Berbagi Nilai dan Minat Sama, Juara Dunia Catur Kolaborasi dengan Unibet

Nurul Ika Hidayati

Editor:

  • Magnus Carlsen akan jadi duta besar global Unibet untuk 2020 dan 2021.
  • Unibet adalah anak perusahaan yang tawaran sponsorshipnya ditolak Federasi Catur Norwegia, tahun lalu.
  • Pecatur 29 tahun itu menegaskan kesepakatan ini ditujukan untuk audiens internasional.

SKOR.id – Magnus Carlsen akan bertindak sebagai duta besar global Unibet untuk 2020-2021. Unibet, penyedia taruhan olahraga, kasino dan bingo online, game, dan poker itu juga menjadi sponsor utama juara dunia catur tersebut dua tahun ke depan.

Kolaborasi itu diumumkan Magnus Carlsen dalam konferensi pers di Stockholm, Kamis (30/1/2020). Kesepakatan dua tahun yang ditandatangani pecatur asal Norwegia itu bernilai 4 juta krone (sekitar Rp6 miliar).

Unibet adalah anak perusahaan Kindred Group yang terdaftar di Malta. Tahun lalu, mereka menawarkan kesepakatan sponsorship senilai 5 juta euro (sekitar Rp76 miliar), selama lima tahun kepada Federasi Catur Norwegia.

Sebagai imbalan, Federasi Catur Norwegia tersebut diharapkan mengkampanyekan dibukanya pasar Norwegia untuk penyedia taruhan internasional itu. Namun, mereka  menolak proposal itu.

Ketika itu Magnus Carlsen turut melobi agar federasi catur di negaranya menerima tawaran tersebut. Bahkan, dia mendirikan klub catur, Offerspill, dalam upayanya untuk mempengaruhi hasil pemungutan suara.

Baca Juga: Lakers Siapkan Penghormatan, LeBron James Bikin Tato Kobe Bryant

Tetapi setelah perdebatan alot, Federasi Catur Norwegia menolak tawaran Kindred hingga menyebabkan Carlsen mundur dari keanggotaan dalam organisasi itu. Namun, ia tetap mewakili Norwegia dalam ajang dunia. 

Kesepakatan dengan Federasi Catur Norwegia memang menghadapi jalan buntu. Tetapi, tanpa ada rintangan, Unibet terus memberi dukungan penuh kepada Offerspill dan terhitung sejak 2020 jadi sponsor utama pecatur 29 tahun itu.

Konferensi pers dibuka dengan sesi tanya jawab. Lalu, Carlsen memberi pelajaran singkat dan memainkan beberapa langkah catur dengan Rhodri Darch, Chief Commercial Officer di Kindred Group.

Pemutaran video iklan promosi komersial televisi Unibet menandai aksi debut Magnus Carlsen sebagai duta besar global mereka. Setelah itu baru dia mengungkapkan alasannya setuju untuk kolaborasi dengan Unibet.

Carlsen mengatakan sudah lama berharap kerja sama dengan Unibet karena melihat banyak kesamaan antara dirinya dan sponsor baru. "Kami berbagi banyak nilai dan minat yang sama dalam olahraga dan statistik terkait.”

"Kami berdua tahu, 'keberuntungan' bukanlah kebetulan. Untuk membuat keputusan yang tepat, Anda perlu kombinasi pengetahuan, keterampilan, dan intuisi yang seimbang."

Ketertarikan Unibet pada dunia catur bermula pada 2014 ketika ditunjuk jadi operator taruhan internasional untuk pertama kali, sekaligus mensponsori supertournament catur di  Norwegia.

Baca Juga: One Championship: Joshua Pacio Tidak Puas Meski Sukses Pertahankan Gelar

Pada kesempatan yang sama, Chief Commercial Officer Kindred Group, Rhodri Darch berbicara tentang pertumbuhan taruhan fenomenal dalam catur. "Kita sering melihat di hari pertandingan turnamen catur besar," katanya. 

"Banyak pemain yang tertarik atau aktif bermain catur seperti di Liga Inggris atau beberapa acara sepak bola internasional besar. Itu menunjukkan bahwa ada selera yang sangat jelas di antara para pemain global kita."

Terakhir, Carlsen secara eksplisit menegaskan kolaborasi dengan Unibet ditujukan untuk audiens global. Dia tidak akan berkampanye untuk Unibet di negaranya sendiri karena mematuhi hukum yang berlaku.

