Mengenal Alzheimer, Penyakit yang Diderita Der Bomber Gerd Muller

Irfan Sudrajat

Editor:

  • Legenda sepak bola Jerman dan Bayern Munchen, Gerd Muller, wafat pada Minggu (15/8.2021).
  • Gerd Muller menderita penyakit Alzheimer yang kronis yang membuatnya kehilangan daya ingat dan menurunnya fungsi otak.
  • Berikut ini adalah keterangan apa penyakit Alzheimer dan bagaimana cara pencegahannya.

SKOR.id - Selamat jalan Gerd Muller. Legenda sepak bola Jerman dan dunia ini telah pergi untuk selamanya pada Minggu (15/8/2021) malam WIB.

Legenda Bayern Munchen dan timnas Jerman tersebut wafat setelah bertarung dengan penyakit yang dideritanya, Alzheimer.

Gerd Muller sudah menderita penyakit ini sejak tujuh tahun silam yang kemudian sampai kepada tingkat kronis menyerang syaraf otak.

Penderita Alzheimer yang parah dapat menyebabkan sang penderita kehilangan memori hingga kondisi yang lebih serius dan dapat memengaruhi kondisi kesehatan dan mental.

Penderita Alzheimer yang sudah stadium lanjut, dia mengalami kesulitan sampai akhirnya tidak dapat berbicara.

Lalu kesulitan menelan bahkan hingga tidak mampu menelan. Gejala lainnya adalah terjadi halusinasi dan depresi.

Menurut ilmu kedokteran, Alzheimer adalah penyakit otak yang mengakibatkan penurunan daya ingat, tidak dapat berpikir, berbicara, sampai akhirnya kehilangan semua memori.

Pada awalnya, penderita Alzheimer hanya mengalami gangguan daya ingat ringan. Namun, seiring dengan waktu, penyakit pikun tersebut bertambah parah.

Penderita Alzheimer bisa sampai tidak sadarkan diri. Dia tidak akan mengingat lagi orang-orang yang pernah dikenalnya.

Penderita Alzheimer dengan demikian akan mengalami daya fungsi otak, seperti daya ingat hingga kemampuan mengontrol buang air.

Penderita juga rentan jatuh, lalu karena sulitnya menelan menjadi salah satu yang menyebabkan penderita kekurangan gizi.

Penyebab penyakit Alzheimer belum diketahui secara pasti. Namun, diduga Alzheimer terjadi karena adanya pengendapan protein di dalam otak yang mengalangi asupan nutrisi ke sel-sel otak.

Meski belum dapat dipastikan penyebabnya, namun ada langkah-langkah untuk menghindari Alzheimer.

Di antara pencegahannya adalah selalu mengonsumsi makanan dengan gizi yang seimbang, berhenti merokok, rutin berolahraga, dan jangan minum-minuman beralkohol.

Lalu juga menjaga berat badan tetap ideal, serta mengonsumsi sumplemen yang baik untuk kekuatan otak, seperti Omega-3.

Bermain atau berolahraga catur juga bisa mengurangi risiko menderita Alzheimer dan berinteraksi sosial secara rutin disebutkan pula dapat mencegah Alzheimer.

Follow dan subscribe akun media sosial Skor.id di Instagram, Facebook, Twitter, YouTube, LinkedIn, TikTok, dan Helo.

Berita Bugar Lainnya:

Termasuk Kopi, Ini Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi ketika Asam Lambung Naik

Terapkan 7 Tips Ini jika Ingin Staycation Aman Saat Pandemi Covid-19

Source: as.comAlodokter

RELATED STORIES

Berjalan setelah Makan, Baik atau Buruk untuk Kesehatan

Berjalan setelah Makan, Baik atau Buruk untuk Kesehatan

Berjalan kaki setiap hari memberikan berbagai manfaat bagi tubuh. Namun, bagaimana jika berjalan dilakukan sehabis makan.

7 Tanaman Hias yang Bisa Menyedot Racun Udara

7 Tanaman Hias yang Bisa Menyedot Racun Udara

Tanaman hias tak hanya berguna untuk mempercantik ruangan, melainkan ada beberapa yang bisa membersihkan udara.

