Rapor Pemain Indonesia di Eropa dan Asia pada Pekan Kedua September 2021

Hanputro Widyono

Editor:

  • Pada pekan kedua September 2021, kompetisi domestik di Eropa sudah kembali bergulir setelah jeda internasional.
  • Pemain asal Indonesia, Egy Maulana Vikri, tampil gemilang pada debutnya bersama FK Senica di Fortuna Liga 2021.
  • Selain Egy, pekan kedua September 2021 belum menjadi waktu yang bagus untuk para pemain asal Indonesia yang berkarier di sejumlah tim di Eropa dan Asia.

SKOR.id - Jeda internasional sudah selesai dan tim-tim di Eropa kembali melakoni pertandingan di kompetisi domestik pada pekan kedua September 2021.

Jadwal pertandingan yang kembali, membuat para pemain memiliki harapan mendapat kesempatan tampil untuk membuktikan kualitasnya, termasuk bagi para pemain asal Indonesia yang merumput di Eropa maupun Asia.

Di antara para pemain Indonesia yang merumput di mancanegara, ada yang tengah menanti-nantikan kesempatan menjalani debut di klub yang dibelanya.

Pakan pekan lalu, ada pemain Indonesia yang berhasil mendapatkan kesempatan untuk tampil, namun ada pula yang namanya bahkan tidak masuk ke dalam daftar susunan pemain (DSP).

Berikut rapor pemain Indonesia yang merumput di sejumlah klub Eropa dan Asia pada pekan kedua September 2021:

1. Egy Maulana Vikri

Pekan kedua September 2021 menjadi waktu yang baik untuk pemain asal Medan, Sumatra Utara, ini. Egy Maulana Vikri berhasil melakoni debut bersama tim barunya, FK Senica, di Liga Slovakia.

Egy yang mengenakan nomor punggung 17 memang tak memulai debutnya sebagai starter. Ia lebih dulu menjadi pemain yang menghangatkan bangku cadangan.

Namun ketika waktu bermain tiba, ia tak menyia-nyiakannya. Egy Maulana Vikri yang dimasukkan pelatih pada menit ke-59 ingin menunjukkan bahwa ia pantas berada di dalam tim.

Egy memiliki peran cukup besar dalam terciptanya gol semata wayang FK Senica ketika mengalahkan FK Pohronie dengan skor tipis 1-0, Sabtu (11/9/2021) malam waktu setempat.

Ia menciptakan assist pertamanya di Fortuna Liga 2021-2022 sekaligus mengantarkan kemenangan ketiga bagi FK Senica dari tujuh pertandingan yang sudah mereka lakoni.

2. Asnawi Mangkualam

Eks pemain PSM Makassar ini kembali dipercaya pelatih Kim Gil-sik menjadi starter ketika Ansan Greeners bertanding melawan Busan IPark di laga lanjutan K League 2 2021, Minggu (12/9/2021).

Asnawi Mangkualam dimainkan di posisi bek kanan. Dalam laga ini, Asnawi mendapat sorotan setelah pelanggaran yang dilakukannya pada menit ke-47 membuat Busan IPark mendapat hadiah penalti.

Kesempatan tersebut dimanfaatkan dengan baik oleh Busan IPark untuk unggul lebih dulu. Asnawi akhirnya harus ditarik keluar pada menit ke-60 setelah mengalami cedera hamstring.

Asnawi diganti oleh Kim Jin-rae. Ansan Greeners yang berstatus tuan rumah akhirnya terhindar dari kekalahan setelah Lee Sang-min membobol gawang Busan IPark pada menit ke-75. Laga berkesudahan dengan skor 1-1.

3. Bagus Kahfi

Catatan menit bermain Bagus Kahfi bersama Jong FC Utrecht belum juga bertambah. Ia tercatat baru tampil sekali untuk Jong FC Utrecht di kompetisi kasta kedua Liga Belanda.

Harapan sempat muncul ketika Bagus Kahfi masuk dalam daftar susunan pemain Jong FC Utrecht pada laga menghadapi Jong AZ Alkmaar, Sabtu (11/9/2021) dini hari WIB.

Namun rupanya pelatih Darije Kalezic belum memberinya kesempatan. Pemain berusia 19 tahun itu hanya dibiarkan menjadi penghangat bangku cadangan Jong FC Utrecht.

Laga yang berlangsung di kandang Jong AZ Alkmaar, AFAS Trainingcomplex, Wijdewormer tersebut akhirnya dimenangkan oleh Jong FC Utrecht dengan skor tipis 1-0.

4. Yanto Basna

Kompetisi kasta tertinggi Liga Thailand musim 2021-2022 sudah bergulir hingga pekan kedua, namun pemain asal Indonesia, Yanto Basna belum juga bermain.

Nama pemain asal Sorong, Papua, itu bahkan tak masuk dalam DSP tim PT Prachuap FC dalam dua laga terakhir. Padahal pada musim sebelumnya Yanto Basna cukup sering tampil sebagai starter.

Dari dua laga yang sudah dimainkan, PT Prachuap FC belum pernah meraih poin penuh. Pada laga pertama mereka imbang melawan SCG Muangthong United, sementara Sabtu (11/9/2021) lalu mereka kalah dari Khon Kaen United.

5. Witan Sulaeman

Setelah menjalani debut tidak resminya bersama Lechia Gdansk pada beberapa waktu lalu, Witan Sulaeman sepertinya masih harus bersabar menjalani debutnya di Liga Polandia 2021.

