Profil Klub Liga Italia 2020-2021: AC Milan

Nezatullah Wachid Dewantara

Editor:

  • AC Milan menghadapi Liga Italia 2020-2021 dengan penuh kepercayaan diri.
  • Tim asuhan Stefano Pioli tersebut telah melakukan beberapa perubahan guna mendapatkan hasil yang lebih baik pada musim ini dibandingkan yang lalu.
  • Kepercayaan diri tersebut hadir tak bukan dari faktor kehadiran beberapa pemain yang cukup berpengaruh salah satunya adalah Zlatan Ibrahimovic.

SKOR.id - AC Milan jelas ingin kembali menjadi salah satu tim yang bersaing untuk memperebutkan gelar juara musim ini.

AC Milan terus berbenah untuk menyambut musim baru Liga Italia. Hal tersebut dilakukan AC Milan dengan mendatangkan beberapa pilar baru untuk menambah kekuatan skuadnya.

Pelatih AC Milan, Stefano Pioli, merekrut sejumlah pemain agar bisa bersaing lebih baik musim ini.

Rossoneri beberapa musim terakhir seperti kehilangan kegarangan yang sempat membuat mereka menjadi salah satu tim yang disegani.

Namun sejak dimulainya kembali Liga Italia musim lalu setelah sempat tertunda, AC Milan menunjukkan tanda-tanda kebangkitan.

Beberapa pemain dalam skuad AC Milan pun dilepas agar bisa mendatangkan yang baru.

Namun sebelum mendapatkan pemain baru untuk menambah kekuatan, Pioli memastikan salah satu pemain paling berpengaruh di AC Milan musim lalu tetap berada di San Siro.

Dia adalah penyerang senior asal Swedia, Zlatan Ibrahimovic.

Bisa dibilang sekembalinya Ibrahimovic ke AC Milan, Rossoneri seperti mendapatkan kembali semangatnya.

Meski begitu tetap saja beberapa hasil yang kurang memuaskan sempat dialami oleh mereka musim lalu.

Kekuatan

Kunci kekuatan AC Milan musim ini ada di dua sektor permainannya.

Sektor pertama adalah sang penjaga gawang, Gianluigi Donnaruma.

Bukan sebuah rahasia lagi bahwa kiper milik AC Milan tersebut bisa dibilang merupakan salah satu yang terbaik di Italia, bahkan dunia.

Ia sudah menjadi tulang punggung AC Milan di bawah mistar sejak beberapa musim terakhir.

Sektor kedua yang bisa menjadi kekuatan AC Milan musim ini terletak di lini tengahnya.

Beberapa nama bintang terdapat di lapangan tengah AC Milan seperti Hakan Calhanoglu, Brahim Diaz, dan Franck Kessie.

Tak lupa kedatangan Sandro Tonali dari Brescia menjadi salah satu harapan AC Milan untuk mendapatkan hasil baik di musim ini.

Selain itu sosok Zlatan Ibrahimovic di skuad AC Milan juga menjadi salah satu faktor kekuatan AC Milan musim ini.

Kelemahan

Sebenarnya Stefano Pioli telah berusaha meminimalisir kelemahan yang ada di AC Milan dengan mendatangkan beberapa pemain kunci.

Namun jika berbicara soal AC Milan, mereka punya kelemahan tersendiri di lini pertahanan serta sektor tengahnya.

Lini pertahanan AC Milan musim ini sebenarnya tak mengalami beberapa perubahan yang signifikan.

Hal itu membuat Pioli lantas dikabarkan ingin merekrut beberapa pemain belakang kuat seperti Tiemoue Bakayoko dari Chelsea dan Serge Aurier dari Tottenham Hotspur.

Meski disebut sebagai potensi kekuatan, lini tengah AC Milan juga bisa menjadi kelemahan AC Milan beberapa musim terakhir tak memiliki "pelayan" yang baik.

Tak adanya penyuplai bola yang baik ke lini depan membuat AC Milan kerap kesulitan mendapatkan kemenangan meski sebenarnya jika dilihat dari nama-nama pemain tengah Rossoneri, mereka tak kalah mentereng.

Kelemahan lain adalah AC Milan kerap dirasa terlalu bergantung pada Gianluigi Donnaruma.

Jelas hal tersebut menjadi masalah tersendiri ketika sang pemain tak dapat diturunkan akibat suatu hal nantinya.

Perkiraan Starting XI

AC Milan (4-2-3-1): Gianluigi Donnarumma; Theo Hernandez, Alessio Romagnoli, Simon Kjaer, Davide Calabria; Sandro Tonali, Franck Kessie; Hakan Calhanoglu, Ante Rebic, Brahim Diaz; Zlatan Ibrahimovic.

