Skandal F1 2008 Kembali Dibahas, Felipe Massa Menuntut Keadilan

Doddy Wiratama

Editor: Doddy Wiratama

Felipe Massa saat masih berseragam Ferrari di F1 2008
Felipe Massa saat masih berseragam Ferrari di F1 2008. (Hendy AS/Skor.id)

SKOR.id - Felipe Massa berniat mencari keadilan demi status juara dunia F1 2008 yang sempat dirasakannya selama hitungan detik sekitar 15 tahun yang lalu.

Seperti diketahui, Felipe Massa  nyaris mencicipi manisnya gelar juara dunia F1 pada musim 2008 sebelum dibuyarkan Lewis Hamilton pada seri pamungkas GP Brasil.

Keberhasilan Lewis Hamilton melewati Timo Glock pada lap terakhir GP Brasil 2008 membuatnya finis kelima dan berhak atas tambahan empat poin.

Hasil itu membawa Lewis Hamilton jadi juara dunia F1 2008 dengan koleksi total 98 poin atau unggul satu angka saja atas Felipe Massa di tempat kedua.

Tahun berlalu, Felipe Massa sepertinya sudah menerima hasil itu. Namun, wawancara Bernie Ecclestone untuk F1-Insider sebulan yang lalu membuat keadaan berubah.

Bernie Ecclestone yang merupakan mantan bos F1 bercerita tentang keputusannya bersama Max Mosley selaku Presiden FIA saat itu terkait "situasi" di musim 2008.

Situasi yang dimaksud adalah "skandal" crashgate yang melibatkan pembalap Renault, Nelson Piquet Jr, di GP Singapura 2008.

Kala itu, Nelson Piquet Jr diduga sengaja menabrakkan mobil sehingga memicu safety car masuk ke lintasan.

Momen tersebut secara tak langsung menguntungkan pembalap Renault lainnya, Fernando Alonso, yang akhirnya tampil sebagai pemenang GP Singapura 2008.

"Kami memutuskan untuk tak melakukan apa pun untuk saat ini. Kami ingin melindungi olahraga ini (F1) dan menyelamatkannya dari skandal besar," kata Bernie Ecclestone.

"Itulah kenapa saya menggunakan lidah malaikat untuk membujuh mantan pembalap Nelson Piquet agar tetap tenang."

Lebih lanjut, Ecclestone menjelaskan bahwa saat itu ada aturan bahwa hasil Kejuaraan Dunia tak dapat diganggu gugat begitu upacara penghargaan FIA digelar akhir tahun. 

Jadi, kondisi bisa segera mendingin begitu Lewis Hamilton dianugerahi penghargaan dari FIA karena pihak Felipe Massa dan Ferrari tak lagi bisa mengajukan keberatan.

Namun, setelah penyelidikan dilakukan serta pengakuan Piquet pada 2009 terkait isu crashgate, Ecclestone menyebut keputusan terkait F1 2008 seharusnya bisa diubah.

"Kami punya cukup informasi untuk menyelidiki masalah ini. Menurut aturan, kami seharusnya membatalkan hasil GP Singapura dengan kondisi seperti itu," ujarnya.

"Artinya, GP Singapura (dianggap) tak pernah terjadi dan bakal memengaruhi klasemen kejuaraan. Lalu, Felipe Massa akan jadi juara dunia dan bukan Lewis Hamilton."

Pernyataan Bernie Ecclestone tersebut tentu saja menarik perhatian Felipe Massa yang jadi "korban" utama dari keputusan yang diambil untuk F1 2008.

"Setelah 15 tahun, kita mendengar mantan pemilik ajang ini berkata apa yang ditemukan pada 2008 bersama Presiden FIA dan mereka tak melakukan apa pun agar tak mencoreng nama F1," kata Massa.

"Ini sangat menyedihkan mengetahui hasil GP Singapura seharusnya dibatalkan dan saya akan mendapat gelar juara dunia," tuturnya.

"Pada akhirnya, sayalah yang paling merugi dari kejadian ini. Jadi, kami akan menindaklanjuti (pernyataan Ecclestone) untuk memahami semua ini."

Massa sadar peluang untuk mengubah keputusan terkait hasil kejuaraan F1 2008 sangat tipis. Namun, ia menegaskan tak akan berhenti mencari keadilan.

"Saya mengejarnya bukan karena alasan kompensasi finansial. Saya mengejarnya demi keadilan," kata pria 41 tahun itu.

