Satu Pemain Asing Persela Lamongan Pamit Mundur

Taufan Bara Mukti

Editor:

  • Pemain asing Persela Lamongan, Rafael Gomes de Oliveira alias Rafinha, pamit meninggalkan klub.
  • Rafinha tak menemui kata sepakat dengan manajemen Persela tentang renegosiasi kontrak.
  • Melalui akun Instagramnya, Rafinha menyampaikan salam perpisahan kepada seluruh keluarga besar Persela.

SKOR.id - Rafael Gomes de Oliveira alias Rafinha memutuskan untuk mundur dari Persela Lamongan.

Persela Lamongan harus kehilangan satu pemain asing setelah Rafael Gomes de Oliveira pamit mengundurkan diri.

Rafinha tak menemui kata sepakat soal renegosiasi kontrak dengan manajemen Persela Lamongan.

Melalui akun Instagram pribadinya, Rafinha mengucapkan salam perpisahan kepada manajemen, pelatih, pemain, dan suporter Persela.

"Saya telah menjalani setengah tahun yang luar biasa bersama Persela. Seluruh dedikasi, kerja keras, dan rasa hormat saya berikan kepada tim ini," tulis Rafinha dalam caption unggahannya.

 

"Saya selalu melakukan yang terbaik untuk menghormati kepercayaan yang telah diberikan kepada saya," ia melanjutkan.

Rafinha bergabung dengan Persela Lamongan sejak musim lalu.

Ia menjadi satu-satunya pemain asing yang dipertahankan manajemen Laskar Joko Tingkir hingga musim ini.

"Saya mengucapkan selamat tinggal kepada Persela dengan rasa bangga atas semua prestasi yang sudah dicapai," kata Rafinha.

"Saya ingin berterima kasih kepada keluarga besar Persela, tim manajemen, tim teknikal, seluruh rekan satu tim, dan semua pendukung," lelaki asal Brasil itu menambahkan.

Sebelumnya, asisten manajer Persela Lamongan, Agus Hariono, mengungkapkan bahwa renegosiasi kontrak dengan Rafinha menemui jalan buntu.

Namun Persela masih belum menyerah untuk mempertahankan pemain bernomor punggung 26 itu.

"Belum ketemu renegosiasinya (dengan Rafinha)," kata Asisten Manajer Persela Lamongan, Agus Hariono kepada Skor.id, Jum'at (21/8/2020).

"Kami akan mengusahakan sesuai kemampuan maksimal," ia menambahkan.

Sementara itu, tiga pemain asing lainnya, yakni Gabriel do Carmo, Brian Ferreira, dan Marquinhos sepakat untuk melanjutkan kontrak bersama Persela.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Persela Lainnya:

Satu Pemain Asing Persela Belum Sepakat Renegosiasi Kontrak

Persela Bersurat ke PT LIB Akan Tetap Bermarkas di Stadion Surajaya

Persela Menuju Lanjutan Liga 1 2020 Pilih Maksimalkan Satu Bulan Latihan

RELATED STORIES

Daftar Enam Pemain Asing yang Mengundurkan Diri dari Liga 1 2020

Daftar Enam Pemain Asing yang Mengundurkan Diri dari Liga 1 2020

Sampai saat ini, sudah ada enam pemain asing yang memilih angkat kaki dari Liga 1 2020, berikut daftarnya.

Pelatih Kiper Persela Rekomendasikan Dua Anak Muda dari Hasil Seleksi

Pelatih Kiper Persela Rekomendasikan Dua Anak Muda dari Hasil Seleksi

Dua kiper belia, Sheva Mendieta Firmansyah dan Wahyu Anggara Indra akan jadi bagian Persela dalam Liga 1 2020.

Sang Anak Mengabarkan Istri Nilmaizar Positif Covid-19

Sang Anak Mengabarkan Istri Nilmaizar Positif Covid-19

Setelah sang anak, kini giliran istri Nilmaizar yang dinyatakan positif Covid-19.

Persela Lamongan Enggan Keluhkan Keterbatasan Waktu Persiapan

Persela Lamongan Enggan Keluhkan Keterbatasan Waktu Persiapan

Persela Lamongan bakal memaksimalkan sisa waktu yang ada untuk mempersiapkan diri hadapi lanjutan Liga 1 2020.

