Tiga Suporter Persib Dilarang Masuk Stadion di Indonesia Selama 5 Tahun

Rais Adnan

Editor: Rais Adnan

Persib Bandung - M Yusuf - Skor.id
Persib Bandung. (Yusuf/Skor.id)

SKOR.id - Komite Disiplin PSSI kembali merilis hasil sidang yang mereka lakukan pada 28 November hingg 7 Desember 2023.

Dalam rilis putusan tersebut, di antara yang paling mencuri perhatian adalah sanksi yang diberikan kepada tiga suporter Persib Bandung. Mereka adalah Rizky Saputra, Dendi Harianto, dan Aples.

Ketiganya disanksi lantaran sengaja hadir di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, 26 November 2023, dalam laga Dewa United vs Persib Bandung. Pada saat itu diketahui terjadi kerusuhan, pengerusakan yang terdapat korban luka-luka.

“Sanksi larangan memasuki stadion di seluruh Indonesia selama 5 tahun,” tulis putusan Komdis PSSI hasil sidang 5 Desember 2023 untuk ketiga suporter itu, yang dipaparkan dalam situs resmi PSSI, Senin (11/12/2023).

Persib selaku klub juga tidak lepas dari hukuman. Mereka terkena imbas lantaran adanya suporter Persib yang hadir dalam pertandingan tersebut. Mengingat, dalam regulasi sementara ini memang suporter tim tamu dilarang hadir di stadion. Akibatnya, sanksi denda Rp25 juta diberikan terhadap Persib

Sementara itu, PSIS Semarang juga dikenai sanksi larangan menyelenggarakan pertandingan dengan penonton saat laga kandang hingga akhir Liga 1 2023-2024, plus denda Rp25 juta.

Itu lantaran terjadi pengulangan kejadian yang sama yaitu keributan suporter PSIS dan suporter klub tamu yang menyebabkan korban luka. Hal tersebut terjadi saat PSIS menjamu PSS Sleman di Stadion Jatidiri, Semarang, 3 Desember 2023. 

Berikut hasil sidang Komdis PSSI yang dirilis di laman resmi PSSI, Senin (11/12/2023)

Hasil Sidang Komite Disiplin PSSI, tanggal 28 November 2023

1. Tim Bali United FC
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Madura United FC vs Bali United FC
- Tanggal Kejadian: 23 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Dalam pertandingan tersebut ada 6 orang pemain mendapatkan kartu kuning
- Hukuman: Sanksi denda Rp50.000.000

2. Tim Persipura Jayapura
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Babel United FC (Persipal) vs Persipura Jayapura
- Tanggal Kejadian: 23 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Dalam pertandingan tersebut ada 5 orang pemain mendapatkan kartu kuning
- Hukuman: Sanksi denda Rp25.000.000

3. Tim Persijap Jepara
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: PSCS Cilacap vs Persijap Jepara
- Tanggal Kejadian: 25 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Dalam pertandingan tersebut ada 5 orang pemain mendapatkan kartu kuning
- Hukuman: Sanksi denda Rp25.000.000

4. Sdr. Nurhidayat HH (Pemain Persiraja Aceh)
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Sada Sumut FC vs Persiraja Aceh
- Tanggal Kejadian: 25 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Menyikut pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Hukuman: Tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp5.000.000

5. Klub Sada Sumut FC
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Sada Sumut FC vs Persiraja Aceh
- Tanggal Kejadian: 25 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Gagal memberikan keamanan dan kenyamanan terhadap tim tamu berupa pelemparan terhadap bus tim tamu saat perjalanan dari stadion menuju penginapan setelah bertanding
- Hukuman: Sanksi denda Rp10.000.000

6. Sdr. Didik Ariyanto (Pemain Persikab Kab Bandung)
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Persikab Kab Bandung vs PSKC Cimahi
- Tanggal Kejadian: 26 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Memukul pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Hukuman: Tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp5.000.000

7. Sdr. Dedi Irwandi (Pemain PSKC Cimahi)
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Persikab Kab Bandung vs PSKC Cimahi
- Tanggal Kejadian: 26 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Mencekik pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Hukuman: Tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp5.000.000

8. Tim PSKC Cimahi
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Persikab Kab Bandung vs PSKC Cimahi
- Tanggal Kejadian: 26 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Dalam pertandingan tersebut ada 5 orang pemain mendapatkan kartu kuning
- Hukuman: Sanksi denda Rp25.000.000

9. Klub Persekat
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Persekat vs Persipa
- Tanggal Kejadian: 27 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Terjadi pelemparan kemasan botol di Tribun Barat ke arah bench tim lawan yang dilakukan oleh suporter Persekat
- Hukuman: Sanksi denda Rp10.000.000