Tips Latihan Mental bagi Pesepak Bola, dari Visualisasi hingga Konsentrasi

Tips Latihan Mental bagi Pesepak Bola, dari Visualisasi hingga Konsentrasi

Berikut ini Skor.id menguraikan tentang tips latihan mental bagi pesepak bola

Posisi yang Dapat Diterapkan agar Tidur Menjadi Lebih Baik

Sejumlah posisi yang dapat dilakukan agar tidur lebih baik.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

paul munster persebaya

Liga 1

Paul Munster Isyaratkan Perubahan Besar di Persebaya Musim Depan

Gagal total di Liga 1 2023-2024, Persebaya Surabaya bakal melakukan perombakan besar jelang musim depan.

Teguh Kurniawan | 10 May, 20:29

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 10 May, 16:48

Cover PSM Makassar.jpg

Liga 1

PSM Makassar Bergerak Cepat, Sudah Kantongi Pemain Incaran buat Musim Depan

Direktur Utama PSM Makassar, Sadikin Aksa, mengungkapkan bahwa mereka sudah membidik sederet pemain lokal maupun asing.

Teguh Kurniawan | 10 May, 16:47

Women Pro Futsal League 2023-2024. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Jadwal dan Link Live Streaming Women Pro Futsal League 2023-2024: Pekan Kedua, 11-12 Mei 2024

Empat tim akan bertanding pada pekan kedua Women Pro Futsal League 2023-2024 yang digelar di GOR Tegal Selatan.

Sumargo Pangestu | 10 May, 15:11

Inilah sepatu custom Nike yang dikenakan CEO Apple, Tim Cook (Yusuf/Skor.id).

Sneakers

CEO Apple Memakai Sepatu Nike Custom Pertama yang Dirancang di iPad

Sepatu tersebut memiliki label “Made on iPad” di lidah di bawah nama Nike dan swoosh merah dengan sol karet.

Kunta Bayu Waskita | 10 May, 15:06

Madura United.jpg

Liga 1

Sederet Pilar Jadi Incaran Rival, Manajemen Madura United Ingatkan Fokus ke Championship Series

Ada beberapa klub yang sudah membuka komunikasi untuk menggaet pemain-pemain Madura United.

Teguh Kurniawan | 10 May, 15:04

Roald Bradstock, atlet lempar lembing Olimpiade 1984 dan 1988 asal Inggris, kini mendalami seni lukis (Yusuf/Skor.id).

Art

Olimpian Ini Dijuluki The Olympic Picasso karena Keindahan Lukisannya

Salah satu karya Bradstock adalah “Paris 2.014/Together” untuk menyambut Olimpiade Paris.

Kunta Bayu Waskita | 10 May, 14:40

Penyerang Real Madrid, Joselu, pencetak gol  yang tampil dari bangku cadangan. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Pemain Cadangan Kunci Sukses Real Madrid, dari Joselu hingga Nico Paz

Gol-gol pemain cadangan kerap menjadi solusi untuk situasi sulit yang dihadapi Real Madrid pada musim 2023-2024 ini.

Irfan Sudrajat | 10 May, 14:21

Penyakit lupus lebih banyak dialami wanita daripada pria. Salah satu gejalanya adalah ruam pada kulit (Yusuf/Skor.id).

All Culture

Hari Lupus Sedunia: Alasan Penyakit Lupus Lebih Sering Terjadi pada Wanita

Sebanyak 9 dari 10 orang dewasa yang terdampak lupus adalah wanita berusia 15-44 tahun.

Kunta Bayu Waskita | 10 May, 13:50

Liga Super Malaysia.

World

Duel Pembuka Liga Super Malaysia 2024-2025 Batal, JDT dan Jordi Amat Tak Main

Selangor FC mundur dari laga pembuka Liga Super Malaysia 2024-2025 kontra Johor Darul Takzim, Jumat (190/5/2024), karena alasan keamanan.

Teguh Kurniawan | 10 May, 13:31

Load More Articles