Prediksi dan Link Live Streaming Inter Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025

Irfan Sudrajat

Editor: Irfan Sudrajat

Laga Inter Milan vs Juventus menampilkan dua penyerang haus gol, Lautaro Martinez (kiri) dan Dusan Vlahovic. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).
Laga Inter Milan vs Juventus menampilkan dua penyerang haus gol, Lautaro Martinez (kiri) dan Dusan Vlahovic, Senin (28/10/2024) pukul 00.00 WIB. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

SKOR.id - Inter Milan dan Juventus akan bertemu dalam laga pekan ke-9 Liga Italia 2024-2025.

Laga Inter Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025 akan digelar pada malam ini atau Senin (28/10/2024) pukul 00.00 WIB.

Berikut ini prediksi dan link live streaming Inter Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025.

Live streaming Inter Milan vs Juventus dapat disaksikan di Vidio.com. Link live streaming Inter Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025 ada di akhir tulisan ini.

Duel antara Inter Milan dan Juventus dikenal juga dengan Derby d'Italia. Sebutan ini terkait dengan status Inter Milan dan Juventus yang pernah mendominasi sepak bola Italia sebagai tim paling banyak dalam meraih gelar.

Laga malam ini yang akan digelar di kandang Inter Milan, Stadion Giuseppe Meazza atau yang juga dikenal dengan sebutan Stadion San Siro, merupakan Derby d'Italia ke-252 dalam laga kompetitif di semua ajang.

Dalam 251 laga sebelumnya, Juventus meraih 112 kemenangan, unggul atas Inter Milan yang meraih 77 kemenangan dengan 62 laga lainnya berakhir imbang.

Dari statistik tersebut, dapat terlihat bahwa Juventus merupakan tim yang paling banyak memberikan kekalahan bagi Inter Milan, termasuk di Liga Italia.

Dalam 182 laga Liga Italia dengan format Serie A, Juventus menang 87 kali atas Inter Milan sedangkan I Nerazzurri hanya meraih 49 kemenangan, 46 laga lainnya imbang.

Meski demikian, jika melihat hasil terkini, Inter Milan kerap memberikan kesulitan bagi Juventus.

Ya, si Nyoya Tua hanya meraih dua kemenangan dari 6 laga terakhir menghadapi Inter Milan dengan 2 pertandingan dimenangkan I Nerazzurri dan 2 laga berakhir imbang.

Kini, keduanya bertemu di Liga Italia pekan ke-9. Duel ini menampilkan dua tim yang dalam posisi head to head di klasemen sementara.

Inter Milan di posisi kedua dengan mengoleksi 17 poin sedangkan Juventus tepat di bawahnya dengan hanya tertinggal satu poin (16 poin).

Karena itu, pertandingan malam ini diyakini akan berjalan ketat dan keras karena tipisnya jarak di antara kedua tim ini.

Inter Milan asuhan Simone Inzaghi menyongsong laga ini dengan hasil positif di mana mereka meraih kemenangan dalam tiga laga terakhir yaitu mengalahkan Udinese, Torino, dan terakhir AS Roma.

Sementara itu, Juventus juga membawa rapor yang bagus di ajang Liga Italia. Tim asuhan Thiago Motta tidak terkalahkan, termasuk kemenangan di laga terkini, 1-0 atas Lazio.

Menghadapi Juventus, Simone Inzaghi akan kembali menurunkan duet lini depannya: Lautaro Martinez dan Marcus Thuram.

Keduanya telah berkontribusi dalam terciptanya 14 gol untuk Inter Milan sejauh ini di semua ajang. Marcus Thuram total mencetak 8 gol dengan 1 assist sedangkan Lautaro Martinez mengoleksi 4 gol juga dengan 1 assist.

di Liga Italia, Marcus Thuram pada musim ini memperlihatkan produktivitas yang lebih tajam dengan mengoleksi 7 gol sedangkan Lautaro Martinez baru 3 gol, termasuk satu gol yang diciptakannya yang menentukan kemenangan atas AS Roma.

Gol-gol bukanlah persoalan bagi Inter Milan sejauh ini. Sebaliknya, Juventus yang baru mengalami kekalahan di Liga Champions 2024-2025 memiliki masalah dari aspek gol.

Hanya Dusan Vlahovic yang cukup memiliki intensitas mencetak gol lebih tinggi dibandingkan dengan rekan setimnya yang lagi.

Bintang asal Serbia ini telah mengoleksi 7 gol di semua ajang dengan 5 gol di antaranya di Liga Italia.

Namun demikian, Juventus memiliki kekuatan dari aspek pertahanan di mana mereka dari delapan putaran Liga Italia, baru kemasukan satu gol. Ini akan menjadi tantangan bagi barisan lini serang Inter Milan untuk membongkar pertahanan Juventus.

Inter Milan memiliki peluang sedikit lebih besar dibandingkan dengan Juventus untuk meraih kemenangan di laga malam nanti.

Apalagi, Inter Milan memiliki rapor yang bagus dalam laga kandang. Mereka hanya mengalami satu kekalahan dari 19 laga kandang terakhir di Liga Italia.

Kondisi Terkini Kedua Tim

Inter Milan: Tajon Buchanan, Hakan Calhanoglu, Francesco Acerbi, dan Carlos Augusto, dipastikan absen karena masih cedera.

Mehdi Taremi kemungkinan akan kembali menjadi cadangan untuk memberikan tempat bagi duet Marcus Thuram dan Lautaro Martinez.

