Alasan Pesenam Artistik Amerika Serikat Menangis Setelah Olimpiade 2020 Ditunda

Any Hidayati

Editor:

  • Pesenam Amerika Serikat, Simone Biles, mengaku menangis saat mendengar Olimpiade 2020 diundur karena Covid-19.
  • Simone Biles menangis karena perasaannya campur aduk antara sedih sekaligus bahagia.
  • Olimpiade 2020 akan mundur setahun, maka Simone Biles mengaku akan fokus pada persiapan mental.

SKOR.id - Pesenam Amerika Serikat, Simone Biles, mengaku menangis saat mendengar Olimpiade 2020 diundur karena Covid-19.

Tunggu dulu, Simone Biles bukan menangis sedih karena Olimpiade 2020 ditunda sehingga menggagalkan rencana pensiunnya.

Baca Juga: Mengenal Simone Biles, Atlet Putri Terbaik Laureus Award 2020

Justru Simone Biles yang merupakan pesenam artistik tersebut menangis sedih sekaligus bahagia.

Bagi pesenam berusia 23 tahun ini, keputusan pengunduran Olimpiade 2020 adalah hal yang sangat tepat di tengah pandemi virus Covid-19 saat ini.

Pada Rabu (1/4/2020), Simone Biles menjadi bintang tamu dalam NBC Today melalui sambungan telepon dari rumahnya.

Atlet putri terbaik versi Laureus Award 2020 tersebut menceritakan kronologi ketika mendengar berita penundaan Olimpiade 2020 pada pekan lalu.

"Saat itu, saya berada di tempat latihan karena kami diperbolehkan ke sana jika kurang dari 10 orang," ujar Biles dilansir dari reuters.com.

"Kemudian saya mendapat pesan singkat ketika berada di ruang ganti saat rotasi latihan."

Saat itulah Biles mengaku langsung menangis membaca pesan yang tertera di telepon seluler miliknya. Perasaannya campur aduk antara sedih sekaligus bahagia.

"Saya tidak tahu apa yang saya rasakan. Saya terduduk dan menangis. Tapi itu adalah keputusan yang tepat," ucap Biles.

"Kami memang perlu memastikan seluruh warga Amerika Serikat dan dunia dalam keadaan sehat dan aman. Memang rasanya sulit tapi saya menerimanya."

Menurut rencana, Olimpiade 2020 adalah ajang perpisahan gadis peraih 19 emas Kejuaraan Dunia Senam tersebut.

Setelah dua tahun istirahat, Biles ingin mengakhiri karier senam setelah tampil di Olimpiade keduanya.

Pada Olimpiade 2016 di Rio de Jeneiro, Brasil, Biles meraih empat medali emas di cabang olahraga senam artistik.

Tak heran jika Laureus Award menghadiahi Biles sebagai atlet putri terbaik dunia selama tiga kali, yaitu 2017, 2019, dan 2020.

Karena Olimpiade 2020 akan mundur setahun, maka Biles mengaku akan fokus pada persiapan mental.

Pasalnya, bukan perkara mudah bagi Biles untuk menanti hingga tahun depan setelah segala persiapan pasca-comeback pada 2018.

"Secara fisik saya sudah siap. Kata pelatih saya akan kembali optimal dalam waktu dekat. Namun, secara mental untuk bertanding setahun lagi bukan perkara mudah bagi saya dan para atlet seluruh dunia," ucap Biles.

Baca Juga: Son Heung-min Lakukan 4 Hal Ini setelah Diizinkan Pulang ke Korsel

Penyelenggara Olimpiade 2020 memutuskan untuk mengadakan kejuaraan empat tahunan tersebut pada 23 Juli hingga 8 Agustus 2021 di Tokyo, Jepang.

Hal tersebut diambil karena kondisi kesehatan dunia saat ini yang tengah berperang melawan virus Covid-19.

 

Source: reuters.com

RELATED STORIES

Panitia Klaim Venue Olimpiade dan Paralimpiade 2020 Tidak Berubah

Panitia Klaim Venue Olimpiade dan Paralimpiade 2020 Tidak Berubah

Meski memiliki 41 venue, tuan rumah memastikan semua arena bisa digunakan sesuai jadwal.

FIG Segera Jadwal Ulang Kualifikasi Olimpiade 2020 untuk Sisa 25 Persen Kuota

FIG Segera Jadwal Ulang Kualifikasi Olimpiade 2020 untuk Sisa 25 Persen Kuota

FIG memastikan menggelar kualifikasi setelah pandemi virus corona berakhir.

