Hidetoshi Nakata, Pangeran J.League yang Paling Sukses di Italia

Estu Santoso

Editor:

  • Nama Hidetoshi Nakata sangat identik dengan kebintangan serta citra flamboyan lapangan hijau.
  • Hidetoshi Nakata yang sukses di Italia adalah pemain yang langsung bersinar saat debut di J.League.
  • Di J.League, Hidetoshi Nakata hanya bermain dengan satu klub saja.

SKOR.id - Kiprah di J.League dijalani selama empat musim bersama satu klub oleh Hidetoshi Nakata sebelum dia terbang ke Italia dan kerasan di Eropa.

Hidetoshi Nakata adalah mantan pemain sepak bola profesional Jepang yang bermain sebagai gelandang dan sangat terkenal sebagai poros penting AS Roma.

Dia secara luas dianggap sebagai salah satu pemain Jepang terhebat sepanjang masa.

Nakata memulai karier profesionalnya pada 1995 dan memenangi penghargaan Pemain Terbaik Konfederasi Sepak Bola Asia pada 1997 dan 1998.

Gelar pertamanya untuk level senior didapat pada 1996 saat mengantarkan Bellmare Hiratsuka jadi juara Asian Club Championship (nama lama Liga Champions Asia).

Bellmare Hiratsuka, yang kini bernama Shonan Bellmare, adalah satu-satunya klub Jepang yang dibela Hidetoshi Nakata.

Awal musim 1998-1999, Perugia dari Seria A Liga Italia memboyong Hidetoshi Nakata dan bersama klub ini bertahan sampai satu setengah musim.

Tengah musim 1999-2000, AS Roma mentransfer lelaku kelahiran 22 Januari 1977 dan bersama klub Ibu Kota Italia ini dia sangat bersinar.

Scudetto diraihnya bersama AS Roma pada 2001 dan sejak itu namanya makin melambung jadi pesepak bola papan atas Eropa

Dua musim bersama AS Roma, Nakata pindah ke sesama klub Italia yaitu Parma. Dia pun jadi bagian Parma saat menjuarai Coppa Italia 2001-2002.

Selanjutnya, dia dipinjamkan ke Bologna pada pertengahan 2003–2004. Selepas itu, dia gabung Fiorentina.

Musim kedua bersama Fiorentina pada 2005-2006, Hidetoshi Nakata pindah ke Inggris dengan status dipinjam klub Premier League, Bolton Wanderers sampai selesai kariernya.

Bersama timnas Jepang, Hidetoshi Nakata merasakan tiga Piala Dunia pada 1998, 2002, dan 2006, dan berkompetisi di Olimpiade dua kali, 1996 serta 2000.

Pada 2005, dia diangkat menjadi Knight of the Order of the Star of Italian Solidarity, salah satu penghargaan tertinggi Italia, untuk meningkatkan citra negara di luar negeri.

Hidetoshi Nakata juga terlibat dalam dunia modeling, secara teratur menghadiri pertunjukan fashion dan mengenakan pakaian desainer kenamaan.

Yang mengejutkan, dia mengumumkan pengunduran dirinya saat berusia 29 pada 3 Juli 2006, setelah 10 tahun berkarier yang mencakup tujuh musim di Serie A dan semusim di Premier League.

Pada Maret 2004, Pelé bersama Nakata dalam FIFA 100, daftar pesepak bola terbaik yang masih hidup pada saat itu.

Hidetoshi Nakata adalah satu-satunya orang Jepang dan satu dari hanya dua pesepak bola Asia yang disebutkan dalam daftar tersebut. Kini, dia jadi entrepreneur di Jepang.

Follow dan subscribe akun media sosial Skor.id di InstagramFacebookTwitterYouTubeLinkedInTikTok, dan Helo.

Berita J.League Lainnya:

Giveaway Jersi J.League Gratis! Skor Indonesia Bagi-Bagi Jersi Ikonik Tim Liga Jepang

5 Tim J.League yang Pernah Menghadapi Klub Indonesia di Liga Champions Asia

RELATED STORIES

Kegemilangan Daizen Maeda, Striker Plontos Timnas Jepang di Yokohama F. Marinos

Kegemilangan Daizen Maeda, Striker Plontos Timnas Jepang di Yokohama F. Marinos

Striker timnas Jepang, Daizen Maeda, tampil gemilang untuk Yokohama F. Marinos di Meiji Yasuda J1 League.

