LIVE Update: Manchester City vs Manchester United di Liga Inggris

Irfan Sudrajat

Editor:

  • Berikut ini LIVE update pertandingan Manchester City vs Manchester United di Liga Inggris 2021-2022.
  • Laga Manchester City vs Manchester United akan digelar pada Minggu (6/3/2022) malam pukul 23.30 WIB.
  • Manchester City menang 4-1 atas Manchester United dalam Derbi Manchester di Liga Inggris ini.

SKOR.id - Berikut ini adalah LIVE Update pertandingan Derbi Manchester antara Manchester City vs Manchester United.

Pertandingan Manchester City vs Manchester United digelar di Stadion Etihad, Minggu (6/3/2022) malam ini.

Pertemuan antara Manchester City vs Manchester United menjadi sangat penting bagi kedua tim.

Kemenangan akan memantapkan posisi Manchester City di puncak klasemen. Sedangkan bagi Manchester United, mereka butuh kemenangan untuk mempertahankan posisi di empat besar.

Skorer dapat menyaksikan laga Manchester City vs Manchester United melalui link live streaming di bawah ini:

Link live streaming Manchester City vs Manchester United

Simak LIVE Update laga Manchester City vs Manchester United yang akan diupdate di tulisan ini.

Jelang kickoff, kedua tim telah mengumumkan starter yang diturunkan. Yang memang mengejutkan adalah Manchester United yang tidak menurunkan Cristiano Ronaldo dalam laga ini.

Pelatih Ralf Rangnick menempatkan Bruno Fernandes sebagai penyerang dengan dukungan Bruno Fernandes, Antonio Elanga, dan Jadon Sancho.

Sedangkan tuan rumah menurunkan trio Riyad Mahrez, Phil Foden, dan Jack Grealish di lini depan.

Berikut susunan pemain Manchester City vs Manchester United:

Manchester City (4-3-3): Ederson; Kyle Walker, John Stones, Aymeric Laporte, Joao Cancelo; Kevin De Bruyne, Rodri, Bernardo Silva; Riyad Mahrez, Phil Foden, Jack Grealish

Manchester United (4-2-3-1): David De Gea; Wan-Bissaka, Victor Lindelof, Harry Maguire, Alex Telles; Scott McTominay, Fred; Antonio Elanga, Paul Pogba, Jadon Sancho; Bruno Fernandes

Babak Pertama

Manchester City membuat gebrakan di awal laga. Pasukan Josep Guardiola langsung unggul 1-0 pada menit ke-5.

Gol Manchester City tersebut diciptakan Kevin De Bruyne setelah memanfaatkan assist Bernardo Silva.

Ini menjadi awal yang sangat baik bagi Manchester City dan memberikan tekanan bagi Manchester United.

Gol Kevin De Bruyne di laga ini menjadi gol ke-50 pemain asal Belgia tersebut di Liga Inggris (Premier League).

Meski demikian, keunggulan tersebut tidak bertahan lama karena kemudian Manchester United mampu membalas.

Jadon Sancho mencetak gol untuk Manchester United pada menit ke-22 setelah memanfaatkan assist Paul Pogba. Kedudukan menjadi 1-1.

Manchester City kembali unggul pada menit ke-28. Kevin De Bruyne mencetak gol keduanya di laga ini setelah memanfaatkan bola muntah tepisan penjaga gawang Manchester United, David De gea.

Momen tersebut terjadi berawal dari pergerakan Phil Foden yang melakukan tekanan ke jantung pertahanan Manchester United.

Phil Foden melepaskan tembakan namun mampu ditepis David De Gea. Hanya, bola tersebut mengarah kepada Kevin De Bruyne, yang kemudian mengubah kedudukan menjadi 2-1 untuk keunggulan The Citizens.

Manchester United mencoba mencari gol kedua untuk menyamakan kedudukan. Mereka tetap menerapkan serangan balik dalam pertandingan ini.

Jelang babak pertama akan berakhir, Jadon Sancho mendapatkan peluang mencetak gol.

Yaitu menit ke-43 ketika Bruno Fernandes memberikan umpan kepadanya. Namun, tendangan kaki kanannya malah melambung ke sisi kiri atas gawang Manchester City.

Menit ke-46 (waktu tambahan di babak pertama), performa David De Gea di bawah mistar Manchester United menyelamatkan timnya dari kemasukan gol lebih banyak lagi.

Ketika itu, bintang Manchester City, Riyad Mahrez melepaskan tembakan. David De Gea mampu menepis tembakan tersebut dengan baik menyelamatkan gawang timnya.

Hingga babak pertama berakhir, kedudukan tidak berubah, 2-1 untuk keunggulan tuan rumah, Manchester City.

Babak Kedua

Di babak kedua, Manchester City tetap menjadi tim yang berinisiatif melakukan tekanan sedangkan Manchester United mengandalkan serangan balik.

The Citizens mendapatkan peluang pada menit ke-48 ketika Phil Foden berhasil memenangkan bola dengan Aaron Wan-Bissaka.

Phil Foden membawa bola tersebut dan memberikan umpan datar, namun tidak ada rekannya yang mengambil bola di depan gawang Manchester United.

Pada menit ke-56, Manchester City mendapatkan tendangan bebas. Kevin De Bruyne yang mengambil tendangan bebas tersebut.

Gelandang asal Belgia ini menggunakan kesempatan tersebut dengan memberikan umpan datar. Riyad Mahrez mengambil bola umpan tersebut dan melepaskan tembakan.

Namun, bola tembakan Riyad Mahrez masih melambung di atas mistar gawang Manchester United.