10. Tim Persipa Pati
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Persekat vs Persipa
- Tanggal Kejadian: 27 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Dalam pertandingan tersebut ada 7 orang pemain mendapatkan kartu kuning
- Hukuman: Sanksi denda Rp25.000.000

*Hasil Sidang Komite Disiplin PSSI, tanggal 30 November 2023

1. Panitia Pelaksana Pertandingan PSCS Cilacap
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: PSCS Cilacap vs Persijap Jepara
- Tanggal Kejadian: 25 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Gagal mengantisipasi kehadiran suporter Persijap Jepara sebagai suporter klub tamu di stadion
- Hukuman: Sanksi denda Rp12.500.000

2. Klub Persijap Jepara
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: PSCS Cilacap vs Persijap Jepara
- Tanggal Kejadian: 25 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Adanya suporter Persijap Jepara sebagai suporter klub tamu yang hadir dalam pertandingan
- Hukuman: Sanksi denda Rp12.500.000

 *Hasil Sidang Komite Disiplin PSSI, tanggal 4 Desember 2023

1. Klub Persija Jakarta
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Persija Jakarta vs Persita Tangerang
- Tanggal Kejadian: 3 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Terdapat seorang penonton Persija Jakarta memasuki area lapangan
- Hukuman: Sanksi denda Rp30.000.000

2. Klub Persela Lamongan
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Persela Lamongan vs Deltras FC
- Tanggal Kejadian: 30 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Terjadi penyalaan bom asap yang dilakukan oleh penonton Persela Lamongan di sisi stadion bagian selatan
- Hukuman: Sanksi denda Rp25.000.000

3. Klub Persipa Pati
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Persipa vs Gresik United FC
- Tanggal Kejadian: 1 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Terdapat sejumlah penonton Persipa memasuki area lapangan
- Hukuman: Sanksi denda Rp25.000.000

*Hasil Sidang Komite Disiplin PSSI, tanggal 5 Desember 2023

1. Sdr. Rizky Saputra (Suporter Persib Bandung)
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Dewa United FC vs Persib Bandung
- Tanggal Kejadian: 26 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Sengaja hadir di stadion Indomilk Arena Tangerang, serta terjadi kerusuhan, pengerusakan yang terdapat korban luka-luka
- Hukuman: Sanksi larangan memasuki stadion di seluruh Indonesia selama 5 tahun

2. Sdr. Dendi Harianto (Suporter Persib Bandung)
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Dewa United FC vs Persib Bandung
- Tanggal Kejadian: 26 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Sengaja hadir di stadion Indomilk Arena Tangerang, serta terjadi kerusuhan, pengerusakan yang terdapat korban luka-luka
- Hukuman: Sanksi larangan memasuki stadion di seluruh Indonesia selama 5 tahun

3. Sdr. Aples (Suporter Persib Bandung)
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Dewa United FC vs Persib Bandung
- Tanggal Kejadian: 26 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Sengaja hadir di stadion Indomilk Arena Tangerang, serta terjadi kerusuhan, pengerusakan yang terdapat korban luka-luka
- Hukuman: Sanksi larangan memasuki stadion di seluruh Indonesia selama 5 tahun

4. Klub Persib Bandung
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Dewa United FC vs Persib Bandung
- Tanggal Kejadian: 26 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Adanya suporter Persib Bandung sebagai suporter klub tamu yang hadir dalam pertandingan
- Hukuman: Sanksi denda Rp25.000.000

5. Klub PSIS Semarang
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: PSIS Semarang vs PSS Sleman
- Tanggal Kejadian: 3 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Terjadi pengulangan kejadian yang sama yaitu keributan suporter PSIS Semarang dan suporter klub tamu yang menyebabkan korban luka
- Hukuman: Sanksi larangan menyelenggarakan pertandingan dengan penonton saat menjadi tuan rumah, sejak keputusan ini diterbitkan dan berlaku pada pertandingan terdekat sampai dengan Kompetisi Liga 1 Tahun 2023-2024 berakhir; denda Rp25.000.000

6. Sdr. Erlangga Setyo Dwi Saputra (Pemain PSPS Riau)
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Riau FC (PSPS Riau) vs Sriwijaya FC
- Tanggal Kejadian: 30 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Memancing kekerasan kepada pemain lawan dan luput dari perhatian perangkat pertandingan
- Hukuman: Hukuman tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp5.000.000

7. Sdr. M. Andika Kurniawan (Pemain PSPS Riau)
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Riau FC (PSPS Riau) vs Sriwijaya FC
- Tanggal Kejadian: 30 November 2023
- Jenis Pelanggaran: Menanduk pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Hukuman: Hukuman tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp5.000.000

8. Sdr. Yevhen Bokhashvili (Pemain Sriwijaya FC)
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Riau FC (PSPS Riau) vs Sriwijaya FC
- Tanggal Kejadian: 30 November 2023
- Jenis Pelanggaran: melakukan tindakan tidak sportif mengucapkan kata kasar kepada pemain lawan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Hukuman: Hukuman tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp5.000.000

