25 Juni 2022, 07:00 WIB
Menurut beberapa sumber terpecaya, termasuk Sky Sports dan ESPN, Presiden Paris Saint-Germain (PSG), Nasser Al-Khelaifi telah dibebaskan untuk kedua kalinya dalam persidangan ulang atas dugaan pelanggaran terkait dengan mantan Sekretaris Jenderal FIFA, Jerome Valcke.