Latest Articles - Gaji Pemain

Liga 1

APPI Desak PSSI Untuk Penuhi Gaji Pemain

APPI mendesak PSSI untuk segera memenuhi gaji pemain sesuai Undang-Undang.

Nizar Galang | 17 Jun, 05:30

Liga 2

PSMS Medan Berharap Gaji Pemain Tetap 25 Persen Sampai Desember

Tim Liga 2, PSMS Medan, berharap PSSI mengeluarkan kebijakan gaji pemain sebesar 25 persen hingga akhir musim alias Desember 2020.

Agustian Pratama | 13 Jun, 14:45

Liga 2

Pemain-pemain Liga 2 Mau Nego Gaji asal Tidak Merugikan

Pemain Semen Padang FC dan AA Tiga Naga tak masalah negosiasi ulang soal nilai kontrak, namun harus tidak merugikan pihak mana pun.

Agustian Pratama | 12 Jun, 11:50

Other Sports

Peter Sagan, Pembalap Sepeda dengan Gaji Tertinggi Musim Ini

Peter Sagan menjadi pesepeda dengan gaji tertinggi musim ini.

Muhammad Ramdan | 26 May, 09:45

Liga 1

Arema FC Bayar Gaji Pemain dan Pelatih Lebih Cepat 10 Hari

Manajemen Arema FC merespon cepat cairnya subsidi dari PT LIB sebesar Rp509 juta untuk pembayaran gaji.

Noval Luthfianto | 20 May, 10:12

Liga 1

Rupiah Melemah, Gaji Pemain Asing Arema FC Meningkat

Arema FC harus merogoh kocek dalam-dalam karena membayar gaji pemain asing dengan dolar sementara nilai tukar rupiah sedang melemah.

Noval Luthfianto | 17 May, 16:38

Entertainment

Para Komentator dan Host Kondang Ini Tagih Honor dari TVRI sejak Tahun Lalu

TVRI belum membayar honor mereka sejak September 2019.

Muhammad Ramdan | 14 May, 05:45

Liga 1

Kontrak Pemain Bhayangkara FC Ikut Terdampak Ketidakjelasan Liga 1 2020

Manajemen Bhayangkara FC belum bisa memutuskan nasib kontrak pemain, lantaran menunggu kepastian Liga 1 dari PSSI dan LIB.

Adif Setiyoko | 12 May, 07:50

Liga 2

28 Pemain dan Pelatih Perserang Dua Bulan Belum Gajian

28 pemain dan lima asisten pelatih Perserang Serang belum menerima gaji untuk dua bulan yakni Maret dan April.

Noval Luthfianto | 10 May, 13:20

Liga 1

Samir Ayass : Gaji di Indonesia Lebih Besar Ketimbang di Bulgaria

Pemain asing Persiraja Banda Aceh, Samir Ayass, mengaku senang kini mendapat gaji lebih besar di Liga 1 ketimbang di Bulgaria.

Nizar Galang | 05 May, 09:53