Kualifikasi Euro 2024: 19 Negara Lolos ke Jerman, Terbaru Ada Italia

Pradipta Indra Kumara

Editor: Pradipta Indra Kumara

Fase Grup Kualifikasi Euro 2024 telah mendekati akhir. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).
Fase Grup Kualifikasi Euro 2024 mencapai akhir. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

SKOR.id - Hingga Selasa (21/11/2023) sudah ada 20 tim yang lolos ke putaran final Euro 2024 dari jalur Kualifikasi Euro 2024 (Kualifikasi Piala Eropa 2024), termasuk Jerman yang menjadi tuan rumah.

Salah satu negara yang baru saja memastikan diri untuk tampil di Jerman tahun depan adalah Italia, setelah bermain imbang menghadapi Ukraina pada pertandingan penentuan di Grup C.

Italia smpat terancam tidak lolos karena performa yang naik turun, meski penampilan melawan Ukraina tidak memuaskan, mereka tetap saja menyegel satu tempat di putaran final Euro 2024.

Pada hari yang sama, Republik Ceko dan Slovenia juga berhasil mengunci tiket lolos ke putaran final Euro 2024, menyusul beberapa negara besar seperti Prancis, Portugal, Spanyol, hingga Inggris sudah memastikan satu tiket ke Jerman.

Sehari sebelumnya Serbia juga telah berhasil memastikan satu tiket lolos ke putaran final Euro 2024, dengan posisi sebagai runner-up Grup G di bawah Hungaria.

Tim lain seperti Belanda juga lolos ke Euro 2024 dengan menjadi runner-up Grup B di bawah Prancis, setelah meraih kemenangan 1-0 atas Irlandia berkat gol tunggal yang diciptakan oleh Wout Weghorst (11').

Kemanangan Belanda atas Irlandia membuat mereka mengoleksi 15 poin, hasil dari tujuh pertandingan, dan tak lagi terkejar oleh Yunani yang kalah head-to-head dari tim Oranje.

Portugal menjaga kesempurnaan di Grup J Kualifikasi Euro 2024. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).
Portugal menjaga kesempurnaan di Grup J Kualifikasi Euro 2024. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Sementara itu Prancis sudah memastikan diri lolos sejak 13 Oktober 2023 lalu, bersama Belgia (Grup F), dan Portugal (Grup J) yang tampil brilian di grup masing-masing.

Belgia yang sementara ini baru tampil dalam tujuh laga, berada di bawah Austria yang sudah tampil dalam delapan pertandingan. Sementara itu di Grup J, Portugal tak terbendung dan sudah memenangi sembilan pertandingan.

Pada turnamen Piala Eropa 2024 nanti akan menjadi keikutsertaan ke-11 Belanda, mereka tampil di 10 edisi sebelumnya pada (1976, 1980, 1988, 1992, 1996, 2000, 2004, 2008, 2012, 2020).

Sama seperti Belanda, di turnamen Euro 2024 nanti, Prancis akan tampil untuk ke-11 kalinya di ajang tersebut, setelah edisi 1960, 1984, 1992, 1996, 2000, 2004, 2008, 2012, 2016, dan 2020.

Tim-tim lain yang sebelumnya sudah memastikan lolos ke putaran final Euro 2024 adalah Skotlandia dan Spanyol dari Grup A, Turki (Grup D), Austria (Grup F), dan Inggris (Grup C).

Selain Belanda, tim lain yang memastikan diri lolos ke Euro 2024 pada bulan November ini adalah Hungaria (Grup G), Slovakia (Grup J), Albania (Grup E), Denmark (Grup H), Rumania (Grup I), dan Swiss (Grup I).

Turnamen Piala Eropa 2024 akan menjadi pengalaman kedua bagi Albania, setelah edisi 2016 lalu. Slovakia yang lolos pada edisi 2016 dan 2020, meneruskan catatan apik dengan tampil di turnamen ketiga mereka.

Dari semua tim yang sudah lolos, termasuk tuan rumah, sejauh ini Jerman menjadi tim yang paling sering tampil di Euro dan akan menjadi yang ke 14 di Euro 2024 nanti setelah sebelumnya di edisi 1972, 1976, 1980, 1984, 1988, 1992, 1996, 2000, 2004, 2008, 2012, 2016, dan 2020.

Catatan penampilan terbanyak Jerman diikuti Spanyol yang tampil untuk ke-12 kali setelah 1964, 1980, 1984, 1988, 1996, 2000, 2004, 2008, 2012, 2016, 2020.