9. Panitia Pelaksana Pertandingan Persekat Tegal
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Persekat vs Persijap Jepara
- Tanggal Kejadian: 2 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Gagal mengantisipasi kehadiran suporter Persijap Jepara sebagai suporter klub tamu di stadion
- Hukuman: Sanksi denda Rp12.500.000

10. Klub Persijap Jepara
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Persekat vs Persijap Jepara
- Tanggal Kejadian: 2 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Adanya suporter Persijap Jepara sebagai suporter klub tamu yang hadir dalam pertandingan
- Hukuman: Sanksi denda Rp12.500.000

11. Sdr. Muhammad Iqbal Hidayat (Persijap Jepara)
- Nama Kompetisi: Liga 2 2023-2024
- Pertandingan: Persekat vs Persijap Jepara
- Tanggal Kejadian: 2 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Memasuki ruang ganti Tim dan tidak menggunakan ID Card
- Hukuman: Teguran Keras

*Hasil Sidang Komite Disiplin PSSI, tanggal 6 Desember 2023

1. Sdr. Pablo Angle Ariel Lucero (Pemain Arema FC)
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Bali United FC vs Arema FC
- Tanggal Kejadian: 4 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Sengaja melakukan sikutan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Hukuman: Sanksi tambahan larangan bermain sebanyak 4 pertandingan; denda Rp5.000.000

2. Tim PSM Makassar
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Persib Bandung vs PSM Makassar
- Tanggal Kejadian: 4 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Dalam pertandingan tersebut ada 6 orang pemain mendapatkan kartu kuning
- Hukuman: sanksi denda Rp50.000.000

*Hasil Sidang Komite Disiplin PSSI, tanggal 7 Desember 2023

1. Klub Persikabo 1973
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Persikabo 1973 vs Bhayangkara Presisi Indonesia FC
- Tanggal Kejadian: 3 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Gagal memberikan keamanan dan kenyamanan terhadap perangkat pertandingan
- Hukuman: Sanksi larangan menyelenggarakan pertandingan dengan penonton sebanyak 1 pertandingan saat menjadi tuan rumah; denda Rp20.000.000

2. Sdr. Manahati Lestusen (Pemain Persikabo 1973)
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Persikabo 1973 vs Bhayangkara Presisi Indonesia FC
- Tanggal Kejadian: 3 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Mengucapkan kata kasar kepada perangkat pertandingan serta mendapatkan kartu merah langsung
- Hukuman: Sanksi tambahan larangan bermain sebanyak 4 pertandingan; denda Rp50.000.000

3. Sdr. Iman Fathurohman (Pemain Persikabo 1973)
- Nama Kompetisi: Liga 1 2023-2024
- Pertandingan: Persikabo 1973 vs Bhayangkara Presisi Indonesia FC
- Tanggal Kejadian: 3 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Melakukan percobaan tindakan tidak sportif terhadap perangkat pertandingan
- Hukuman: Sanksi tambahan larangan bermain sebanyak 2 pertandingan; denda Rp25.000.000

4. Sdr. Asep Ardiansyah (Ofisial Persikabo 1973)
- Nama Kompetisi: BRI Liga 1 2023/2024
- Pertandingan: Persikabo 1973 vs Bhayangkara Presisi Indonesia FC
- Tanggal Kejadian: 3 Desember 2023
- Jenis Pelanggaran: Melakukan percobaan tindakan tidak sportif terhadap perangkat pertandingan
- Hukuman: sanksi skors larangan berpartisipasi dalam pertandingan sebanyak 2 pertandingan; denda Rp25.000.000

*Hasil Sidang Komite Banding PSSI, tanggal 30 November 2023

1. Klub Persiraja Aceh
-Pelanggaran: Gagal menjalankan tanggung jawab menjaga ketertiban dan keamanan yang menyebabkan terganggunya keamanan dan kenyamanan perangkat pertandingan beserta tim tamu
-Sanksi Komite Disiplin PSSI: Sanksi penutupan seluruh stadion untuk penonton
(suporter) sebanyak 2 pertandingan saat menjadi tuan rumah; denda Rp20.000.000,-
-Memperbaiki SK Komite Disiplin PSSI
-Sanksi: Larangan menyelenggarakan pertandingan sebagai tuan rumah dengan penonton sebanyak 1 kali dan berlaku pada pertandingan terdekat; denda
Rp20.000.000,-

