Jelang lawan Lazio, Juventus Punya Rapor Rata-Rata Gol yang Buruk

Irfan Sudrajat

Editor:

  • Perbandingan gol per laga Juventus dengan klub Liga Italia lainnya memperlihatkan persoalan si Nyonya Besar.
  • Juventus bahkan tertinggal dari klub seperti Hellas Verona dalam rata-rata gol per laga.
  • Ini persoalan yang harus diatasi pelatih Massimiliano Allegri jelang lawan Lazio.

SKOR.id - Liga Italia akan kembali bergulir akhir pekan ini. Pertarungan bakal kembali digelar setelah jeda internasional.

Ini akan menjadi tantangan bagi sejumlah klub, khususnya Juventus. Pasukan Massimiliano Allegri masih berada di luar dari zona Liga Champions.

Giorgio Chiellini dan kawan-kawan bahkan tidak berada di zona Liga Europa. Mereka hingga pekan ke-12 ini ada di peringkat ke-8 klasemen sementara.

Situasi tersebut tidak terlepas dari minimnya jumlah gol dan potensi mereka dalam mencetak gol dalam satu pertandingan.

Hingga pekan ke-12 ini, Juventus baru mencetak 16 gol di Liga Italia 2021-2022. Bahkan, mereka kalah produktif jika dibandingkan dengan Genoa yang ada di papan bawah.

Genoa yang ada di peringkat ke-17 mencetak satu gol lebih banyak dibandingkan dengan Juventus.

Produktivitas Juventus juga tertinggal dari Hellas Verona yang telah mencetak total 25 gol di Liga Italia musim ini.

Kemampuan mencetak gol memang menjadi persoalan Juventus pada musim ini. Dan, persoalan ini akan mereka bawah ketika tandang menghadapi Lazio di akhir pekan ini.

Dengan 16 gol yang diciptakan Juventus, mereka rata-rata hanya mampu mencetak 1,3 gol per pertandingan.

Bandingkan dengan Lazio yang mampu menorehkan 2,08 gol per pertandingan.

Karena itu, Juventus berharap kepada barisan lini depan mereka yaitu Alvaro Morata dan Paulo Dybala di laga nanti.

Rata-rata gol Juventus per laga juga sangat jauh berbeda jika dibandingkan dengan tim papan atas seperti Napoli, AC Milan, atau Inter Milan.

7 Klub Liga Italia dengan Rata-Rata Gol per Laga Terbaik:

1. Inter Milan

Inter Milan memiliki rata-rata gol yang tinggi pada 2021-2022 ini. Di bawah asuhan Simone Inzaghi, I Nerazzurri total telah mencetak 29 gol dari 12 laga Liga italia.

Dengan jumlah tersebut, Hakan Calhanoglu dan kawan-kawan rata-rata mampu mencetak 2,41 gol per pertandingan.

Potensi gol per laga itu menempatkan Inter Milan sebagai klub Liga Italia dengan kemampuan mencetak gol yang tinggi dalam satu laga.

2. AC Milan

Di bawah Inter Milan dalam daftar ini ada klub sekota mereka yaitu AC Milan. Tim asuhan Stefano Pioli memperlihatkan mereka menjadi tim yang memiliki peluang meraih scudetto.

Sepanjang musim ini dari 12 laga Liga Italia, AC Milan mampu mencetak 26 gol. Jumlah tersebut membuat I Rossoneri rata-rata mencetak 2,16 gol per pertandingan.

3. Lazio

Lazio asuhan Maurizio Sarri termasuk yang produktif pada musim ini. Maurizio Sarri membuat Lazio mencetak 25 gol dari 12 pertandingan sejauh ini.

Mereka memiliki mesin gol yaitu Ciro Immobile. Rata-rata dalam satu pertandingan, Lazio mampu mencetak 2,08 gol.

4. Verona

Hellas Verona menjadi klub yang mengejutkan dari aspek produktivitas gol. Giovanni Simeone salah satu bintang mereka yang belakangan tengah menanjak performanya.

Verona memiliki jumlah yang sama dengan Lazio yaitu 25 gol setelah 12 laga Liga Italia sejauh ini, atau rata-rata 2,08 gol per pertandingan.

5. Napoli

Napoli yang kini memimpin klasemen sementara berada di posisi kelima dalam aspek rata-rata gol dalam satu pertandingan.

I Partenopei telah menorehkan 24 gol dari 12 pertandingan. Jumlah ini membuat mereka menjadi tim yang mampu mencetak dua gol dalam satu laga.

6. Atalanta

Atalanta di posisi keenam dari aspek rata-rata gol per pertandingan. La Dea mencetak 22 gol setelah 12 pertandingan Liga Italia musim ini.

Pasukan Gian Piero Gasperini ini rata-rata mampu mencetak 1,83 gol per pertandingan. Produktivitas ini membuat mereka ada di empat besar klasemen sementara.

7. AS Roma

AS Roma asuhan Jose Mourinho mencetak 21 gol dalam 12 laga Liga Italia musim ini. Atau rata-rata mampu mencetak 1,75 gol per pertandingan.

