Jumlah Pengunjung IIMS Surabaya Meningkat 19% dibanding Tahun 2022

Kunta Bayu Waskita

Editor: Kunta Bayu Waskita

All-New Toyota Yaris Cross resmi diluncurkan Selasa (16/5/2023) di Jakarta (Dok. Toyota Astra Motor).
All-New Toyota Yaris Cross juga dipamerkan di IIMS Surabaya 2023 (Dok. Toyota Astra Motor).

SKOR.id – Indonesia International Motor Show (IIMS) Surabaya 2023 menutup rangkaian acaranya pada Minggu (4/6/2023). 

Selama lima hari, pameran otomotif ini sukses diselenggarakan di Grand City Convex, Surabaya. 

Kesuksesan itu terlihat dari persentase kenaikan pengunjung yang hadir meramaikan pameran, yakni naik sebanyak 19% dibanding tahun 2022 lalu. 

Agustien Dyah selaku Branch Manager PT Dyandra Promosindo mengaku senang dengan peningkatan jumlah pengunjung pada IIMS Surabaya 2023 ini.

“IIMS Surabaya tahun ini menjadi sebuah momentum kembalinya industri otomotif di Jawa Timur, khususnya Surabaya, setelah pandemi,” ujar Agustien.

“Melihat antusiasme pengunjung selama 5 hari pameran, menunjukkan masyarakat Jawa Timur masih memiliki minat tinggi terhadap produk-produk otomotif dan industri pendukung lainnya.” 

“Tidak ketinggalan komunitas-komunitas yang beragam, tidak hanya dari industri otomotif namun juga lintas industri,” Agustien menambahkan.

“Hal ini menandakan sebuah kolaborasi apik dalam mengimplementasikan tagline baru kami, yaitu BOOST,” katanya.

IIMS Surabaya 2023 memang mengusung semangat baru melalui BOOST (Bringing Opportunity for Otomotive Society Together).

Dengan tema BOOST tersebut, IIMS Surabaya dijadikan sebagai ruang temu pelaku bisnis otomotif dalam berbisnis serta wadah bagi pertumbuhan ekosistem industri otomotif.

Selain itu, dijadikan sebagai media promosi yang optimal kepada masyarakat di Surabaya, Jawa Timur, dan sekitarnya. 

IIMS Surabaya juga menjadi kesempatan untuk berkolaborasi lintas industri, seperti hobi dan entertainment. 

Rangkaian promo program dan acara pendukung juga masih dilaksanakan pada pengujung pameran. 

Termasuk IIMS Fun Rally dengan peserta dari berbagai klub mobil, aneka komunitas, juga keluarga dan perorangan. 

Keseruan IIMS Fun Rally kali ini menghadirkan konsep berbeda tiap tahunnya. Tahun ini peserta diminta memecahkan petunjuk dalam bentuk teka-teki dan mengumpulkan poin di tiap pos nya. 

Dengan titik start dan finis di pameran IIMS Surabaya 2023, Grand City Convex. 

IIMS Fun Rally tidak hanya menjadi bagian dari IIMS Surabaya 2023, tetapi juga dalam rangka memperingati Hari Lahir Pancasila yang jatuh pada 1 Juni 2023.

Peserta IIMS Surabaya 2023 mendapatkan berbagai penghargaan di sela acara penutupan (Dok. Dyandra Promosindo).
Peserta IIMS Surabaya 2023 mendapatkan berbagai penghargaan di sela acara penutupan (Dok. Dyandra Promosindo).

Lembaga Finansial

IIMS Surabaya 2023 di antaranya didukung oleh Danamon bersama Adira Finance dan MUFG sebagai Official Bank Partner dan Official Multifinance Partner.

Para lembaga finansial itu juga menghadirkan banyak promo, kemudahan, dan keuntungan serta fasilitas transaksi kepada pengunjung dan nasabah. 

Mulai dari kemudahan akses pembiayaan untuk memiliki mobil atau motor baru dengan fasilitas KPM Prima dengan bunga spesial 1,68%.

