Menghitung Peluang Lolos 32 Besar Liga Europa (A-F): Napoli Belum Aman

Dini Wulandari

Editor:

  • Setelah matchday 5 digelar sudah ada 18 tim yang berhasil lolos ke babak 32 besar Liga Europa.
  • Dari Grup A hingga F, delapan tim memastikan tampil di fase knock out, menyisakan empat tiket sisa.
  • Grup F jadi satu-satunya yang belum mengirimkan wakil dan baru bisa ditentukan di laga pamungkas. 

SKOR.id - Setelah laga seri kelima berlangsung Jumat (4/12/2020) dini hari, total sudah ada 18 tim yang memastikan tempat di babak 32 besar Liga Europa.

Khusus dari Grup A hingga F, sudah delapan tim yang sukses meraih tiket ke fase knock out, baik sebagai juara grup maupun runner-up.

AS Roma ditasbihkan sebagai jagoan Grup A setelah menaklukkan Young Boys dengan skor 3-1, hasil yang menghambat wakil Swiss melaju ke babak berikutnya.

Sementara kemenangan telak Arsenal dari Rapid Wina di Emirates Stadium mengukuhkan superioritas The Gunners di Grup B.

Di Grup C hingga E, semua sudah memiliki wakil untuk bermain di babak sistem gugur yang digelar pada 14 Desember 2020.

Hanya Grup F yang belum bisa memastikan delegasinya dan baru bisa ditentukan pada matchday keenam atau partai terakhir.

Berikut situasi di Grup A hingga F, terkait perebutan empat tiket sisa ke babak 32 besar Liga Europa:

Grup A - Roma lolos, Young Boys dan Clujs Berebut Runner-up

Laga matchday 5 Liga Europa memastikan AS Roma sebagai juara grup. Tim asuhan Paulo Fonseca ini mengumpulkan 15 poin yang tak mungkin lagi terkejar lawan-lawannya.

Persaingan pendamping Roma akan diperebutkan Young Boys dan CFR Cluj di laga pamungkas, 10 Desember nanti.

Dua klub ini akan memainkan laga hidup mati dengan Young Boys bertindak sebagai tuan rumah. Skuat asuhan Gerardo Seoane unggul dua poin dari lawannya yang asal Rumania.

Sementara CSKA Sofia yang akan menjamu AS Roma sudah dipastikan teriliminasi.

Grup B - Arsenal Tunggu Pendamping

Arsenal tampil perkasa di grup ini dengan menyapu bersih kemenangan dalam lima pertandingan.

Teranyar, skuat besutan Mikel Arteta ini menggasak Rapid Wina dengan skor 4-1. Kekalahan tersebut memaksa klub Austria ini turun ke posisi ketiga.

Tempat mereka diambil alih Molde, yang berhasil menaklukkan wakil Skotlandia, Dundalk, skor 3-1.

Klub asal Norwegia itu kini mengumpulkan nilai sembilan poin, unggul tiga poin dari Rapid.

Keduanya akan bentrok di partai terakhir, dengan Rapid wajib menang lebih dari satu gol untuk bisa lolos dan mendampingi Arsenal di 32 besar.

Grup D - Rangers dan Benfica Incar Juara Grup

Rangers FC dan Benfica bersamaan memenangkan tiket untuk tampil di babak sistem gugur.

Di kandang sendiri, Rangers sukses mengatasi klub asal Belgia, Standard Liege dengan kemenangan 3-2.

Sedangkan Benfica dengan mudah menghancurkan wakil Polandia, Lech Poznan, skor 4-0.

Dua tim ini sama-sama mengumpulkan 11 poin dan punya misi menjadi juara grup di laga terakhir. Benfica jadi tamu Liege sementara Rangers melawat ke Paznan.

Grup E - Granada dan PSV Berebut Pot Tim Unggulan

Wakil Spanyol, Granada dan klub asal Belanda, PSV Eindhoven pun melenggang ke babak 32 besar setelah mengoleksi 10 dan 9 poin.

Keduanya bentrok tadi malam, dan PSV berhasil menang 1-0 atas Granada.

Kendati begitu, torehan poin mereka sudah tidak bisa dikejar PAOK yang sebelumnya masih berpeluang hingga akhirnya kalah 1-2 dari Omina Nicosia.

Saat ini, PAOK meraih 5 poin sementara Nicosia menjadi juru kunci grup dengan nilai 4.

PSV masih punya kans merebut posisi pertama untuk mengisi pot tim unggulan saat menjamu Nicosia di laga pamungkas, di saat Granada bertamu ke Yunani.