"Jika Anda dihukum karena sesuatu yang bukan kesalahan Anda dan itu hasil dari perampokan atau balapan yang dicuri maka keadilan harus ditegakkan"

"Faktanya, keputusan yang tepat adalah membatalkan hasil balapan itu (GP Singapura 2008). Ini adalah satu-satunya keadilan yang dapat ditegakkan dalam kasus seperti ini," ujarnya.

RELATED STORIES

Oscar Piastri Lanjutkan Tradisi Pembalap F1 Australia di Melbourne

Oscar Piastri Lanjutkan Tradisi Pembalap F1 Australia di Melbourne

Seperti dua pendahulunya, rookie McLaren Oscar Piastri sukses meraih poin Formula 1 perdana dalam balapan kandangnya, Grand Prix Australia.

GP Australia Kacau, Aspek Keselamatan F1 Kembali jadi Perdebatan

GP Australia Kacau, Aspek Keselamatan F1 Kembali jadi Perdebatan

Aspek keselamatan ajang balap F1 kembali jadi perhatian usai gelaran GP Australia yang sarat akan insiden.

Bos Aston Martin Lihat Kans Fernando Alonso Menang Musim Ini

Prinsipal Tim Aston Martin Mike Krack mengungkapkan di mana Fernando Alonso bisa meraih kemenangan pada F1 2023.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Matheus Silva (Persipura Jayapura). (Foto: Dok. Persipura/Grafis: Skor.id)

Liga 2

Lengkapi Kuota Asing Persipura, Matheus Silva Ingin Jadi Top Skor

Matheus Silva menjadi pemain asing ketiga Persipura untuk Championship 2025-2026.

Rais Adnan | 16 Jul, 10:19

Timnas Malaysia

World

Timnas Malaysia Mundur dari CAFA Nations Cup 2025

Keputusan itu diambil FAM setelah adanya perubahan tanggal pelaksanaan turnamen yang di luar kalender FIFA.

Rais Adnan | 16 Jul, 09:45

jens raven - indonesia u-19

Timnas Indonesia

Jens Raven Dapat Peringatan dari Gerald Vanenburg Gara-gara Selebrasi Pacu Jalur

Gerald Vanenburg mengancam tidak akan memainkan Jens Raven jika melakukan selebrasi pacu jalur lagi.

Rais Adnan | 16 Jul, 09:31

MSC 2023

Esports

MSC 2025: Drawing Pertemukan ONIC dan RRQ dengan Tim Ini

Kedua tim Indonesia berada di grup yang berbeda dan cukup kecil peluang bertemu di babak-babak awal.

Gangga Basudewa | 16 Jul, 09:13

Kagendra Mengangkat Piala FFNS Fall 2025. (Garena)

Esports

Kagendra Lengkapi Lima Tim Indonesia di FFWS SEA Fall 2025

Kagendra akan berjuang di FFWS SEA Fall 2025 bersama RRQ Kazu, EVOS Divine, Bigetron by Vitality dan ONIC.

Gangga Basudewa | 16 Jul, 08:45

EWC Free Fire 2025. (Garena)

Esports

Empat Tim Indonesia Siap Tampil di Free Fire Esports World Cup 2025

Esports World Cup: Free Fire 2025 akan berlangsung di Riyadh, Arab Saudi, mulai 16-20 Juli.

Gangga Basudewa | 16 Jul, 06:02

cover persib

Liga 1

Bek Timnas Irak Jadi Pemain Asing Kesembilan Persib, Ini Alasannya

Bek Timnas Irak, Frans Putros, resmi menjadi pemain asing anyar kesembilan yang direkrut Persib dengan kontrak satu tahun.

Rais Adnan | 16 Jul, 05:49

Skuad Manchester United musim 2024-2025. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Jadwal Pramusim Manchester United, Tur AS hingga Fiorentina

Tur di Amerika Serikat hingga laga lawan Fiorentina termasuk dalam jadwal pramusim Manchester United. Berikut ini jadwal lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 16 Jul, 02:11

Skin Nathan MSC Pass 2025. (Moonton)

Esports

Pemain Paling Veteran di MSC 2025, Bukan dari Indonesia!

Bukan dari Indonesia, ada satu pemain paling veteran yang ikut di turnamen Mobile Legends, MSC 2025. Siapa dia?

Thoriq Az Zuhri | 16 Jul, 01:58

Jens Raven saat membela Timnas U-19 Indonesia di ASEAN U-19 Championship 2024. (Hendy Andika/Skor.id)

Timnas Indonesia

1 Laga 6 Gol, Jens Raven Pecah Rekor Top Skor Piala AFF U-23

Rekor top skor di Piala AFF U-23 dipecahkan oleh Jens Raven yang mencetak enam gol dalam satu laga.

Thoriq Az Zuhri | 16 Jul, 01:49

Load More Articles