Juventus: Lima pemain Juventus cedera, seperti Bremer, Douglas Luiz, dan Arkadiusz Milik.

Kenan Yildiz akan kembali diturunkan untuk memerankan posisi playmaker. Samuel Mbangula akan ditempatkan di sayap kiri.

Perkiraan Susunan Pemain

Inter Milan (3-5-2): Yann Sommer; Benjamin Pavard, Stefan de Vrij, Alessandro Bastoni; Matteo Darmian, Nicolo Barella, Kristjan Asllani, Henrikh Mkhitaryan, Federico Dimarco; Marcus Thuram, Lautaro Martinez

Pelatih: Simone Inzaghi

Juventus (4-2-3-1): Michele Di Gregorio; Andrea Cambiaso, Federico Gatti, Pierre Kalulu, Juan Cabal; Nicolo Fagioli, Manuel Locatelli; Francisco Conceicao, Kenan Yildiz, Samuel Mbangula; Dusan Vlahovic

Pelatih: Thiago Motta

Head to Head

251 Laga kompetitif
112 Juventus menang
77 Inter Milan menang
62 Imbang

Lima Perteman Terakhir

04/02/2024 Inter Milan 1-0 Juventus - Liga Italia
26/11/2023 Juventus 1-1 Inter Milan - Liga Italia
26/04/2023 Inter Milan 1-0 Juventus - Piala Italia
04/04/2023 Juventus 1-1 Inter Milan - Piala Italia
19/03/2023 Inter Milan 0-1 Juventus - Liga Italia

Prediksi Skor.id:

Inter Milan 2-1 Juventus

Berikut ini link live streaming Inter Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025:

Link Live Streaming Inter Milan vs Juventus

Source: Tuttosport

RELATED STORIES

Inter Milan vs Juventus: Upaya Dusan Vlahovic Patahkan Tabu Giuseppe Meazza

Inter Milan vs Juventus: Upaya Dusan Vlahovic Patahkan Tabu Giuseppe Meazza

Laga Inter Milan vs Juventus memberikan peluang bagi Dusan Vlahovic untuk mengakhiri rapornya yang buruk di Stadion Giuseppe Meazza atau San Siro.

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Dua Sisi Davide Frattesi, Pemain Kunci di Timnas Italia tapi Cadangan di Inter Milan

Dua Sisi Davide Frattesi, Pemain Kunci di Timnas Italia tapi Cadangan di Inter Milan

Davide Frattesi menghadapi situasi yang berbeda antara di Timnas Italia dan di Inter Milan.

Hasil Liga Champions: Real Madrid dan AC Milan Bangkit, Juventus Tumbang

Berikut ini rekap hasil Liga Champions 2024-2025, Real Madrid dan AC Milan bangkit, sedangkan Juventus tumbang.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Penyerang Qatar, Akram Afif. (Dok. AFC/Grafis Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

World

Berpotensi Jumpa Indonesia di Ronde 4, Timnas Qatar Gaet Mantan Pelatih Real Madrid

Timnas Qatar mengumumkan Julen Lopetegui sebagai pelatih untuk mengarungi sisa Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Teguh Kurniawan | 01 May, 20:42

Bhayangkara FC

Liga 1

Legenda Bhayangkara FC Indra Kahfi Gantung Sepatu

Hampir dua dekade berkarier di lapangan hijau, bek senior Indra Kahfi Ardhiyasa memutuskan pensiun.

Teguh Kurniawan | 01 May, 16:59

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 01 May, 16:12

Bali United vs PSIS Semarang. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Hasil Bali United vs PSIS: Dua Gol Bunuh Diri, Mahesa Jenar Kalah dan Tenggelam

PSIS Semarang kian terpuruk di zona degradasi usai kalah 0-4 di markas Bali United pada pekan ke-31 Liga 1 2024-2025, Kamis (1/5/2025).

Teguh Kurniawan | 01 May, 14:05

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putri: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Rangkaian laga sektor putri Proliga 2025 bakal bergulir pada 3 Januari–10 Mei dengan melibatkan tujuh tim di babak reguler.

Doddy Wiratama | 01 May, 12:50

Event High Five Festival Honor of Kings. (Honor of Kings)

Esports

Honor of Kings Hadirkan Event High Five Festival

Event ini akan ada hingga 8 Mei, para pemain akan diberi hadiah saat bekerja sama dan bertempur di Gorge.

Gangga Basudewa | 01 May, 12:45

MPL Indonesia (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

Jadwal Pekan Keenam MPL ID Season 15, Lawan Berat Menanti RRQ

RRQ dinantikan duel menghadapi Bigetron Esports dan ONIC Esports ID di pekan keenam.

Gangga Basudewa | 01 May, 12:40

Kompetisi sepak bola kasta keempat di Indonesia, Liga 4. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Liga 4 Nasional 2024-2025: Pesta Gol, Persema Malang Pastikan Lolos 16 Besar

Sementara itu, tiga tim dipastikan langkahnya terhenti di babak 32 besar.

Rais Adnan | 01 May, 11:19

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 01 May, 10:37

Malut United vs Persib Bandung. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Malut United vs Persib di Liga 1 2024-2025

Laga Malut United vs Persib akan digelar di Stadion Gelora Kie Raha, Ternate, Jumat (2/5/2025) malam WIB.

Rais Adnan | 01 May, 10:12

Load More Articles