Berikut ini 20 Tim yang sudah lolos ke Euro 2024

1. Jerman (tuan rumah)
2. Belgia (juara Grup F)
3. Prancis (juara Grup B)
4. Portugal (juara Grup J)
5. Skotlandia (runner-up Grup A)
6. Spanyol (juara Grup A)
7. Turki (dua teratas Grup D)
8. Austria (runner-up Grup F)
9. Inggris (juara Grup C)
10. Hungaria (juara Grup G)
11. Slovakia (runner-up Grup J)
12. Albania (juara Grup E)
13. Denmark (juara Grup H)
14. Belanda (runner-up Grup B)
15. Rumania (dua teratas Grup I)
16. Swiss (dua teratas Grup I)
17. Serbia (runner-up grup G)
18. Republik Ceko (runner-up Grup E)
19. Italia (runner-up Grup C)
20. Slovenia (runner-up Grup H)

RELATED STORIES

Makedonia Utara vs Inggris: Ditahan Imbang Harry Kane Mengaku Kesulitan

Makedonia Utara vs Inggris: Ditahan Imbang Harry Kane Mengaku Kesulitan

Pertandingan antara Makedonia Utara vs Inggris hanya berakhir imbang, Harry Kane mengaku kesulitan di laga tersebut.

Romelu Lukaku Koleksi 14 Gol, Catat Rekor di Kualifikasi Euro 2024

Penyerang Timnas Belgia, Romelu Lukaku, mematahkan rekor terbanyak kualifikasi Euro sebelumnya yang dipegang David Healy dan Robert Lewandowski.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Ketua Umum PSSI Erick Thohir. (Foto: Yogie Gandanaya/Grafis: Yusuf/ Skor.id)

Timnas Indonesia

Kepada Media Luar, Erick Thohir Ungkap Mimpi Garuda yang Ingin Terus Terbang Tinggi

Erick Thohir mengatakan bahwa Timnas U-23 Indonesia memiliki nyali besar saat berbincang dengan Aljazeera.

Sumargo Pangestu | 27 Apr, 14:32

Selain berfungsi sebagai pelindung dari sengatan cahaya matahari, topi golf juga membuat Anda lebih bergaya (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Fashion

4 Tips Memilih Topi Golf Terbaik Menurut Para Pegolf

Topi golf adalah aksesori yang tidak boleh diabaikan karena bermanfaat bagi golfer.

Kunta Bayu Waskita | 27 Apr, 13:19

Roti lepeshka, salah satu makanan favorit dan sehat dari Uzbekistan (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

All Culture

4 Kudapan Sehat Khas Uzbekistan yang Cocok untuk Vegetarian

Lepeshka, chalop, sumalyak, dan samsa jadi makanan favorit masyarakat Uzbekistan.

Kunta Bayu Waskita | 27 Apr, 12:43

Uber Cup/Piala Uber

Badminton

Hasil Uber Cup 2024: Indonesia Sapu Bersih Kemenangan Lawan Hong Kong

Gregoria Mariska Tunjung dan kawan-kawan sukses mengalahkan Hong Kong dengan skor 5-0 pada laga pertama Grup C Uber Cup 2024.

I Gede Ardy Estrada | 27 Apr, 10:48

Skor Stats Liga Indonesia. M Yusuf - Skor.id

Liga 1

Skor Stats: Bali United Perbaiki Catatan Tandang, Produktivitas Persebaya Rendah

Persebaya selalu kalah saat bertemu Bali United dalam empat pertemuan terakhir di Liga 1.

Rais Adnan | 27 Apr, 10:17

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 05:17

Laga Manchester United vs Burnley di Liga Inggris 2023-2024. (Hendy Andika/Skor.id),

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Manchester United vs Burnley di Liga Inggris 2023-2024

Berikut ini prediksi dan link live streaming Manchester United vs Burnley di Liga Inggris 2023-2024 yang akan digelar Sabtu (27/4/2024) pukul 21.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 05:16

Timnas U-23 Uzbekistan (Uzbekistan U-23). (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Pelatih Uzbekistan U-23: Indonesia Mampu Melawan Tim Besar

Sementara itu, pemain Uzbekistan U-23, Khusain Norchaev, menegaskan kesiapannya untuk menghadapi Timnas U-23 Indonesia.

Rais Adnan | 27 Apr, 04:40

Duel Aston Villa vs Chelsea di Liga Inggris 2023-2024. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Aston Villa vs Chelsea di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Aston Villa vs Chelsea di Liga Inggris (Premier League) musim 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 27 Apr, 04:31

West Ham United vs Liverpool di Liga Inggris 2023-2024. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming West Ham vs Liverpool di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming West Ham vs Liverpool di Liga Inggris 2023-2024 yang akan digelar pada Sabtu (27/4/2024) pukul 18.30 WIB.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 03:44

Load More Articles