Menang 5 Gol, Pelatih Anyar Puas dan Yokohama F. Marinos Terus Pepet Pemuncak J1 League

Menang 5 Gol, Pelatih Anyar Puas dan Yokohama F. Marinos Terus Pepet Pemuncak J1 League

Yokohama F. Marinos terus memberi tekanan kepada pemuncak klasemen sementara Meiji Yasuda J1 League.

Gantikan Chanathip, Ryota Aoki Langsung Gemilang Bersama Hokkaido Consadole Sapporo

Gantikan Chanathip, Ryota Aoki Langsung Gemilang Bersama Hokkaido Consadole Sapporo

Gantikan posisi Chanathip Songkrasin, Ryota Aoki gemilang untuk Hokkaido Consadole Sapporo.

Chiba Derby, Laga Kashiwa Reysol kontra JEF United yang Dimulai Sejak 1940-an

Chiba Derby, Laga Kashiwa Reysol kontra JEF United yang Dimulai Sejak 1940-an

Kashiwa Reysol dan JEF United Chiba yang sama-sama berasal dari Prefektur Chiba adalah dua klub lawas Liga Jepang yang eksis sejak 1940-an

Hasil Piala Kaisar 2021: Tim Andres Iniesta Tersingkir, Kawasaki Frontale Melaju

Hasil Piala Kaisar 2021: Tim Andres Iniesta Tersingkir, Kawasaki Frontale Melaju

Hasil pertandingan Piala Kaisar yang berlangsung pada Rabu (18/8/2021) sore WIB.

10 Gol Terbaik Meiji Yasuda J.League Pekan Ini

10 Gol Terbaik Meiji Yasuda J.League Pekan Ini

Daizen Maeda menjadi bintang lewat hat-trick ke gawang Oita Trinita.

Andres Iniesta Jadi Alasan Bojan Krkic Terima Tawaran Vissel Kobe

Andres Iniesta Jadi Alasan Bojan Krkic Terima Tawaran Vissel Kobe

Bojan Krkic mengungkap alasannya bergabung dengan klub Meiji Yasuda J1 League, Vissel Kobe.

Jika Kyogo Furuhashi Terus Tampil Baik di Celtic, Masa Depan Pemain Ini Bisa Terancam

Jika Kyogo Furuhashi Terus Tampil Baik di Celtic, Masa Depan Pemain Ini Bisa Terancam

Mantan bintang Vissel Kobe, Kyogo Furuhashi, sukses membuktikan kelasnya di Eropa bersama Celtic.

3 Faktor Ini Bikin Hiromi Hara Optimistis J.League Sanggup Tantang Liga Inggris

3 Faktor Ini Bikin Hiromi Hara Optimistis J.League Sanggup Tantang Liga Inggris

Wakil Presisen J.League, Hiromi Hara, yakin J.League bakal bisa bersaing dengan Liga Inggris dan Liga Spanyol.

6 Pemain J.League yang Dipinang Klub Eropa Musim Panas Ini

6 Pemain J.League yang Dipinang Klub Eropa Musim Panas Ini

Pada bursa transfer musim panas ini, beberapa pemain Jepang di J.League hijrah ke Eropa.

Frank Ordenewitz, TopSkor J.League Satu-satunya dari Eropa Sampai Musim Ini

Frank Ordenewitz, TopSkor J.League Satu-satunya dari Eropa Sampai Musim Ini

Frank Ordenewitz adalah satu-satunya topskor atau pemain paling produktif selama semusim di kasta teratas Liga Jepang atau J.League asal Eropa.

Preview J1 League Pekan Ke-25: Tantangan 5 Besar, Ada Big Match Vissel Kobe vs Kashima Antlers

Preview J1 League Pekan Ke-25: Tantangan 5 Besar, Ada Big Match Vissel Kobe vs Kashima Antlers

Pertarungan berat tim lima besar jadi warna di pekan ke-25 Meiji Yasuda J1 League 2021.

Tak Banyak Bermain di Cerezo Osaka, Dang Van Lam Tetap Dipanggil Timnas Vietnam

Tak Banyak Bermain di Cerezo Osaka, Dang Van Lam Tetap Dipanggil Timnas Vietnam

Tak dapat banyak menit bermain di Cerezo Osaka, Dang Van Lam tetap jadi andalan timnas Vietnam.

Penguasa J.League Saat Ini Buka Akademi Sepak Bola di Vietnam

Penguasa J.League Saat Ini Buka Akademi Sepak Bola di Vietnam

Penguasa J.League saat ini, Kawasaki Frontale, akan membuka akademi pemain sepak bola di Vietnam.