Kemudian diskon biaya admin hingga 50% dan biaya provisi 0%, promo aksesori otomotif, dan penawaran spesial selama pameran berlangsung.

Seperti tiket on the spot seharga Rp1 untuk tiket masuk pameran, hingga diskon 50% untuk tiket IIMS Infinite Live dan tiket pameran IIMS Surabaya.

Serta cashback 100% hingga Rp75.000 untuk transaksi di area F&B, yang semuanya menggunakan QRIS D-Bank PRO. 

Pengunjung juga dapat mengubah transaksi menjadi cicilan 0% untuk semua transaksi menggunakan Kartu Kredit dan Charge Danamon. 

Bagi pengunjung maupun konsumen yang ingin beli atau tukar tambah kendaraan, melalui momobil.id sebagai Official Trade-In Partner di IIMS, Adira Finance memberikan berbagai program dan layanan yang menguntungkan.

Contohnya seperti cashback hingga Rp5 juta adirapay serta voucher belanja hingga Rp500 ribu. 

Bahkan, dalam rangka memperingati HUT Adira Finance ke-33 tahun ini, pengunjung dan konsumen setia yang mengajukan pembiayaan selama pameran dapat mengikuti Harcilnas (Harinya Cicilan Lunas).

Yaitu, program yang memungkinkan konsumen untuk menukarkan adirapoin dengan kupon undian dan berpotensi memenangkan hadiah berupa pelunasan seluruh cicilan.

Masing-masing brand baik roda 4 dan roda 2, juga memberikan banyak keuntungan bertransaksi selama pameran IIMS Surabaya 2023 ini. 

Mitsubishi dengan New Xpander Cross dan Pajero Sport menawarkan calon pembeli dengan DP ringan mulai 15%. 

Dari Toyota Official Store Solution, memberikan tawaran cashback Rp 1 juta, berlaku untuk All New Agya. 

Selain itu, Daihatsu turut memberikan harga spesial, paket kredit spesial, promo spesial trade in, dan layanan test drive untuk unit Ayla dan Rocky.

Sedangkan untuk roda 2, banyak varian motor berteknologi listrik, seperti Benelli Keeway, Molindo, Motoriz, dan Birubatt. 

United E-Motor menyajikan 3 unit andalan yaitu, T1800, TX1800 dan MX 1200. Ada pula Royal Enfield dengan Scram 411-nya, KTM 390 Adventure, dan KTM Duke 390.

Lalu Husqvarna dengan Husqvarna Svartpilen, Vespa memiliki Vespa Batik, Primavera S-150, serta Piaggio dan Aprilia, dengan masing-masing jagoannya.

Ditutup Penampilan Kahitna

Kahitna memukau pengunjung IIMS Surabaya 2023 dalam pentas IIMS Infinite Live (Dok. Dyandra Promosindo).
Kahitna memukau pengunjung IIMS Surabaya 2023 dalam pentas IIMS Infinite Live (Dok. Dyandra Promosindo).

Acara paling dinantikan pada hari terakhir IIMS Surabaya 2023 adalah hadirnya konser musik, IIMS Infinite Live, dengan penampilan spesial dari grup musik Kahitna. 

Bahkan saat hari kedua, penjualan tiket IIMS Infinite Live melalui Loket.com sudah habis terjual sebelum pertunjukan di mulai. 

Kahitna membawakan 11 lagu, di antaranya Andai Dia Tahu, Soulmate, dan ditutup dengan lagu Cantik yang sangat impresif di hadapan pengunjung IIMS Surabaya 2023.

Source: Dyandra Promosindo

RELATED STORIES

Dyandra Promosindo Hadirkan Oto-tainment yang Lebih Megah dalam IIMS 2023

Dyandra Promosindo Hadirkan Oto-tainment yang Lebih Megah dalam IIMS 2023

Panggung musik otomotif pada hari kedua IIMS, Jumat (17/2/2023), di antaranya dimeriahkan oleh The Adams.

