubungan yang Langgeng dan Bahagia Memiliki Banyak Manfaat untuk Kesehatan

Pasangan yang berbagi momen bahagia dan penuh kasih sayang menikmati prospek kesehatan yang lebih baik dan hidup lebih lama, demikian temuan studi,

14 Manfaat Kesehatan Luar Biasa dari Labu Siam yang Harus Anda Ketahui

14 Manfaat Kesehatan Luar Biasa dari Labu Siam yang Harus Anda Ketahui

Labu siam adalah sayuran bergizi. Tanaman milik keluarga ‘Cucurbitaceae’ ini aslinya berasal dari Meksiko tengah dan berbagai bagian Amerika, tetapi sekarang telah dibudidayakan di seluruh dunia.

Alasan Mengapa Kulit Buah dan Sayur Ini Tak Perlu Dibuang

Alasan Mengapa Kulit Buah dan Sayur Ini Tak Perlu Dibuang

Kulit pada beberapa buah dan sayur memiliki kandungan nutrisi yang lebih banyak dibanding daging buahnya.

Vitamin Apa yang Baik untuk Menghindari Peradangan?

Vitamin Apa yang Baik untuk Menghindari Peradangan?

Ada lima gejala yang dapat menunjukkan peradangan akut: kemerahan, panas, bengkak, nyeri dan sulit untuk menggerakkan area tubuh yang terdampak secara normal.

Mengenal Manfaat Minum Kopi Sebelum Olahraga di Pagi Hari

Mengenal Manfaat Minum Kopi Sebelum Olahraga di Pagi Hari

Kopi merupakan olahan minuman yang dipercaya mampu meningkatkan kinerja seseorang.

Manfaat dan Nutrisi yang Terkandung dalam Kelapa

Manfaat dan Nutrisi yang Terkandung dalam Kelapa

Anda mungkin bertanya-tanya, apakah kelapa benar-benar kacang? Kenyataannya, kelapa dapat diklasifikasikan sebagai kacang, buah, atau biji, tergantung pada kriteria yang digunakan.

Rutin Mengonsumsi Buah dapat Melawan Gejala Depresi

Rutin Mengonsumsi Buah dapat Melawan Gejala Depresi

Orang yang mengonsumsi buah secara rutin menunjukkan kesehatan mental yang lebih baik.

Telat Makan Bikin Sakit Kepala, Ini Penjelasan dan Tips Mengatasinya

Sakit kepala bisa menyerang efek telat makan dan itu banyak dialami dalam kehidupan sehari-hari.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga TopSkor Papua Ambil Langkah Konkret dalam Regenerasi Wasit

Liga TopSkor Papua akan melibatkan mahasiswa-mahasiswa Fakultas Ilmu Olahraga Universitas Cenderawasih.

Sumargo Pangestu | 03 May, 10:00

RRQ. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

RRQ Tambah Kekuatan Tim Mobile Legends Ladiesnya

Salah satu yang didatangkan oleh RRQ ke tim RRQ Mika adalah mantan Bigetron Era.

Gangga Basudewa | 03 May, 09:34

Dewa United FC

Liga 1

Skor Stats: Antiklimaks Dewa United di Regular Series Liga 1 2023-2024

Uraian fakta menarik dari hasil laga Dewa United FC vs Borneo FC pada pekan ke-34 Liga 1 2023-2024.

Taufani Rahmanda | 03 May, 09:30

Indiana Pacers

Basketball

Playoff NBA 2024: Menangi Game 6, Indiana Pacers dan New York Knicks Bertemu di Semifinal Wilayah Timur

Indiana Pacers melaju ke semifinal Wilayah Timur usai memastikan keunggulan 4-2 atas Milwaukee Bucks pada putaran pertama Playoff NBA 2024.

Arin Nabila | 03 May, 09:09

Liga TopSkor

Garnier Men Liga TopSkor U-17: Dilanda Badai Cedera, Pelatih APC Ungkap Pentingnya Jaga Kondisi Fisik

Akademi Persib Cimahi (APC) akan menghadapi Youth Tiger SS pada lanjutan pekan kesembilan Grup Skor Garnier Men Liga TopSkor U-17 2024.

Nizar Galang | 03 May, 08:35

Gelandang serang Timnas U-23 Irak di Piala Asia U-23 2024, Ali Jasim. (Foto: AFC/Grafis: Jovi Arnanda/Skor.id)

Timnas Indonesia

Pahlawan Kemenangan Irak U-23 Doakan Indonesia U-23 Bisa Menyusul ke Olimpiade 2024

Pencetak gol penentu Irak U-23, Ali Jasim bicara kemenangan atas Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.

Sumargo Pangestu | 03 May, 07:50

Liga TopSkor

Dimulai Akhir Pekan ini, Liga TopSkor Papua U-13 Diikuti 6 Tim

Liga TopSkor Papua U-13 musim ini akan bergulir mulai Sabtu (4/5/2024).

Nizar Galang | 03 May, 07:45

Franco Mastantuono, wonderkid River Plate asal Argentina yang menjadi incaran Real Madrid. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

La Liga

Real Madrid Bidik Wonderkid River Plate Asal Argentina

Real Madrid dikabarkan mengincar wonderkid Argentina, Franco Mastantuono.

Pradipta Indra Kumara | 03 May, 04:02

Esports World Cup 2024 (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

Esports World Cup 2024, Semua Hal yang Harus Kamu Tahu

Berikut ini adalah semua hal yang harus kamu tahu dari gelaran Esports World Cup 2024 alias Piala Dunia Esports 2024 di Riyadh, Arab Saudi.

Thoriq Az Zuhri | 03 May, 03:56

Piala Dunia Esports (Yusuf/Skor.id).

Esports

Daftar Game yang Dipertandingkan di Piala Dunia Esports 2024

Esports World Cup 2024 alias Piala Dunia Esports 2024 akan segera bergulir, ini adalah daftar game yang akan dipertandingkan.

Thoriq Az Zuhri | 03 May, 03:56

Load More Articles