Belum Ada Kejelasan Soal Kompetisi, Klub-klub Liga 2 Kian Terhimpit

Taufan Bara Mukti

Editor:

  • Klub-klub Liga 2 terus menantikan kepastian dari PSSI dan PT LIB terkait lanjutan kompetisi.
  • CEO Tiga Naga, Rudi Sinaga, mengatakan bahwa situasi saat ini membuat pemain dan klub sama-sama mengalami kesulitan.
  • Sementara Sekretaris Umum PSMS Medan, Julius Raja, menyoroti kesulitan finansial yang melanda klub bisa membuat iklim kompetitif menjadi berkurang.

SKOR.id - Klub-klub Liga 2 masih menanti kepastian soal status kompetisi di tengah situasi yang serba sulit ini.

CEO Tiga Naga, Rudi Sinaga, menceritakan perjuangan berat yang harus ditanggung klub-klub baik Liga 1 maupun Liga 2 yang tak mendapat kepastian kapan kompetisi akan digelar.

Rudi mengatakan, terombang-ambing di tengah ketidakpastian hanya akan membuat mental para pemain memburuk.

Apalagi, pemain tak bisa mendapatkan haknya secara penuh jika kompetisi belum digelar. Hal serupa juga dialami klub yang terus dibebani biaya operasional tanpa adanya kompetisi.

Jika mengacu pada peraturan PSSI soal sistem renegosiasi kontrak, tim-tim Liga 2 bisa menggaji pemainnya maksimal 50 persen selagi kompetisi belum diputar kembali.

 

"Bagi kami ini jelas sangat berpengaruh terutama kepada mental pemain, karena semakin lama ditunda maka kejenuhan akan meningkat," kata Rudi Sinaga saat berbincang dengan Skor.id, Selasa (20/10/2020).

"Belum lagi dari segi finansial klub, sangat kesulitan akibat penundaan ini," ujar Rudi.

Kabar yang berkembang, Liga 1 dan Liga 2 diupayakan untuk bergulir kembali pada November mendatang.

Namun hingga kini belum ada izin dari kepolisian untuk memutar kembali roda kompetisi.

PSSI pun membuat pernyataan bahwa kompetisi tetap akan digelar, namun waktunya yang belum pasti. Bisa juga pada Desember atau Januari mendatang.

Satu masalah kemudian muncul, bagaimana kontrak pemain yang akan habis pada Desember nanti sementara liga baru dijalankan Januari?

"Ada opsi untuk renegosiasi kontrak tapi rasanya sangat aneh dalam satu tahun kontrak harus diubah beberapa kali," kata Rudi.

Meski menilai hal itu tidak elok, Rudi menilai tak ada alternafit lain yang bisa dilakukan klub saat ini.

Himpitan keuangan plus ketidakjelasan kapan pemain akan bertanding membuat nasib klub kian menderita.

"Tiap tim yang terkecil sekalipun minimal 40 orang pemain dan staff. Jadi bisa dibayangkan besaran pengeluaran klub per bulan," ucapnya.

"Tapi sampai sekarang kami belum menemukan solusi lain karena dengan tidak jelasnya liga akan mustahil mencari sponsor," dia menambahkan.

Kini Rudi hanya bisa menunggu kepastian dari PSSI dan PT LIB kapan kompetisi Liga 1 dan Liga 2 benar-benar akan digelar.

Sementara itu, Sekretaris Umum PSMS Medan, Julius Raja, mengungkapkan hal yang hampir senada.

Raja mengakui bahwa situasi tak ideal ini membuat keuangan PSMS tak sesuai rencana. Yang awalnya Liga 2 diproyeksikan selesai Oktober menjadi molor penyelenggaraannya.

Namun Raja mengerti situasi yang dihadapi PSSI dan PT LIB tak mudah. Operator liga dan federasi sudah siap untuk menggelar kompetisi kembali, hanya saja izin dari pihak kepolisian tak bisa diberikan.

Raja lebih menyoroti sistem kompetisi tanpa degradasi yang membuat persaingan di papan tengah dan bawah rentan terjadi kecurangan.

Pun dengan masalah keuangan yang dialami klub-klub saat ini, Raja menilai hal itu semakin menguatkan alasan untuk hanya sekadar ikut Liga 2 tanpa mematok target apapun.

"Ada klub-klub juga yang sudah bosan dengan mempersiapkan tim, jadi sekedar ikut saja. Toh enggak ada degradasi. Baru yang mau naik (promosi ke Liga 1 2021) itu yang banyak sponsor, banyak duit, jadi bisa bersaing," kata Julius Raja.

"Liga 2 2020 diikuti 24 tim, paling hanya 10 tim yang serius target masuk Liga 1 2021. 14 tim lainnya cuma sekadar ikut, daftarkan pemain seadanya. Karena mereka tidak ada target," Raja melanjutkan.

Klub-klub Liga 2, sambung Raja, sudah tak bisa melakukan apa-apa lagi kecuali hanya mengikuti aturan dari PSSI dan PT LIB.