Menit ke-60, Fred melakukan pelanggaran terhadap Riyad Mahrez. Tendangan bebas untuk Manchester City.

Namun, tendangan bebas Kevin De Bruyne berhasil diamankan penjaga gawang David De Gea.

Menit ke-64, Manchester United melakukan dua pergantian sekaligus. Jesse Lingard masuk menggantikan Antony Elanga dan Marcus Rashford menggantikan Paul Pogba.

Menit ke-68, Manchester City kembali menambah keunggulan menjadi 3-1. Kali ini, Riyad Mahrez yang mencetak gol dengan memanfaatkan assist Kevin De Bruyne.

Gol tersebut berawal dari tendangan sudut yang dilepaskan Kevin De Bruyne, dan disambar dengan kaki kiri Riyad Mahrez.

Menit ke-80, pelatih Manchester City, Josep Guardiola menggantikan Kevin De Bruyne dengan Ilkay Gundogan.

Jelang laga akan berakhir, Riyad Mahrez kembali mencetak gol setelah berhadapan satu lawan satu.

Bola tembakannya mengenai kiper David De Gea dan memantul masuk ke dalam menjadi gol yang membuat Manchester City unggul 4-1.

Wasit sempat melihat VAR dan beberapa saat harus menunggu untuk pengesahan gol tersebut karena posisi Riyad Mahrez yang terkesan offside.

Namun, akhirnya wasit mengesahkan gol tersebut setelah melihat VAR. Manchester City memastikan sebagai pemenang di laga Derbi Manchester di Liga Inggris, 4-1.

Berita Liga Inggris Lainnya:

Hasil Watford vs Arsenal: Menang 3-2, The Gunners ke Empat Besar

Manchester United Pertimbangkan Robert Lewandowski untuk Gantikan Cristiano Ronaldo

RELATED STORIES

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Manchester City Bungkam Manchester United, Arsenal Naik ke Posisi 4

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Manchester City Bungkam Manchester United, Arsenal Naik ke Posisi 4

Dua pertandingan Liga Inggris (Premier League) telah dimainkan pada Minggu (6/3/2022) malam WIB.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

IFQ (Indonesian Football Association in Qatar) yang mendirikan Ultras Garuda Qatar. (Dok. IFQ/Grafis Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Jelang Piala Dunia U-17 2025, Diaspora Indonesia di Qatar Gelar Turnamen Fun Football

Edisi ke-10 One Day Fun Football Tournament (ODFFT) 2025 sukses digelar IFQ di Qatar, 1 November 2025.

Arista Budiyono | 03 Nov, 21:39

M7 World Championship, Jakarta. (Moonton)

Esports

Daftar Tim yang Sudah Lolos M7 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M7 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah memastikan diri lolos.

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 21:38

FAM

World

Tolak Banding FAM, FIFA Tetap Jatuhkan Hukuman kepada Federasi dan 7 Pemain Naturalisasi Malaysia

FIFA menolak banding yang diajukan Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) terhadap kasus pemalsuan dokumen tujuh pemain naturalisasi.

Teguh Kurniawan | 03 Nov, 21:01

Penyerang Adhyaksa FC, Adilson Gancho da Silva. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 2

Player of The Week Championship 2025-2026: Adilson Silva, Hentikan Paceklik dengan Quat-Trick

Adilson Silva tampil tajam dengan mencetak quat-trick saat Adhyaksa FC menundukkan PSPS Pekanbaru.

Rais Adnan | 03 Nov, 14:25

Identitas baru dari kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia atau Liga 1 di musim ini, Super League 2025-2026. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Super League 2025-2026: Jadwal, Hasil, Klasemen dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Super League 2025-2026 yang terus diperbarui seiring bergulirnya kompetisi, plus profil tim peserta.

Taufani Rahmanda | 03 Nov, 14:10

Ilustrasi Super League 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Hasil Super League 2025-2026: Persijap dan Semen Padang Tumbang di Kandang

Kekalahan ini semakin membuat kedua tim tersebut terseok-seok di papan bawah klasemen.

Rais Adnan | 03 Nov, 14:04

Penyerang sayap Liverpool, Mohamed Salah. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

6 Gol Terbaik Mohamed Salah di Liverpool setelah Tembus Catatan ke-250

6 Gol terbaik dari Mohamed Salah untuk Liverpool setelah menembus catatan ke-250.

Pradipta Indra Kumara | 03 Nov, 12:10

FFWS Global Finals 2025. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Esports

JKT48 Bakal Jadi Pembuka Grand Final FFWS Global Finals 2025 di Indonesia Arena

Kabar tersebut disampaikan oleh Garena Free Fire lewat akun Instagram Free Fire Esports Indonesia.

Gangga Basudewa | 03 Nov, 11:45

Timnas U-17 Indonesia (Indonesia U-17) vs Zambia U-17 di Piala Dunia U-17 2025. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

Prediksi dan Link Live Streaming Timnas U-17 Indonesia vs Zambia di Piala Dunia U-17 2025

Laga Timnas U-17 Indonesia vs Zambia akan digelar di Aspire Zone, Qatar, Selasa (4/11/2025) malam WIB.

Rais Adnan | 03 Nov, 11:37

Advance to Swiss Stage Clash Squad FFWS Global Finals 2025 Jakarta. (Garena)

Esports

Delapan Tim Siap Tampil di Swiss Stage FFWS Global Finals 2025 Jakarta Mode Clash Squad

RRQ Kazu akan menjadi satu-satunya wakil Indonesia di turnamen internasional mode Clash Squad tahun ini.

Gangga Basudewa | 03 Nov, 11:18

Load More Articles