IOC Minta Jepang Pangkas Anggaran Tambahan Olimpiade Tokyo 2020

IOC Minta Jepang Pangkas Anggaran Tambahan Olimpiade Tokyo 2020

Komisi Koordinasi IOC, John Coates, mengatakan dana tambahan yang dipersiapkan oleh Pemerintah Jepang harus dipangkas.

Olimpiade Tokyo Harus Tahun Depan atau Batal

Olimpiade Tokyo Harus Tahun Depan atau Batal

Yoshiro Mori menegaskan sikapnya soal kemungkinan Olimpiade Tokyo ditunda lagi.

Mundur Setahun, Toko Suvenir Resmi Olimpiade 2020 Tutup Massal

Mundur Setahun, Toko Suvenir Resmi Olimpiade 2020 Tutup Massal

Bisnis merchandise resmi Olimpiade 2020 terpuruk karena mundurnya gelaran.

Simone Biles Harap Olimpiade 2020 Tahun Depan Berjalan Lancar

Simone Biles Harap Olimpiade 2020 Tahun Depan Berjalan Lancar

Meski ingin Olimpiade 2020 digelar, Simone Biles tetap anggap kesehatan masyarakat lebih penting.

Legenda Michael Phelps Pernah Takut Masuk Kolam Renang

Legenda Michael Phelps Pernah Takut Masuk Kolam Renang

Michael Phelps kecil dikabarkan sempat takut menceburkan kepala ke dalam kolam renang.

CERITA LEBARAN: 4 Hidangan Favorit Pesenam Nasional Rifda Irfanaluthfi

Pesenam nasional, Rifda Irfanaluthfi, punya empat hidangan favorit saat Hari Raya Idulfitri.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

FFWS Global Finals 2025 di Jakarta. (Garena)

Esports

Rekap Hasil FFWS Global Finals 2025 Pekan Pertama, RRQ di Papan Atas

Beda RRQ beda pula nasib dari EVOS Divine yang harus berjuang lebih keras lagi setelah hanya menempati peringkat ke-13.

Gangga Basudewa | 03 Nov, 06:37

M7 World Championship, Jakarta. (Moonton)

Esports

M7 World Championship Bakal Gunakan Dua Venue Ini

MPL Arena dan Tenis Indoor Senayan akan menjadi venue M7 World Championship, Jakarta.

Gangga Basudewa | 03 Nov, 05:42

Calvin Verdonk, Lille OSC. (Grafis: Yudhy Kurniawan/Skor.id)

National

Calvin Verdonk Bawa Lille Menang, Marselino Ferdinan Merana

Saat Marselino Ferdinan merana bersama AS Trencin, Calvin Verdonk membawa Lille menang di Liga Prancis.

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 04:21

Liga Italia (Serie A) musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Italia 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 03 Nov, 03:43

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Inggris musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Inggris 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 03 Nov, 03:38

La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol). (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

La Liga

La Liga 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol), yang akan diperbarui seiring kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 03 Nov, 03:33

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Inggris musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Man City Menang, Persaingan Liga Inggris Memanas

Persaingan papan atas Liga Inggris musim ini semakin memanas usai Manchester City meraih kemenangan malam tadi.

Thoriq Az Zuhri | 02 Nov, 23:16

Laga AC Milan vs AS Roma di Liga Italia. (Grafis: Yudhy Kurniawan/Skor.id).

Liga Italia

5 Fakta Kemenangan AC Milan Lawan AS Roma di Liga Italia

AC Milan berhasil menang tipis lawan AS Roma di Liga Italia, berikut ini fakta-fakta laga tersebut.

Thoriq Az Zuhri | 02 Nov, 23:04

ONIC Esports (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

2 Tim yang Bisa Kalahkan ONIC di MPL Indonesia Season 16

Di MPL Indonesia Season 16, hanya ada dua tim yang bisa mengalahkan ONIC. Siapa saja mereka?

Thoriq Az Zuhri | 02 Nov, 22:50

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

Daftar Lengkap Peraih Penghargaan MPL Indonesia Season 16

MPL Indonesia Season 16 kini telah usai, berikut ini adalah daftar lengkap para peraih penghargaan musim ini.

Thoriq Az Zuhri | 02 Nov, 22:41

Load More Articles