Sebagai anggota PSSI, klub Liga 1 dan Liga 2 memang berkewajiban mematuhi setiap ketentuan yang dibuat oleh federasi.

"Kalau kompetisi digelar 2030 pun harus ikut. Ini karena situasi corona jadi seperti ini," kata Raja.

"Kalau klub bilang tidak mau ikut, itu tidak mungkin (ada sanksi). Makanya ada yang sekadar ikut kompetisi saja," ia menambahkan.

Raja menilai lanjutan kompetisi Liga 1 dan Liga 2 kemungkinan akan dilanjutkan Januari 2021 selepas Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada).

Namun ia berharap izin kepolisian bisa keluar pada Desember ini sehingga tak perlu menunggu lama hingga Januari.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Liga 2 Lainnya:

Ketum PSSI: Tanpa Liga 1 dan Liga 2, Hilang Satu Program Timnas U-19 Indonesia

Jika Lanjutan Liga 1 dan Liga 2 2020 Digelar November , PT LIB Akan Beri Tambahan Subsidi Kepada Klub

Sulut United Berharap Polisi Izinkan Liga 2 Bergulir Lagi

RELATED STORIES

Internal Tim Tak Nyaman, Sriwijaya FC Henitkan Aktivitas Latihan

Internal Tim Tak Nyaman, Sriwijaya FC Henitkan Aktivitas Latihan

Manajemen Sriwijaya FC menghentikan aktivitas latihan tim, karena belum adanya kejelasan Liga 2 2020.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Penyerang Juventus, Dusan Vlahovic, dan trofi Piala Italia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Italia

Dusan Vlahovic Beri Gelar Piala Italia untuk Juventus dalam Musim yang Sulit

Dusan Vlahovic kembali cetak gol penting, membawa Juventus juara Piala Italia 2023-2024 setelah menang 1-0 atas Atalanta, Kamis (16/5/2023) dini hari WIB.

Irfan Sudrajat | 16 May, 03:09

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 15 May, 23:47

Gelandang serang Chelsea, Cole Palmer. (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Inggris

Cole Palmer: Kemenangan untuk Mauricio Pochettino

Cole Palmer bintang dalam kemenangan Chelsea atas Brighton, 2-1 dan membuat The Blues menjaga peluang tampil di Liga Europa, Kamis (16/5/2023) dini hari WIB.

Irfan Sudrajat | 15 May, 23:39

Full roster RRQ untuk MPL Indonesia Season 13 (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Esports

Syarat RRQ Hoshi Lolos Playoff MPL Indonesia Season 13

Untuk lolos ke Playoff MPL Indonesia Season 13, apa yang harus dilakukan oleh RRQ Hoshi di pekan kesembilan nanti?

Thoriq Az Zuhri | 15 May, 22:43

Pemain Valorant asal Indonesia di tim Paper Rex, mindfreak. (Hendy Andika/Skor.id)

Esports

Profil mindfreak: Tinggalkan CS:GO, Berjaya di Valorant

Usai meninggalkan skena pro CS:GO, kini pemain esports asal Indonesia, mindfreak, berjaya di kancah esports Valorant.

Thoriq Az Zuhri | 15 May, 22:12

PMSL SEA 2024 (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Esports

PMSL SEA Summer 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

Berikut ini adalah hasil, jadwal lengkap, format, dan klasemen lengkap turnamen PUBG Mobile, PMSL SEA Summer 2024.

Thoriq Az Zuhri | 15 May, 21:16

MDL Indonesia (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

MDL Indonesia Season 9: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MDL Indonesia Season 9 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen kasta kedua Mobile Legends Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 15 May, 21:15

PSBS Biak - M Yusuf - Skor.id

Liga 2

PSBS Biak Resmi Pertahankan Dua Pemain Muda untuk Arungi Liga 1

Febriato Uopmabin dan Diandra Diaz sudah menandatangani kontrak selama satu musim bersama PSBS Biak.

Sumargo Pangestu | 15 May, 17:51

Nigel Sylvester x Air Jordan 4 "Firewood Orange" akan dilepas ke pasar pada 2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Culture

Nigel Sylvester x Air Jordan 4 ‘Firewood Orange’ Hadir pada 2025

Nigel Sylvester x Air Jordan 4 “Firewood Orange” akan dilepas pada musim semi 2025 seharga Rp3,6 juta.

Tri Cahyo Nugroho | 15 May, 17:41

Aktris pemeran utama film Kill Bill, Uma Thurman, saat beraksi dengan pedang katana. Inspirasi film ini datang dari manga terkenal Jepang di awal 1970-an. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Culture

Manga Inspirasi Kill Bill Lebih Sadis daripada Versi Filmnya

Lady Snowblood adalah film klasik kultus dari tahun 1973 yang tidak diabaikan Quentin Tarantino ketika membuat Kill Bill.

Tri Cahyo Nugroho | 15 May, 16:43

Load More Articles