*Hasil Sidang Komite Banding PSSI, tanggal 1 Desember 2023

1. Klub Gresik United FC
- Pelanggaran: Terjadi kerusuhan yang dilakukan oleh penonton Gresik United FC yang mengakibatkan adanya korban luka-luka terkena pelemparan dan perusakan beberapa fasilitas stadion
- Sanksi Komite Disiplin PSSI: Sanksi larangan pertandingan tanpa penonton saat menjadi tuan rumah, sejak keputusan ini diterbitkan dan berlaku pada pertandingan terdekat sampai dengan Kompetisi Liga 2 2023-2024 berakhir; denda Rp50.000.000,-
- Memperbaiki SK Komite Disiplin PSSI
- Sanksi: Larangan menyelenggarakan pertandingan dengan penonton saat menjadi tuan rumah sebanyak 4 kali pertandingan, dengan rincian larangan menyelenggarakan pertandingan dengan penonton saat menjadi tuan rumah sebanyak 2 kali pertandingan pada babak pendahuluan dengan ketentuan apabila Gresik United FC mengikuti babak berikutnya, baik babak 12 besar maupun babak play-off degradasi, ditambah larangan menyelenggarakan pertandingan dengan penonton saat menjadi tuan rumah sebanyak 2 kali pertandingan kompetisi Liga 2 Tahun 2023-2024; denda Rp50.000.000,-

Source: pssi.org

RELATED STORIES

Liga 1 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Liga 1 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2023-2024 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Thomas Doll Kritik Keras Mental Pemain Persija Jakarta

Thomas Doll Kritik Keras Mental Pemain Persija Jakarta

Persija Jakarta harus puas bermain imbang saat melawan Persebaya Surabaya, Sabtu (9/12/2023).

Usai Kalah dari Arema, Leonardo Medina Bicarakan Nasibnya dengan Manajemen Persis

Leonardo Medina mengambil tanggung jawab penuh usai Persis Solo kalah dari Arema, Sabtu (9/12/2023).

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Hasil Super League 2025-2026. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Bhayangkara FC Tundukkan 10 Pemain Bali United, Derby Jawa Timur Sama Kuat

Dua pertandingan pekan ke-12 Super League 2025-2026 rampung pada Jumat (7/11/2025).

Teguh Kurniawan | 07 Nov, 14:16

Coach Adi (jaket hitam) bersama skuad RRQ Kazu di pekan pertama FFWS Global Finals 2025. (Grafis: Yudhi Kurniawan/Skor.id)

Esports

Indonesia Dipastikan Tak Punya Wakil di Grand Final FFWS Global Finals Mode Clash Squad

Hasil itu didapat setelah satu-satunya wakil Indonesia, RRQ Kazu gagal melangkah ke semifinal dan final mode clash squad.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 13:10

Football Manager 26 (SEGA)

Esports

Football Manager 26 Resmi Dirilis, Hadirkan Liga Sepak Bola Wanita

SEGA dan Sports Interactive akhirnya resmi meluncurkan Football Manager 26 pada 5 November 2025.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 12:49

Gubernur DK Jakarta, Pramono Anung (kanan), saat menerima audiensi dari Achmad Azran (Bang Azran) di Jakarta, Jumat (7/11/2025). (Foto: Dok. Achmad Azran/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Other Sports

Gubernur Pramono Anung Dukung Sosok Ini Menjadi Ketum KONI DK Jakarta

Gubernur Pramono Anung memberikan dukungannya kepada Bang Azran untuk menjadi Ketum KONI DK Jakarta.

Rais Adnan | 07 Nov, 12:49

Kepala pemandu bakat PSSI, Simon Tahamata. (Foto: Dok. PSSI/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Simon Tahamata Cari Pemain Muda Indonesia yang Berkarakter

Kepala pemandu bakat PSSI itu pun berpesan kepada para pemain muda Indonesia untuk tidak hanya bermimpi menjadi pemain Timnas.

Rais Adnan | 07 Nov, 12:37

Liga Nusantara 2024-2025 atau Liga 3 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Diikuti 24 Tim, Ini Hasil Drawing Liga Nusantara 2025-2026

Diikuti 24 tim, berikut pembagian grup untuk Liga Nusantara 2025-2026.

Rais Adnan | 07 Nov, 10:12

Liga Italia (Serie A) musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Italia 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 09:39

La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol). (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

La Liga

La Liga 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol), yang akan diperbarui seiring kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 09:35

Update PUBG Mobile Frosty Funland. (PUBG Mobile)

Esports

Update 4.1 PUBG Mobile Hadirkan Frosty Funland

Mode bertema terbaru di update 4.1 mengajak pemain menjelajahi Penguinville.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 05:54

adam alis - persib bandung

National

Instruksi Khusus Pelatih Persib yang Buat Adam Alis Cetak 2 Gol ke Gawang Selangor

Adam Alis mencetak dua gol saat Persib menang 3-2 di kandang Selangor.

Rais Adnan | 07 Nov, 05:45

Load More Articles