DFSK Catatkan 953 Pemesanan di IIMS 2023, Didominasi Kendaraan Listrik

DFSK Catatkan 953 Pemesanan di IIMS 2023, Didominasi Kendaraan Listrik

Kendaraan listrik DFSK menyumbang 55 persen dari total SPK di IIMS 2023.

IIMS Surabaya 2023 Resmi Dibuka, Tawarkan Kemudahan Memiliki Kendaraan Baru

IIMS Surabaya 2023 Resmi Dibuka, Tawarkan Kemudahan Memiliki Kendaraan Baru

IIMS Surabaya 2023 merupakan salah satu rangkaian dari IIMS Series untuk melanjutkan kesuksesan IIMS 2023.

Beragam Line-up Brand Otomotif Hadir di IIMS Surabaya 2023, EV Jadi Sorotan

EV (kendaraan listrik) jadi salah satu menu yang wajib diusung merek-merek kendaraan saat ini.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Skylar berseragam ONIC Esports. (Grafis: Yudhy Kurniawan/Skor.id)

Esports

Menilik Statistik Skylar di ONIC Musim Ini, Seberapa Penting?

Seberapa penting keberadaan Skylar untuk ONIC musim ini di MPL Indonesia Season 16? Mari kita lihat lebih dalam.

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 23:12

Pelatih Alter Ego, Kenny Xepher. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Xepher: Dulu Lolos TI, Kini Masuk M7 World Championship

Dua prestasi gemilang ditorehkan Xepher sebagai pemain dan pelatih di dua skena esports berbeda, Dota 2 dan Mobile Legends.

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 22:59

Liverpool vs Real Madrid. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

World

7 Fakta yang Harus Kamu Tahu Jelang Liverpool vs Real Madrid

Jelang laga Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions malam tadi, berikut ini fakta-fakta yang harus kamu tahu!

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 22:45

Liverpool vs Real Madrid. (Hendy Andika/Skor.id)

World

Prediksi dan Link Live Streaming Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions 2025-2026

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Liverpool vs Real Madrid dalam laga Liga Champions.

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 22:41

IFQ (Indonesian Football Association in Qatar) yang mendirikan Ultras Garuda Qatar. (Dok. IFQ/Grafis Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Jelang Piala Dunia U-17 2025, Diaspora Indonesia di Qatar Gelar Turnamen Fun Football

Edisi ke-10 One Day Fun Football Tournament (ODFFT) 2025 sukses digelar IFQ di Qatar, 1 November 2025.

Arista Budiyono | 03 Nov, 21:39

M7 World Championship, Jakarta. (Moonton)

Esports

Daftar Tim yang Sudah Lolos M7 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M7 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah memastikan diri lolos.

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 21:38

FAM

World

Tolak Banding FAM, FIFA Tetap Jatuhkan Hukuman kepada Federasi dan 7 Pemain Naturalisasi Malaysia

FIFA menolak banding yang diajukan Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) terhadap kasus pemalsuan dokumen tujuh pemain naturalisasi.

Teguh Kurniawan | 03 Nov, 21:01

Penyerang Adhyaksa FC, Adilson Gancho da Silva. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 2

Player of The Week Championship 2025-2026: Adilson Silva, Hentikan Paceklik dengan Quat-Trick

Adilson Silva tampil tajam dengan mencetak quat-trick saat Adhyaksa FC menundukkan PSPS Pekanbaru.

Rais Adnan | 03 Nov, 14:25

Identitas baru dari kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia atau Liga 1 di musim ini, Super League 2025-2026. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Super League 2025-2026: Jadwal, Hasil, Klasemen dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Super League 2025-2026 yang terus diperbarui seiring bergulirnya kompetisi, plus profil tim peserta.

Taufani Rahmanda | 03 Nov, 14:10

Ilustrasi Super League 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Hasil Super League 2025-2026: Persijap dan Semen Padang Tumbang di Kandang

Kekalahan ini semakin membuat kedua tim tersebut terseok-seok di papan bawah klasemen.

Rais Adnan | 03 Nov, 14:04

Load More Articles