Witan Sulaeman tak masuk dalam DSP Lechia Gdansk ketika kala bertamu ke markas Wisla Krakow pada Minggu (12/9/2021). Laga pekan ketujuh Liga Polandia 2021 itu berakhir dengan skor sama kuat 2-2.

6. Brylian Aldama dan David Maulana

Seperti halnya Witan, pemain muda asal Indonesia lainnya, Brylian Aldama dan David Maulana, juga belum menjalani debutnya bersama tim kasta ketiga Liga Kroasia, NK Poromac 1921.

Setelah meraih kemenangan pada pekan sebelumnya, tim yang dibela Brylian Aldama dan David Maulana akhirnya menelan kekalahan perdana di HNL 3.

NK Pomorac dibekuk tuan rumah NK Uljanik dengan skor cukup telak, 0-3.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor.id (@skorindonesia)

Berita Rapor Pemain Indonesia lainnya:

Rapor Pemain Indonesia di Liga Malaysia pada Pekan Pertama September 2021

Rapor Pemain Indonesia di Liga Malaysia pada Pekan Terakhir Agustus 2021

Rapor Pemain Indonesia di Liga Malaysia, Pekan Ketiga Agustus 2021

Source: TransfermarktK League

RELATED STORIES

Rapor Pemain Indonesia di Eropa: Egy Maulana Vikri Tampil, Sisanya Tak Masuk DSP

Rapor Pemain Indonesia di Eropa: Egy Maulana Vikri Tampil, Sisanya Tak Masuk DSP

Duo jebolan timnas U-19 Indonesia, Brylian Aldama dan David Maulana belum diberi kesempatan menjalani debut bersama timnya

Rapor Pemain Indonesia di Asia: Muhammad Iqbal Debut, Asnawi Menepi

Rapor Pemain Indonesia di Asia: Muhammad Iqbal Debut, Asnawi Menepi

Salah satu pemain Indonesia yang berkompetisi di Asia, Muhammad Iqbal, mencatatkan debutnya di Liga Korea Selatan

Rapor Pemain Indonesia di Eropa pada Pekan Keempat September 2021: Egy Maulana Vikri Paling Bersinar

Rapor Pemain Indonesia di Eropa pada Pekan Keempat September 2021: Egy Maulana Vikri Paling Bersinar

Pekan keempat September 2021 menjadi waktu yang cukup baik bagi para pemain Indonesia yang berkarier di Eropa. Simak ulasan berikut ini.

Rapor Pemain Indonesia di Eropa Awal Oktober 2021: Tiga Pemain Kurang Beruntung

Berikut ini rapor pemain Indonesia yang berkarier di Eropa pada awal Oktober 2021.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 05:17

Laga Manchester United vs Burnley di Liga Inggris 2023-2024. (Hendy Andika/Skor.id),

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Manchester United vs Burnley di Liga Inggris 2023-2024

Berikut ini prediksi dan link live streaming Manchester United vs Burnley di Liga Inggris 2023-2024 yang akan digelar Sabtu (27/4/2024) pukul 21.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 05:16

Timnas U-23 Uzbekistan (Uzbekistan U-23). (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Pelatih Uzbekistan U-23: Indonesia Mampu Melawan Tim Besar

Sementara itu, pemain Uzbekistan U-23, Khusain Norchaev, menegaskan kesiapannya untuk menghadapi Timnas U-23 Indonesia.

Rais Adnan | 27 Apr, 04:40

Duel Aston Villa vs Chelsea di Liga Inggris 2023-2024. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Aston Villa vs Chelsea di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Aston Villa vs Chelsea di Liga Inggris (Premier League) musim 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 27 Apr, 04:31

West Ham United vs Liverpool di Liga Inggris 2023-2024. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming West Ham vs Liverpool di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming West Ham vs Liverpool di Liga Inggris 2023-2024 yang akan digelar pada Sabtu (27/4/2024) pukul 18.30 WIB.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 03:44

Manfaat bersepeda

All Culture

Asiabike Jakarta Usung Tema Future on Wheels, Konsep Bersepeda Masa Depan

Bersepeda dapat meningkatkan kesehatan fisik, terlebih jika didukung berbagai perlengkapan.

Kunta Bayu Waskita | 27 Apr, 03:02

Ilustrasi PEVS 2024 (Dede Mauladi/Skor.id).

Automotive

PEVS 2024 Siap Digelar 30 April-5 Mei, Targetkan Transaksi Rp400 Miliar

BYD akan debut di PEVS 2024 dengan memamerkan tiga model kendaraan listrik.

Kunta Bayu Waskita | 27 Apr, 02:11

Megawati Hangestri Pertiwi di Fun Volleyball 2024

Other Sports

Fun Volleyball 2024 dan Kisah Sukses Megawati Dukung Kemajuan Voli di Indonesia

Laga ekshibisi Fun Volleyball 2024 antara Tim Indonesia All Star versus Red Sparks terselenggara berkat dukungan banyak pihak, termasuk Aice Group. 

I Gede Ardy Estrada | 27 Apr, 01:41

Turnamen PUBG Mobile, Ruthless Pro Series: Clash of Giants. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

RPS Clash of Giants Season 4: Hasil, Jadwal, dan Klasemen

Berikut ini adalah hasil, jadwal lengkap, format, dan klasemen turnamen PUBG Mobile, Ruthless Pro Series: Clash of Giants Season 4.

Thoriq Az Zuhri | 26 Apr, 21:26

Turnamen Dota 2, ESL One Birmingham 2024. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

ESL One Birmingham 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Turnamen Dota 2, ESL One Birmingham 2024, sedang dihelat. Berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 26 Apr, 21:25

Load More Articles