5 Playmaker Fenomenal di Piala Eropa, Termasuk Zinedine Zidane

Pradipta Indra Kumara

Editor:

  • Turnamen Piala Eropa (Euro) tak jarang menjadi ajang unjuk kemampuan bagi para pemain, tak terkecuali bagi playmaker.
  • Sebagai sosok yang menjadi kunci jalannya permainan, para playmaker sering mencuri perhatian.
  • Tak hanya soal permainan, aksi para playmaker di lapangan juga tak jarang menjadi perhatian.

SKOR.id - Ajang Piala Eropa menjadi kesempatan bagi para pesepak bola yang tampil untuk unjuk gigi, tak terkecuali para playmaker.

Playmaker menjadi salah satu kunci permainan tim yang berperan sebagai jenderal pengatur permainan.

Kreativitas para playmaker membuat permainan lebih hidup dengan kemampuan membangun variasi serangan.

Dilansir dari laman resmi UEFA, berikut ini aksi dari lima playmaker fenomenal pada ajang Piala Eropa.

1. Andrea Pirlo (Italia 2-1 Jerman, 2012)

Andrea Pirlo menjadi yang pertama disebut UEFA dalam daftar playmaker paling fenomenal pada ajang Piala Eropa.

Aksi Andrea Pirlo bersama Italia ini terjadi pada babak semifinal Piala Eropa 2012 menghadapi Jerman.

Pada laga tersebut Italia berhasil menang dengan skor tipis 2-1 berkat dua gol yang dicetak Mario Balotelli.

Meski tak mencetak gol, pada laga tersebut Andrea Pirlo dinilai mampu menunjukkan permainan terbaiknya.

2. Zinedine Zidane (Prancis 2-1 Portugal, 2000)

Pada daftar nomor dua yang dikeluarkan oleh UEFA, ditempati oleh legenda Prancis, Zinedine Zidane.

Salah satu penampilan terbaik Zinedine Zidane terjadi saat ia tampil membela Prancis melawan Portugal pada semifinal Piala Eropa 2000.

Zidane disebut memiliki berbagai trik dan teknik sempurna, ditambah kekuatan dan keseimbangan yang baik, hingga membuat pemain Portugal kewalahan.

Mantan pelatih Real Madrid itu pun menjadi pahlawan Prancis berkat golnya pada masa tambahan waktu hingga membuat Prancis menang 2-1 atas Portugal.

3. Bernd Schuster (Jerman Barat 3-2 Belanda, 1980)

Daftar selanjutnya diisi oleh Bernd Schuster yang pada saat itu masih membela panji Jerman Barat.

Salah satu momen paling fenomenal Bernd Schuster adalah saat tampil membela Jerman Barat pada Piala Eropa 1980.

Meski kala itu ia hanya menyumbang 1 assist dari tiga gol yang dicetak Klaus Allofs, nama Schuster langsung dikenang.

Schuster menunjukkan kecepatan dan agresivitas, ditambah ia tak takut untuk beradu mulut dengan pemain belanda meski ia baru berusia 20 tahun.

4. Andrey Arshavin (Rusia 3-1 Belanda, 2008)

Pemain kontroversial dari Rusia, Andrey Arshavin, tetap dibawa oleh pelatih timnya saat itu, Guus Hiddink, meski tak bisa bermain pada dua laga awal Piala Eropa 2008.

Namun, Andrey Arshavin membuktikan pilihan Guus Hiddink untuk membawanya ke Piala Eropa bukan suatu kesalahan.

Setelah sempat kalah 1-4 dari Spanyol, Rusia kemudian menang 1-0 atas Yunani, dan 2-0 atas Swedia pada laga penentuan. Arshavin menyumbang satu gol pada laga itu.

Permainan terbaik Arshavin adalah pada babak perempat final saat ia menyumbang 1 gol dan satu assist saat mengalahkan belanda 3-1.

5. Xavi Hernandez (Spanyol 4-0 Italia, 2012)

Spanyol pernah merajai sepak bola pada era 2008-2012 setelah mereka memenangi dua Piala Eropa dan satu Piala Dunia (2010).

Salah satu pemain kunci dari keberhasilan Spanyol menjadi juara Eropa dan dunia adalah Xavi Hernandez.

Momen terbaik Xavi Hernandez adalah pada laga final Piala Eropa 2012 saat menang 4-0 atas Italia.