Grup F - Napoli dan Sociedad Bakal Mati-matian di Laga Terakhir

Grup yang dihuni Napoli, Real Sociedad, AZ Alkmaar, dan Rijeka FC ini menjadi satu-satunya kelompok yang belum mengirimkan wakilnya ke babak sistem gugur.

Hingga matchday 5, hanya Rijeka yang dipastikan teriliminasi lantaran gagal meraih satu kemenangan pun di babak peyisihan grup, meski berhasil menahan Sociedad tadi malam.

Sementara hasil imbang yang dipetik Napoli saat melawan Alkmaar (1-1) juga memaksa tim asuhan Gennaro Gattuso ini menunda kelolosannya.

Kepastian baru bisa didapat saat klub Italia ini bertemu langsung Sociedad di San Paolo pada 10 Desember.

Di laga lain, Alkmaar mengintip peluang, berharap Napoli dan Sociedad saling mengalahkan dan mereka menang atas Rijeka di Kroasia.

Saat ini, Napoli masih memimpin klasemen dengan nilai 10, diikuti Sociedad dan Rijeka yang sama-sama mengumpulkan 8 poin.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Liga Europa Lainnya:

18 Tim yang Sudah Resmi Lolos Babak Gugur Liga Europa

Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Europa: Napoli Imbang, AC Milan dan Spurs Lolos Babak Gugur

 

RELATED STORIES

Menghitung Peluang Lolos 32 Besar Liga Europa (G-L): Feyenoord Terancam

Menghitung Peluang Lolos 32 Besar Liga Europa (G-L): Feyenoord Terancam

Kapten Feyenoord, Steven Berghuis, saat timnya kalah 0-2 ketika menjamu Dinamo Zagreb, Kamis (3/12/2020).

Prediksi Liga Europa: Napoli vs  Real Sociedad

Prediksi Liga Europa: Napoli vs Real Sociedad

Napoli akan menjamu perwakilan Spanyol, Real Sociedad, pada matchday 6 Grup F Liga Champions, Jumat (11/12/2020) pukul 00.55 WIB.

Link Live Streaming Napoli vs Real Sociedad di Liga Europa

Link Live Streaming Napoli vs Real Sociedad di Liga Europa

Napoli akan menjamu perwakilan Spanyol, Real Sociedad, pada matchday 6 Grup F Liga Europa, Jumat (11/12/2020) pukul 00.55 WIB.

Link Live Streaming Dundalk vs Arsenal di Liga Europa

Link Live Streaming Dundalk vs Arsenal di Liga Europa

Arsenal berniat menyapu bersih kemenangan di fase grup Liga Europa saat melawat ke ke Dundalk, Kamis (10/12/2020).

Gennaro Gattuso: Kami Memang Berada di Grup yang Keras

Pelatih Napoli, Gennaro Gattuso, memuji kinerja timnya sejauh ini di ajang Liga Europa.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Penyerang Chelsea, Nicolas Jackson. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

5 Fakta usai Chelsea Bantai Djurgarden di UEFA Conference League

Di leg pertama semifinal UEFA Conference League musim ini, Chelsea mampu menang besar lawan Djurgarden, berikut ini fakta-faktanya.

Thoriq Az Zuhri | 01 May, 23:23

Gol Bruno Fernandes ke gawang Brighton gagal menangkan Manchester United. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

5 Fakta Kemenangan Besar Manchester United Lawan Athletic Bilbao

Lawan Athletic Bilbao di leg pertama semifinal Liag Europa musim ini, Manchester United mampu menang besar. Berikut ini fakta-faktanya.

Thoriq Az Zuhri | 01 May, 23:05

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 01 May, 22:24

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 01 May, 22:22

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 01 May, 22:21

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 01 May, 22:21

emil audero - timnas indonesia

National

Empat Penyelamatan Emil Audero Gagal Hindarkan Palermo dari Kekalahan

Emil Audero menelan hasil pahit bersama Palermo pada lanjutan Serie B 2024-2025.

Teguh Kurniawan | 01 May, 21:40

Penyerang Qatar, Akram Afif. (Dok. AFC/Grafis Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

World

Berpotensi Jumpa Indonesia di Ronde 4, Timnas Qatar Gaet Mantan Pelatih Real Madrid

Timnas Qatar mengumumkan Julen Lopetegui sebagai pelatih untuk mengarungi sisa Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Teguh Kurniawan | 01 May, 20:42

Bhayangkara FC

Liga 1

Legenda Bhayangkara FC Indra Kahfi Gantung Sepatu

Hampir dua dekade berkarier di lapangan hijau, bek senior Indra Kahfi Ardhiyasa memutuskan pensiun.

Teguh Kurniawan | 01 May, 16:59

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 01 May, 16:12

Load More Articles