Cegah Kesiangan, Ini 8 Tips untuk Bangun Pagi Tepat Waktu

Taufan Bara Mukti

Editor:

  • Buat sebagian orang, bangun pagi menjadi hal yang tak mudah dilakukan setelah melewati malam yang panjang.
  • Kurang tidur bisa menyebabkan bangun kesiangan dan tubuh menjadi kurang bugar.
  • Berikut Skor.id menyajikan tips untuk bangun pagi dengan tepat waktu.

SKOR.id - Bangun pagi hari tepat waktu kerap menjadi masalah bagi sebagian orang, terutama yang tidur larut malam.

Bangun pagi memiliki beragam manfaat bagi kesehatan tubuh. Panas matahari pagi mengandung banyak vitamin D yang baik untuk kulit dan tulang.

Bangun pagi setelah tidur cukup dan berkualitas juga membuat badan menjadi fresh dan bugar untuk menjalani aktivitas.

Namun demikian, bagi sebagian orang bangun pagi menjadi pekerjaan yang tidak mudah.

Terlebih apabila orang tersebut gemar begadang dan tidur larut malam. Bangun tidur kesiangan sering dialami orang dengan gaya hidup seperti itu.

Akan menyulitkan apabila orang yang tidur larut malam kemudian memiliki agenda pada pagi hari.

Dilansir dari Herzing, berikut 8 tips untuk bangun pagi tepat waktu dan mencegah kesiangan:

1. Mengatur waktu tidur lebih cepat

Biasakan untuk tidur lebih awal daripada biasanya. Dengan begitu, seseorang bisa bangun lebih awal tiap pagi.

Waktu tidur orang dewasa berkisar antara 7-9 jam per malam. Jika tidur kurang dari waktu tersebut, bangun kesiangan bisa dialami oleh seseorang.

2. Batasi gawai

Pancaran radiasi dari gawai seperti smartphone dan laptop memengaruhi melatonin dalam tubuh. Itu juga mengakibatkan sulit tidur.

30 menit menjelang waktu tidur, sebaiknya jauhkan diri dari gawai agar istirahat menjadi maksimal dan bisa bangun pagi.

3. Hindari makan tengah malam

Makan, baik besar maupun kecil, memang mencegah kelaparan saat tidur. Namun demikian, hal itu bisa meningkatkan asam dalam lambung.

Rasa lapar bisa diatasi dengan kantuk. Jadi, lebih baik simpan makanan tengah malam dan santap saat sarapan setelah bangun pagi dari tidur yang nyenyak.

4. Hindari minuman berenergi dan kopi

Minuman berenergi dan kopi memberi tambahan tenaga untuk belajar maupun bekerja. Tapi, dua barang tersebut justru membuat tidur menjadi lebih sulit karena mencegah kelelahan.

Minum teh atau air putih sebelum tidur untuk menjaga badan tetap terhidrasi dengan baik, plus tak membuat tidur menjadi sulit.

5. Bisukan ponsel

Gangguan dari nada dering ponsel kerap menjadi penghambat waktu tidur. Adanya pemberitahuan yang berbunyi tengah malam bakal menggoda seseorang untuk mengecek ponselnya.

Hal semacam ini bisa membuat tidur menjadi tak berkualitas dan bangun pagi pun semakin sulit untuk didapat.

6. Hindari begadang

Terjaga sepanjang malam untuk menyelesaikan tugas atau belajar bukanlah sebuah pilihan yang bijak. Tak hanya membuat kelelahan, kurang tidur juga mengakibatkan kinerja tubuh tak optimal.

Jika ada deadline pekerjaan yang mepet, atur waktu agar tak perlu begadang sepanjang malam untuk mengerjakannya.

7. Tidur dengan gorden terbuka

Cara efektif untuk bangun pagi tepat waktu adalah sedikit membuka gorden ketika tidur malam.

Sinar matahari pagi akan masuk melalui celah gorden tersebut dan membangunkan seseorang secara alamiah.

8. Tempatkan jam beker jauh dari jangkauan

Alarm atau beker yang terletak dekat dalam jangkauan akan membuat seseorang dengan memudah mematikan kemudian tidur kembali.

Untuk mencegah hal tersebut, taruh alarm jauh dari tempat tidur sehingga untuk mematikannya memerlukan proses dan usaha. Paksakan badan untuk bangun dari tempat tidur, sehingga akan terbiasa untuk tak kembali tidur setelah mematikan alarm.

Follow dan subscribe akun media sosial Skor.id di InstagramFacebookTwitterYouTubeLinkedInTikTok, Helo, dan Pinterest, serta dengarkan Podcast kami di Spotify.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor.id (@skorindonesia)

Berita Bugar Lainnya:

Dampak Terlalu Sering Minum Minuman Energi

Waspadai Dampak Negatif dari Menyundul dalam Sepak Bola

Daftar Makanan Pemicu Tekanan Darah Tinggi

RELATED STORIES

Mengenal Badai Sitokin, Kondisi yang Membuat Deddy Corbuzier Mengalami Kritis

Mengenal Badai Sitokin, Kondisi yang Membuat Deddy Corbuzier Mengalami Kritis

Lama tak terlihat, Deddy Corbuzier ternyata sempat mengidap Covid-19 dan mengalami badai sitokin.