Xavi menyumbang dua assist pada laga tersebut, namun kombinasi permainanya bersama pemain seperti Andres Iniesta, David Silva, Xabi Alonso, hingga Sergio Busquets akan selalu dikenang.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Piala Eropa Lainnya:

Profil Tim Piala Eropa 2020 - Finlandia: Semangat Besar Pengalaman Pertama

Profil Tim Piala Eropa 2020 - Denmark: Sukses 1992 sebagai Inspirasi

Source: UEFA

RELATED STORIES

VIDEO: Gareth Southgate Bahas Pengganti Trent Alexander-Arnold di Timnas Inggris

VIDEO: Gareth Southgate Bahas Pengganti Trent Alexander-Arnold di Timnas Inggris

Jesse Lingard disebut bakal kembali dipanggil setelah dicoret beberapa waktu lalu.

Profil Tim Piala Eropa 2020 - Ukraina: Menanti Magis Andriy Shevchenko

Profil Tim Piala Eropa 2020 - Ukraina: Menanti Magis Andriy Shevchenko

Profil singkat timnas Ukraina yang akan berjuang di ajang Piala Eropa 2020.

Zinedine Zidane Tunda Liburan, Sumbang Rp33 Miliar untuk Korban Kebakaran di Aljazair

Zinedine Zidane Tunda Liburan, Sumbang Rp33 Miliar untuk Korban Kebakaran di Aljazair

Zinedine Zidane mendonasikan uang sebesar 2 juta euro untuk korban kebakaran yang terjadi di negeri asal orangtuanya.

4 Anak Zinedine Zidane Kesulitan Mengikuti Jejak sang Ayah di Sepak Bola

Karier Enzo, Luca, Theo tidak semulus sang ayah, yang banjir prestasi di level klub dan internasional.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

mees hilgers

National

FC Twente Pastikan Mees Hilgers Diterpa Cedera ACL

FC Twente mengumumkan bahwa Mees Hilgers mengalami cedera ACL saat latihan.

Rais Adnan | 02 Nov, 09:56

Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka, ikut menyaksikan laga Timnas Futsal Indonesia vs Australia di Indonesia Arena, Jakarta, Sabtu (1/11/2025). (Foto: Dok. FFI/Grafis: Yudhy Kurniawan/Skor.id)

Futsal

Wapres Gibran Nonton Timnas Futsal Indonesia vs Australia, Ini Respons Erick Thohir

Erick Thohir menilai Timnas Futsal Indonesia makin diperhitungkan secara global.

Rais Adnan | 02 Nov, 09:13

La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol). (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

La Liga

La Liga 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol), yang akan diperbarui seiring kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 02 Nov, 09:01

Anggota Exco PSSI, Endri Erawan, yang juga pernah menjadi Ketua Komite Kompetisi PSSI dan Manajer Timnas Indonesia. (Foto: PSSI/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Endri Erawan Bantah Isu 10 Anggota Exco PSSI Setuju Shin Tae-yong Balik ke Timnas Indonesia

Satu lagi anggota Exco PSSI buka suara soal kabar penyetujuan Shin Tae-yong kembali menangani Timnas Indonesia.

Taufani Rahmanda | 02 Nov, 08:59

Liga Italia (Serie A) musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Italia 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 02 Nov, 08:50

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Inggris musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Inggris 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 02 Nov, 08:45

Luciano Spalletti resmi tangani Juventus. (Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id).

Liga Italia

Awali Langkah Positif di Juventus, Luciano Spalletti Tak Ingin Ulang Kesalahan di Timnas Italia

Luciano Spalleti jalani langkah positif di Juventus, ia tak ingin ulang kesalahan di Timnas Italia.

Pradipta Indra Kumara | 02 Nov, 08:36

hector souto - timnas futsal indo

Futsal

Jelang SEA Games 2025 dan Piala Asia Futsal 2026, Ini Target Hector Souto

Pelatih timnas futsal Indonesia, Hector Souto sedang membangun fondasi kuat bagi skuad Garuda untuk SEA Games dan Piala Asia Futsal.

Nizar Galang | 02 Nov, 07:02

Timnas Futsal Putra Indonesia fokus hadapi agenda September 2025. (Foto: FFI, Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Futsal

Pecahkan Rekor, Games of Society Sukses Kemas Futsal Naik Level

FIFA Matchday Futsal periode November 2025, antara Indonesia melawan Australia disaksikan lebih dari 15 ribu penonton.

Nizar Galang | 02 Nov, 06:18

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Mikel Arteta Bahas Kemenangan Lawan Burnley, Arsenal di Ambang Rekor

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta membahas kemenangan melawan Burnley, timnya kini di ambang rekor.

Pradipta Indra Kumara | 02 Nov, 05:54

Load More Articles