Wonderkid Arema FC Ditikung Klub Lain, Manajemen Pertanyakan Hati Nurani

Taufan Bara Mukti

Editor:

  • Pemain muda Arema FC, Titan Agung Bagus Fawwazi, mendapat tawaran dari tim lain.
  • Media Officer Arema FC, Sudarmaji, menyayangkan sikap klub lain yang abai terhadap status Titan Agung sebagai pemain akademi Singo Edan.
  • Sudarmaji juga mengetuk hati nurani klub lain serta pemain agar mempertimbangkan lagi keputusannya. 

SKOR.id - Tawaran yang dialamatkan kepada pemain muda Arema FC, Titan Agung Bagus Fawwazi, direspons manajemen klub.

Titan Agung Bagus Fawwazi digadang-gadang menjadi pemain masa depan Arema FC.

Diorbitkan dari tim muda Arema FC, Titan Agung sukses menembus tim utama pada musim 2019.

Namun, kompetisi Liga 1 2020 yang dihentikan karena pandemi Covid-19 membuat Titan Agung belum unjuk gigi bersama tim Singo Edan, julukan Arema FC.

Nama Titan mulai dilirik setelah masuk skuad timnas U-19 Indonesia yang menggelar pemusatan latihan di Spanyol pada Januari lalu. Walhasil, banyak yang menggoda Titan untuk hengkang ke klub lain.

 

"Titan ini kan masih dalam binaan Akademi Arema, kami masih sangat membutuhkan dedikasinya, tahun kemarin kami berharap dia bisa tampil untuk membuktikannya di Arema FC, sayangnya kompetisi tidak tergelar. Meski demikian namanya mampu masuk ke timnas U-19 Indonesia," ujar Media Officer Arema FC, Sudarmaji.

"Baru saja kami ingin menikmati prestasinya, malah Titan ditawar klub lain dan sepertinya dia mau menerima," Sudarmaji menambahkan.

Sudarmaji menyayangkan sikap klub lain yang mengabaikan fakta bahwa Titan adalah pemain yang dibina Arema FC sebelum menembus tim utama.

Apalagi, Arema FC punya keinginan kuat untuk mempertahankan pemain asli Malang tersebut.

"Ibaratnya padi, kami menanam dan memupuk. Klub lain justru yang menikmatinya. Sedih rasanya, tapi bagaimanapun klub lain abai dengan itu," tutur Sudarmaji.

"Kami juga prihatin di tengah kondisi semua klub berusaha survive kelangsungan hidupnya, semua memiliki visi agar kompetisi bisa digelar, justru ada klub yang melakukan trading. Terus terang kami tidak bisa apa-apa, hanya mengetuk nurani semua pihak," ucapnya.

Kontrak Titan di Arema FC baru berakhir pada April mendatang. Oleh karena itu, Sudarmaji meminta semua pihak untuk mempertimbangkan kembali keputusannya.

Meski belum ada kepastian soal status Liga 1 2021, Sudarmaji mengharapkan komitmen dari seluruh pemain Arema FC.

"Karena itu kami masih sangat berharap agar trading itu dipertimbangkan kembali, karena kita semua dalam kondisi prihatin. Tidak elok memanfaatkan situasi prihatin ini untuk kepentingan diri sendiri," kata Sudarmaji.

"Kompetisi nanti jika akhirnya digelar toh juga hasil perjuangan sama pihak yang bertahan di tengah pandemi dan tidak adanya kompetisi. Kepada pemain juga demikian, kami mengetuk hati nuraninya agar tidak memanfaatkan situasi sulit hanya untuk kepentingan sendiri. Kami masih optimistis Titan akan mempertimbangkan tetap di Arema FC, karena kami menanti dedikasinya kepada Singo Edan," ia memungkasi.

Titan Agung merupakan salah satu produk binaan akademi Arema FC. Ia dipromosikan ke tim utama setelah tampil apik di tim U-18.

TItan juga dipanggil pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong, untuk mengikuti pemusatan latihan pada Desember lalu.