Produktivitas AS Roma membuat mereka mampu berada di posisi keenam klasemen sementara Liga Italia.

Berita Liga Italia Lainnya:

10 Pemain Inggris yang Berkiprah di Liga Italia, Ada David Beckham hingga Tammy Abraham

Beruntung, 3 Pemain Ini Dijanjikan Kenaikkan Gaji oleh Manajemen AC Milan

Source: Sky Sports

RELATED STORIES

Lazio vs Juventus:  18 Tahun Rivalitas Maurizio Sarri vs Massimiliano Allegri

Lazio vs Juventus: 18 Tahun Rivalitas Maurizio Sarri vs Massimiliano Allegri

Pekan ke-13 Liga Italia akan menghadirkan bigmatch dengan mempertemukan Lazio dengan Juventus.

VIDEO: 5 Gol Terbaik Paulo Dybala bersama Juventus di Liga Italia

VIDEO: 5 Gol Terbaik Paulo Dybala bersama Juventus di Liga Italia

Video lima gol terbaik Paulo Dybala di Liga Italia selama berseragam Juventus.

Hasil Lazio vs Juventus: Dua Gol Penalti Leonardo Bonucci Bawa I Bianconeri Menang 2-0

Juventus berhasil meraih tiga poin ketika tandang lawan Lazio dalam lanjutan Liga Italia, Minggu (21/11/2021) dini hari WIB.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

PSS Sleman

Liga 1

Larangan Transfer Dicabut FIFA, PSS Sleman Siap Berburu Pemain Anyar

PSS Sleman bebas dari larangan transfer yang dijatuhkan FIFA dan kini siap berburu amunisi baru buat Liga 1 musim depan.

Teguh Kurniawan | 21 May, 23:39

Turnamen Dota 2, DreamLeague Season 23. (Hendy Andika/Skor.id)

Esports

DreamLeague Season 23: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Turnamen Dota 2, DreamLeague Season 23, sedang dihelat secara online. Berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 21 May, 23:09

Timnas Irak. (Dok. Timnas Irak/Grafis Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Timnas Indonesia

Timnas Irak Umumkan 26 Pemain untuk Hadapi Indonesia dan Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Jesus Casas memanggil 26 pemain untuk tandang ke Indonesia pada 6 Juni, sebelum menjamu Vietnam, lima hari berselang.

Teguh Kurniawan | 21 May, 22:46

Final Liga Europa 2023-2024 antara Atalanta vs Bayer Leverkusen. (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Atalanta vs Bayer Leverkusen di Final Liga Europa 2023-2024

Berikut ini prediksi dan link live streaming Atalanta vs Bayer Leverkusen pada laga final Liga Europa 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 21 May, 18:12

Mantan bintang NBA Shaquille O'Neal merupakan seorang sneakerhead yang mengetahui kualitas sepatu yang dijualnya (Hendy Andika/Skor.id).

Sneakers

Shaquille O’Neal Tidak Malu Produksi dan Menjual Sepatu Murah

Shaq menjual sepatu murah untuk anak-anak di toko pengecer seperti Walmart sejak awal 2000.

Kunta Bayu Waskita | 21 May, 15:58

VNL (Volleyball Nations League)

Other Sports

Update VNL 2024 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Rangkaian laga VNL 2024 untuk sektor putra berlangsung pada 21 Mei–1 Juli 2024 dengan fase final digelar di Polandia.

Doddy Wiratama | 21 May, 15:24

Air Jordan 4 "Paris Olympics" yang serba abu-abu akan rilis Juli 2024 (Hendy Andika/Skor.id).

Sneakers

Tampilan Perdana Air Jordan 4 Paris Olympics, Siap Meluncur Juli 2024

Jalur warna baru Air Jordan 4 dijadwalkan rilis Juli 2024 bertepatan dengan Olimpiade Musim Panas.

Kunta Bayu Waskita | 21 May, 15:14

Trofi Piala Eropa atau UEFA European Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Kilas Balik Piala Eropa 1976: Lahirnya Tendangan Penalti Panenka

Kilas balik Piala Eropa 1976, dengan Cekoslowakia sebagai juaranya setelah mengalahkan Jerman Barat.

Irfan Sudrajat | 21 May, 14:28

PSIS Semarang cover

Liga 1

PSIS Semarang Trial 6 Pemain Asing, Ada Eks Sampdoria dan Mantan Striker PSS

PSIS Semarang berencana memanfaatkan turnamen pramusim untuk menyeleksi pemain asing baru.

Teguh Kurniawan | 21 May, 14:25

Udoka Godwin-Malife, pesepak bola Inggris yang suaranya dipuji oleh penyanyi papan atas John Legend (Hendy Andika/Skor.id).

Music

Bek Swindown Town Bersuara Emas Lantunkan All of Me, John Legend Bereaksi

Udoka Godwin-Malife tidak menyangka videonya ditonton jutaan kali.

Kunta Bayu Waskita | 21 May, 14:19

Load More Articles