Pelatih: Stefano Pioli

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita AC Milan lainnya:

Shamrock Rovers vs AC Milan: Ibrahimovic Pimpin Jalan untuk Kembali ke Eropa

AC Milan Masih Belum Menyerah Kejar Bek Fiorentina

RELATED STORIES

Stefano Pioli: Zlatan Ibrahimovic Sangat Cerdas

Stefano Pioli: Zlatan Ibrahimovic Sangat Cerdas

Pelatih AC Milan, Stefano Pioli, memuji performa Zlatan Ibrahimovic dalam laga lawan Shamrock Rovers, di prakualifikasi Liga Europa.

Bantu Menangkan AC Milan, Hakan Calhanoglu Pertahankan Reputasi

Bantu Menangkan AC Milan, Hakan Calhanoglu Pertahankan Reputasi

Gelandang AC Milan, Hakan Calhanoglu, mencatatkan gol dan assist dalam laga lawan Shamrock Rovers, di kualifikasi Liga Europa.

Stefano Pioli: Tantangan Kian Berat Menunggu AC Milan di Liga Europa

Stefano Pioli: Tantangan Kian Berat Menunggu AC Milan di Liga Europa

Pelatih AC Milan, Stefano Pioli, tak ingin skuatnya bersantai usai menang 2-0 atas Shamrock Rovers.

Profil Klub Liga Italia 2020-2021: Napoli

Berikut ini adalah profil Napoli jelang dimulainya musim baru Liga Italia musim 2020-2021.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Italia

Massimiliano Allegri Miliki Opsi untuk Berlabuh ke Liga Inggris

Tiga klub Liga Inggris diyakini bisa menjadi pilihan Massimiliano Allegri.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 18:00

Sepatu khas untuk Nikola Jokic dari 361 Degrees, Big3 Future model low-cut, dirilis dalam empat warna berbeda bertema Spongebob Squarepants. (M Yusuf/Skor.id)

Culture

Nikola Jokic x 361° Big3 Future “SpongeBob Squarepants” Tawarkan Keceriaan dan Performa

Sneakers bertema SpongeBob Squarepants ini mengambil basis 361° Big3 Future low cut yang kali pertama dirilis di Eropa dalam jumlah terbatas pada akhir Januari lalu.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 17:21

PMSL SEA 2024 (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Esports

PMSL SEA Summer 2024: Tujuh Tim Indonesia ke Super Sunday

Hanya Voin Donkey saja yang harus mengubur mimpi bermain di Super Sunday pekan kedua.

Gangga Basudewa | 18 May, 17:13

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 18 May, 17:11

Festival Seni Marseille, PAC, mengisahkan tentang cerita soal migran dengan sentuhan Olimpiade. (M Yusuf/Skor.id.jpg)

Culture

Festival Seni Marseille Ceritakan Kisah Migran dengan Sentuhan Olimpiade

PAC di Marseille lalu kental bernuansa Olimpiade Paris 2024.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 17:00

Laga Brighton vs Manchester United di pekan ke-38 Liga Inggris 2023-2024. (Yusuf/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Brighton vs Manchester United di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Brighton vs Manchester United pada pertandingan pekan ke-38 Liga Inggris 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 18 May, 16:53

Timnas putri Indonesia.

Timnas Indonesia

Timnas Putri Indonesia Jadwalkan Uji Coba Lawan Singapura di Jakarta

Timnas Putri Indonesia bakal melakoni laga uji coba internasional melawan Singapura pada 28 Mei mendatang.

Teguh Kurniawan | 18 May, 16:52

Nike Air Jordan 1 Mid "Subway" (Yusuf/Skor.id).

Sneakers

Air Jordan 1 Mid Subway, Tribute kepada Pekerja MTA New York

Slogan “Selalu Maju ke Depan” dan “Jangan Bersandar di Pintu” tertera di sepatu kets tersebut.

Kunta Bayu Waskita | 18 May, 16:25

Maxwell Jacob Friedman (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Films

Alasan Maxwell Jacob Friedman Hanya Dapat Peran Kecil dalam Film The Iron Claw

The Iron Claw dianggap sebagai salah satu drama olahraga biografi terbaik sepanjang masa.

Kunta Bayu Waskita | 18 May, 15:47

borneo fc vs madura united - championship series liga 1 2023-2024

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Borneo FC vs Madura United di Championship Series Liga 1 2023-2024

Borneo FC berniat revans saat menjamu Madura United pada leg kedua semifinal Championship Series Liga 1 2023-2024, Minggu (19/5/2024).

Teguh Kurniawan | 18 May, 15:20

Load More Articles