Tak hanya itu, Titan sukses merebut satu tempat untuk berangkat bersama timnas U-19 Indonesia ke Spanyol.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor Indonesia (@skorindonesia)

Berita Arema FC Lainnya:

Arema FC Kerja Sama dengan Rumah Sakit, Antisipasi Kompetisi saat Pandemi

Rencana Arema FC untuk Musim 2021 Terungkap, Ini Kebijakan Komposisi Pemain Mereka

Arema FC Tak Perpanjang Kontrak Carlos Oliveira dan Charis Yulianto

RELATED STORIES

50 Pemain U-20 Terbaik Dunia Musim 2020-2021 versi L'Equipe, Tak Ada Wakil Asia

50 Pemain U-20 Terbaik Dunia Musim 2020-2021 versi L'Equipe, Tak Ada Wakil Asia

Seperti yang sudah dilakukan tiap tahunnya, media asal Prancis, L'Equipe, kembali merilis daftar 50 pemain muda berbakat dari seluruh dunia.

Curhat Carlos Oliveira Usai Didepak Arema FC Tanpa Sempat Rasakan Debut

Curhat Carlos Oliveira Usai Didepak Arema FC Tanpa Sempat Rasakan Debut

Carlos Oliveira ingin bertahan setidaknya satu musim untuk membuktikan diri di Arema FC.

Wonderkid: Muhammad Faqih Maulana, Bek Serbabisa Masa Depan Timnas Indonesia

Muhammad Faqih Maulana terlecut untuk mewujudkan mimpi sang ayah.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

PMSL SEA 2023 (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

PMSL SEA Summer 2024: 6 Tim Indonesia ke Super Sunday, Dua Harus Lewati Last Chance

Dua tim Indonesia yakni Morph Team dan Pigmy harus berjuang di babak Last Chance untuk tiket ke Super Sunday.

Gangga Basudewa | 11 May, 03:59

hoang anh tuan - vietnam

World

Hoang Anh Tuan Tinggalkan Jabatan Pelatih Timnas Kelompok Umur Vietnam

Federasi Sepak Bola Vietnam (VFF) kini sedang mencari pelatih baru untuk menghadapi Piala AFF U-16 dan U-19 2024 di Indonesia.

Teguh Kurniawan | 10 May, 21:23

paul munster persebaya

Liga 1

Paul Munster Isyaratkan Perubahan Besar di Persebaya Musim Depan

Gagal total di Liga 1 2023-2024, Persebaya Surabaya bakal melakukan perombakan besar jelang musim depan.

Teguh Kurniawan | 10 May, 20:29

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 10 May, 16:48

Cover PSM Makassar.jpg

Liga 1

PSM Makassar Bergerak Cepat, Sudah Kantongi Pemain Incaran buat Musim Depan

Direktur Utama PSM Makassar, Sadikin Aksa, mengungkapkan bahwa mereka sudah membidik sederet pemain lokal maupun asing.

Teguh Kurniawan | 10 May, 16:47

Women Pro Futsal League 2023-2024. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Jadwal dan Link Live Streaming Women Pro Futsal League 2023-2024: Pekan Kedua, 11-12 Mei 2024

Empat tim akan bertanding pada pekan kedua Women Pro Futsal League 2023-2024 yang digelar di GOR Tegal Selatan.

Sumargo Pangestu | 10 May, 15:11

Inilah sepatu custom Nike yang dikenakan CEO Apple, Tim Cook (Yusuf/Skor.id).

Sneakers

CEO Apple Memakai Sepatu Nike Custom Pertama yang Dirancang di iPad

Sepatu tersebut memiliki label “Made on iPad” di lidah di bawah nama Nike dan swoosh merah dengan sol karet.

Kunta Bayu Waskita | 10 May, 15:06

Madura United.jpg

Liga 1

Sederet Pilar Jadi Incaran Rival, Manajemen Madura United Ingatkan Fokus ke Championship Series

Ada beberapa klub yang sudah membuka komunikasi untuk menggaet pemain-pemain Madura United.

Teguh Kurniawan | 10 May, 15:04

Roald Bradstock, atlet lempar lembing Olimpiade 1984 dan 1988 asal Inggris, kini mendalami seni lukis (Yusuf/Skor.id).

Art

Olimpian Ini Dijuluki The Olympic Picasso karena Keindahan Lukisannya

Salah satu karya Bradstock adalah “Paris 2.014/Together” untuk menyambut Olimpiade Paris.

Kunta Bayu Waskita | 10 May, 14:40

Penyerang Real Madrid, Joselu, pencetak gol  yang tampil dari bangku cadangan. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Pemain Cadangan Kunci Sukses Real Madrid, dari Joselu hingga Nico Paz

Gol-gol pemain cadangan kerap menjadi solusi untuk situasi sulit yang dihadapi Real Madrid pada musim 2023-2024 ini.

Irfan Sudrajat | 10 May, 14:21

Load More Articles