Internal Game Dipilih Persela Lamongan saat Belum Ada Rencana Uji Coba

Internal Game Dipilih Persela Lamongan saat Belum Ada Rencana Uji Coba

Sesi internal game jadi pilihan Persela Lamongan saat ini, saat mereka belum mengagendakan try out atau pertandingan persahabatan.

Pelatih Persela Lamongan Belum Tahu Kapan Timnya Bakal Kembali Berlatih

Sampai saat ini, pelatih Persela Lamongan belum tahu kapan pemainnya akan dikumpulkan setelah mendapat jatah libur.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Shin Tae-yong, pelatih Timnas Indonesia.

Timnas Indonesia

Satoru Mochizuki Tak Menyangka STY Ikut Nonton Timnas Putri Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, diketahui ikut nonton kemenangan Garuda Pertiwi atas Singapura, Selasa (28/5/2024).

Teguh Kurniawan | 28 May, 23:38

claudia scheunemann timnas putri

Timnas Indonesia

Claudia Scheunemann Terharu Dukungan Suporter buat Timnas Putri Indonesia

Dukungan dari ribuan suporter di Stadion Madya menjadi salah satu alasan kemenangan Timnas Putri Indonesia saat beruji coba lawan Singapura.

Teguh Kurniawan | 28 May, 22:36

Pelatih timnas Italia, Luciano Spalletti. (M. Yusuf/Skor.id).

World

Luciano Spalletti Minta 5 Legenda Menginspirasi Italia untuk Euro 2024

Luciano Spalletti menjelaskan mengapa dia memanggil lima legenda Italia untuk menginspirasi skuad menjelang Euro 2024.

Tri Cahyo Nugroho | 28 May, 21:18

Penyerang Getafe CF Mason Greenwood ternyata hobi mengoleksi sepatu kets. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Culture

Mason Greenwood Tetap Koleksi Nike walau Tak Lagi Dikontrak

Mason Greenwood diketahui juga memiliki sejumlah Nike SB yang terbilang langka.

Tri Cahyo Nugroho | 28 May, 20:35

karim bencherifa singapura

Timnas Indonesia

Kalah, Pelatih Singapura Puji 4 Pemain Timnas Putri Indonesia yang Berbahaya

Pelatih Timnas Putri Singapura, Karim Bencherifa, menilai kualitas individu menjadi pembeda saat dikalahkan Indonesia dalam laga uji coba.

Teguh Kurniawan | 28 May, 20:08

Pelatih Timnas Putri Indonesia, Satoru Mochizuki.

Timnas Indonesia

Satoru Mochizuki Senang Timnas Putri Indonesia Main Bagus Saat Bantai Singapura

Pelatih Timnas Putri Indonesia, Satoru Mochizuki, sangat puas dengan kemenangan pasukannya atas Singapura dalam laga uji coba.

Teguh Kurniawan | 28 May, 18:42

Cover Timnas Putri Indonesia vs Singapura. (Foto: Yogie Gandanaya/Grafis: Jovi Arnanda)

Liga TopSkor

Tiga Alumni Liga TopSkor Ikut Andil dalam Kemenangan Timnas Putri atas Singapura

Timnas Putri Indonesia berhasil mengalahkan Singapura dengan skor 5-1 di Stadion Madya Senayan, Jakarta, Selasa (28/5/2024).

Nizar Galang | 28 May, 16:18

Ada sejumlah trik untuk memilih kaus voli yang ideal. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Culture

Cara Memilih Jersey Bola Voli yang Tepat

Jersey bola voli yang tepat tak hanya menjamin kennamanan namun juga membantu performa di lapangan.

Tri Cahyo Nugroho | 28 May, 16:17

Nama-nama top di atas hanya sebagian kecil bintang sepak bola dunia yang tidak bisa turun di Euro 2024. (Jovi Arnanda/Skor.id)

World

Best XI Bintang yang Tidak Tampil di Euro 2024

Sejumlah pemain hebat tidak bisa ikut bersaing membela negaranya di Euro 2024 karena beragam penyebab.

Tri Cahyo Nugroho | 28 May, 15:48

Pemain Polandia Kacper Kozlowski memegang rekor sebagai pemain termuda sepanjang sejarah Piala Eropa (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Fitur

Deretan Rekor Serba-Termuda Sepanjang Sejarah Piala Eropa

Inilah para pencetak rekor pemain termuda, pencetak gol termuda, hingga kiper termuda dalam sejarah Piala Eropa.

Kunta Bayu Waskita | 28 May, 15:34

Load More Articles