Dalam sebuah tweet, Carlsen menegaskan kembali antusiasmenya untuk kemitraan ini sekaligus membagi iklan komersial di media sosial. Tapi, justru muncul kritik yang memungkinkannya menghadapi konsekuensi dari kesepakatan ini.

Banyak responden menyampaikan kekhawatiran soal implikasi etis dari keputusan Carlsen mempromosikan taruhan olahraga itu, dengan memperhatikan secara khusus bahwa Unibet menawarkan taruhan pada catur itu sendiri.

Source: chess24.comen.chessbase.com

RELATED STORIES

Shakira Dituding Terlibat Penipuan Pajak Rp222 Miliar

Shakira Dituding Terlibat Penipuan Pajak Rp222 Miliar

Shakira, penyanyi sekaligus kekasih Gerard Pique, diklaim belum membayar pajak selama tinggal di Spanyol.

Langgar Aturan Jilbab, Wasit Catur Asal Iran Kini Cari Suaka dari Pemerintah Inggris

Langgar Aturan Jilbab, Wasit Catur Asal Iran Kini Cari Suaka dari Pemerintah Inggris

Shohreh Bayat belum pulang ke keluarganya sejak turnamen berakhir dan saat ini tinggal di bawah perlindungan komunitas catur di Inggris.

FIDE Siapkan Kompetisi Catur Resmi Usai Pandemi

FIDE Siapkan Kompetisi Catur Resmi Usai Pandemi

Director General FIDE, Emil Sutovsky, ingin perkuat kompetisi catur virtual sambil menyiapkan comeback turnamen sungguhan.

Fenomena The Queen’s Gambit, Jumlah Pecatur Daring Naik 5 Kali Lipat dalam Sebulan

Miniseri The Queen’s of Gambit yang ditayangkan di Netflix memberi dampak signifikan terhadap perkembangan catur di dunia nyata.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Pemain Timnas U-17 Indonesia, Fadly Alberto. (Foto: Dok. Timnas Indonesia/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

FIFA Soroti Kualitas Penyerang Timnas U-17 Indonesia Fadly Alberto

FIFA menilai Fadly Alberto menjadi salah satu talenta dari Asia yang bakal bersinar di Piala Dunia U-17 2025.

Rais Adnan | 03 Nov, 08:39

Kompetisi sepak bola kasta kedua di Indonesia atau identitas baru dari Liga 2 musim terbaru, Championship 2025-2026. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 2

Championship 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 2 atau Championship 2025-2026 yang terus diperbarui seiring bergulirnya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 03 Nov, 08:11

Timnas Indonesia

Timnas Indonesia

PSSI Cari Pelatih Anyar Timnas Indonesia untuk Jangka Panjang

Vivin Cahyani Sungkono mengungkapkan PSSI kini lebih dulu fokus untuk mendukung Timnas U-23 Indonesia pada SEA Games 2025.

Rais Adnan | 03 Nov, 07:58

FFWS Global Finals 2025 di Jakarta. (Garena)

Esports

Rekap Hasil FFWS Global Finals 2025 Pekan Pertama, RRQ di Papan Atas

Beda RRQ beda pula nasib dari EVOS Divine yang harus berjuang lebih keras lagi setelah hanya menempati peringkat ke-13.

Gangga Basudewa | 03 Nov, 06:37

M7 World Championship, Jakarta. (Moonton)

Esports

M7 World Championship Bakal Gunakan Dua Venue Ini

MPL Arena dan Tenis Indoor Senayan akan menjadi venue M7 World Championship, Jakarta.

Gangga Basudewa | 03 Nov, 05:42

Liga Italia (Serie A) musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Italia 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 03 Nov, 03:43

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Inggris musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Inggris 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 03 Nov, 03:38

La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol). (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

La Liga

La Liga 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol), yang akan diperbarui seiring kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 03 Nov, 03:33

Laga AC Milan vs AS Roma di Liga Italia. (Grafis: Yudhy Kurniawan/Skor.id).

Liga Italia

5 Fakta Kemenangan AC Milan Lawan AS Roma di Liga Italia

AC Milan berhasil menang tipis lawan AS Roma di Liga Italia, berikut ini fakta-fakta laga tersebut.

Thoriq Az Zuhri | 02 Nov, 23:04

ONIC Esports (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

2 Tim yang Bisa Kalahkan ONIC di MPL Indonesia Season 16

Di MPL Indonesia Season 16, hanya ada dua tim yang bisa mengalahkan ONIC. Siapa saja mereka?

Thoriq Az Zuhri | 02 Nov, 22:50

Load More Articles