Tunggal putra veteran asal Denmark itu belum menentukan di turnamen apa dirinya akan pensiun tahun depan.