Catatan Penampilan Apik Leo Ceara, Bawa Yokohama F. Marinos Pepet Pemuncak J1 League

Catatan Penampilan Apik Leo Ceara, Bawa Yokohama F. Marinos Pepet Pemuncak J1 League

Penampilan apik Leo Ceara berhasil membawa Yokohama F. Marinos terus mendekati puncak klasemen Meiji Yasuda J1 League.

Hiroshi Nanami, Gelandang Andalan Jepang yang Sukses di Liga Domestik dan Asia

Hiroshi Nanami, Gelandang Andalan Jepang yang Sukses di Liga Domestik dan Asia

Hiroshi Nanami adalah pesepak bola yang cukup sukses bersama Jubilo Iwata baik di level kompetisi lokal maupun Asia

Masahiro Fukuda, Pesepak Bola Jepang Pertama yang Jadi TopSkor J.League

Masahiro Fukuda, Pesepak Bola Jepang Pertama yang Jadi TopSkor J.League

Masahiro Fukuda adalah pemain berstatus one man one club di J.League bersama Urawa Reds dan juga topskor sepanjang masa klub itu.

Shinji Ono, si Jenius dan Serbabisa yang Eksis Sampai 41 Tahun

Shinji Ono, si Jenius dan Serbabisa yang Eksis Sampai 41 Tahun

Gelandang Shinji Ono pada musim 2021, dia masih bermain di level J1 League dan pemain berusia 41 tahun ini dikenal gelandang jenius yang serbabisa.

Masayuki Okano, Pilar Jepang yang Bertransformasi dari Penyerang ke Gelandang

Pilar timnas Jepang era akhir 1990-an, Masayuki Okano, merupakan pemain yang identik dengan klub elite J.League, Urawa Reds.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 01 May, 04:27

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 01 May, 04:22

Cristiano Ronaldo bintang Al Nassr. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Gagal Melaju ke Final AFC Champions League Elite, Cristiano Ronaldo Masih Menunggu Mimpinya

Cristiano Ronaldo yang membela Al Nassr gagal melaju ke final AFC Champions League Elite setelah ditumbangkan Kawasaki Frontale

Pradipta Indra Kumara | 01 May, 04:22

Chelsea akan kembali tampil di UEFA Conference League. (Deni Sulaeman/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Djurgarden vs Chelsea di UEFA Conference League 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Djurgarden vs Chelsea di UEFA Conference League 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 01 May, 03:50

Skuad Manchester United musim 2024-2025. (Deni Sulaeman/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Athletic Bilbao vs Manchester United di Liga Europa 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Athletic Bilbao vs Manchester United di semifinal Liga Europa 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 01 May, 01:35

Lamine Yamal salah satu bintang produktif di Barcelona asuhan Hansi Flick. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

World

5 Fakta Laga Barcelona vs Inter Milan di Semifinal Liga Champions 2024-2025

5 Fakta Pertandingan Barcelona vs Inter Milan di leg pertana semifinal Liga Champions 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 01 May, 00:24

Liga Champions 2024-2025. (Yusuf/Skor.id).

World

Liga Champions 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Champions 2024-2025 dimulai dengan Fase Liga, berikut jadwal, hasil, dan klasemen yang akan diupdate seiring bergulirnya kompetisi ini.

Irfan Sudrajat | 30 Apr, 23:37

Pelatih Inter Milan, Simone Inzaghi. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Tahan Barcelona 3-3 Peluang Inter Milan ke Final Liga Champions Masih Terbuka

Peluang Inter Milan ke final Liga Champions masih terbuka setelah tahan Barcelona 3-3.

Pradipta Indra Kumara | 30 Apr, 22:49

kualifikasi piala dunia 2026.jpg

Timnas Indonesia

AFC Buka Bidding Tuan Rumah Ronde 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Indonesia Ikut?

AFC membuka kesempatan bagi anggotanya untuk mengajukan diri sebagai tuan rumah putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Teguh Kurniawan | 30 Apr, 21:16

Wakil Ketua Komite Wasit PSSI, Yoshimi Ogawa. (Foto: Rais Adnan/Grafis: Hendy Andika/Skor.id)

National

Kepercayaan Klub Liga 1 terhadap Wasit Lokal Disebut Menurun, Ini Tanggapan PSSI

Wakil Komite Wasit PSSI, Yoshimi Ogawa, mengaku sedih mendengar penurunan kepercayaan terhadap wasit lokal.

Teguh Kurniawan | 30 Apr, 18:47

Load More Articles