5 Asupan yang Dapat Membuat Hasil Olahraga Tidak Maksimal

5 Asupan yang Dapat Membuat Hasil Olahraga Tidak Maksimal

Makanan minuman yang dapat membuat hasil olahraga yang dijalani tidak maksimal.

Bahaya Mengonsumsi Air Kelapa Secara Berlebihan, dari Alergi hingga Gagal Jantung

Bahaya Mengonsumsi Air Kelapa Secara Berlebihan, dari Alergi hingga Gagal Jantung

Di saat cuaca sedang panas, air kelapa menjadi salah satu pilihan untuk menghilangkan dahaga.

4 Hal Penting untuk Menguasai Teknik Mengoper Bola Jarak Pendek

4 Hal Penting untuk Menguasai Teknik Mengoper Bola Jarak Pendek

Kemampuan mengoper bola menjadi salah satu keterampilan fundamental yang wajib dikuasai oleh seorang pesepak bola.

4 Manfaat Bangun Pagi Lebih Awal

Bangun lebih pagi dari biasanya ternyata menawarkan sejumlah manfaat yang penting, berikut Skor.id merangkumkan untuk kalian.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

World

Kualifikasi Piala Dunia 2026: Portugal Ke Grup F, Spanyol Gabung Grup E

Pembagian grup Kualifikasi Piala Dunia 2026, Portugal ke Grup F, Spanyol gabung ke Grup E.

Pradipta Indra Kumara | 23 Mar, 23:37

Profil klub Liga Italia, Juventus. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga Italia

Resmi Pecat Thiago Motta, Juventus Reuni dengan Igor Tudor

Juventus resmi berpisah dengan Thiago Motta, dan mengangkat Igor Tudor sebagai pelatih baru mereka.

Pradipta Indra Kumara | 23 Mar, 22:58

Bintang lapangan Inggris vs Albania, Myles Lewis-Skelly. (Yudhy Kurniawan/Skor.id).

World

Bintang Lapangan: Myles Lewis-Skelly Pemain Muda Inggris yang Curi Perhatian di Level Internasional

Myles Lewis-Skelly jadi bintang lapangan saat Timnas Inggris menghadapi Albania di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa.

Pradipta Indra Kumara | 23 Mar, 15:18

Rizky Ridho

Timnas Indonesia

Jelang Timnas Indonesia vs Bahrain, Rizky Ridho Minta Suporter Tak Membandingkan Pemain

Kekalahan telak Timnas Indonesia dari Australia membuat Mees Hilgers mendapat penilaian negatif dan sebaliknya Rizky Ridho.

Taufani Rahmanda | 23 Mar, 14:48

PSS Sleman

Liga 1

Libur Liga 1 2024-2025 Saat FIFA Matchday dan Idulfitri Jadi Pramusim Mini untuk PSS

Pelatih PSS Sleman, Pieter Huistra, optimistis timnya bisa tampil lebih solid dan kompetitif di sisa Liga 1 2024-2025.

Taufani Rahmanda | 23 Mar, 13:25

Pemain Timnas Indonesia, Calvin Verdonk. (Foto: Yogie Gandanaya/Grafis: Hendy Andika/Skor.id)

Timnas Indonesia

Penilaian Bek Timnas Indonesia soal Perbedaan Patrick Kluivert dengan Shin Tae-yong

Bek Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, pun mengakui tak masalah main bersama ataupu bersaing dengan Dean James.

Taufani Rahmanda | 23 Mar, 12:04

Peran Cristiano Ronaldo di Timnas Portugal dinantikan. (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Portugal vs Denmark di UEFA Nations League 2024-2025

Prediksi dan link live streaming laga Portugal vs Denmark di leg kedua perempat final UEFA Nations League 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Mar, 10:42

PUBG Mobile dan Baby Monster. (PUBG Mobile)

Esports

PUBG Mobile Umumkan Kolaborasi dengan Baby Monster, Ini Detailnya

Baby Monster merupakan salah satu girl band Korea yang sedang naik daun karena aksi mereka.

Gangga Basudewa | 23 Mar, 10:40

Timnas Sepak Bola Pantai Indonesia. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

AFC Beach Soccer 2025: Kalah dari UEA, Indonesia Gagal ke Perempat Final

Timnas Sepak Bola Pantai Indonesia kembali menelan kekalahan pada laga kedua mereka di Grup C AFC Beach Soccer 2025.

Rais Adnan | 23 Mar, 10:18

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Update Daftar Tim yang Lolos Putaran Nasional Liga 4 2024-2025

Daftar tim yang lolos ke putaran nasional Liga 4 2024-2025 dari babak regional, diperbaharui seiring jalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 23 Mar, 10:07

Load More Articles