Kenali Penyebab Mata Merah, Termasuk Alergi dan Virus

Hanputro Widyono

Editor:

  • Mata merah jadi salah satu masalah yang paling sering dialami indra penglihatan.
  • Setidaknya ada empat penyebab mata merah, termasuk alergi dan virus.
  • Di antara empat penyebab mata merah, konjungtivitis virus bisa menular ke orang lain.

SKOR.id - Mata merah menjadi masalah pada indra penglihatan yang cukup sering diderita manusia. Namun, tidak banyak yang memerhatikan penyebab terjadinya mata merah.

Banyak orang gampang menggeneralisasikan penyebab mata merah. Padahal, setidaknya ada empat hal yang paling umum menjadi penyebab mata merah.

Dirangkum dari situs Health, mata merah bisa disebabkan oleh alergi, virus, maupun iritasi. Tapi, gejala dari mata merah akibart alergi, virus, maupun iritasi hampir tak ada bedanya.

Gejala yang paling umum tentu mata berwarna merah dan berair. Mata menjadi merah dan berair karena terjadi konjungtivitis atau peradangan selaput lendir pada kelopak mata.

1. Konjungtivitis Alergi

Peradangan selaput lendir pada kelopak mata yang disebabkan oleh alergi menyebabkan mata menjadi merah dan berair. Selain itu, mata juga terasa gatal atau perih.

Dalam beberapa kasus, mata mungkin bengkak. Dalam konjungtivitis alergi, sering disertai gejala lain seperti bersin atau pilek.

Jika gejala-gejala tersebut muncul, kemungkinan Skorer menderita konjungtivitis alergi. Meski begitu, konjungtivitis alergi tidak menular dan dapat diobati dengan mudah.

Gunakan obat tetes mata untuk mengobatinya dan sebisa mungkin menjauhi alergen yang membuat mata menjadi merah.

2. Konjungtivitas Virus

Konjungtivitas virus disebut menjadi bentuk paling umum dari mata merah. Konjungtivitas virus ini bisa menular ke orang lain.

Penularannya tidak hanya dari orang lain, tapi juga dari permukaan benda yang telah disentuh penderita konjungtivitas virus lalu tersentuh orang lainnya.

Untuk itu, membasuh tangan dengan sabun dapat jadi salah satu pencegahan yang penting sebelum menyentuh mata. Masalah ini biasanya akan sembuh sendiri setelah satu atau dua pekan.

Hal-hal yang bisa dilakukan ketika menderita konjungtivitas virus ialah mengompres dengan air dingin atau dengan tetes mata untuk meringankan ketidaknyamanannya.

3. Konjungtivitas Bakteri

Mata merah karena konjungtivitas bakteri merupakan kasus yang jarang terjadi. Gejalanya pun sedikit berbeda dibandingkan dua masalah sebelumnya.

Dalam kasus konjungtivitas bakteri, kemungkinan seseorang akan mengeluarkan cairan berwarna kuning atau hijau, kelopak mata menempel, dan sering hanya diderita satu mata.

Untuk mengatasinya, dokter atau penyedia layanan kesehatan mungkin akan merekomendasikan penggunaan salep antibiotik atau obat tetes mata dengan konsentrasi yang lebih tinggi.

4. Konjungtivitis Iritasi

Peradangan konjungtiva iritasi biasanya disebabkan oleh benda-benda di luar ke dalam kelopak mata yang kemudian mengiritasi membran tersebut.

Benda-benda tersebut bisa berupa makanan, riasan, atau bahan kimia seperti sabun, sampo, dan lain sebagainya.

Untuk mengatasinya, cobalah mengeluarkan iritan secepat dan seaman mungkin, salah satunya dengan membasuh mata menggunakan air.

Baca Juga Berita Bugar Lainnya:

Enam Cara Mengkonsumsi Kale, Sayuran yang Memiliki Beragam Manfaat bagi Tubuh Anda

Deretan Makanan yang Kaya Akan Vitamin C

Kenali Empat Manfaat Memasak untuk Kesehatan Mental

Source: Health

RELATED STORIES

13 Rekomendasi Sayuran Super dan Herbal Terbaik untuk Dijadikan Jus

13 Rekomendasi Sayuran Super dan Herbal Terbaik untuk Dijadikan Jus

Diet kaya buah-buahan dan sayuran dapat membantu mencegah penyakit jangka panjang seperti diabetes dan penyakit kardiovaskular, sambil meningkatkan sistem kekebalan tubuh, memperkuat tulang, menurunkan risiko kanker, dan banyak hasil kesehatan positif lainnya.

Bersepeda Baik untuk Menurunkan Berat Badan, Menurut Ahli Kebugaran

Jika Anda ingin mengetahui jenis olahraga apa yang bisa membantu diet Anda, Anda akan senang mendengar bahwa bersepeda ada di antara daftarnya.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Italia

Massimiliano Allegri Miliki Opsi untuk Berlabuh ke Liga Inggris

Tiga klub Liga Inggris diyakini bisa menjadi pilihan Massimiliano Allegri.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 18:00

Sepatu khas untuk Nikola Jokic dari 361 Degrees, Big3 Future model low-cut, dirilis dalam empat warna berbeda bertema Spongebob Squarepants. (M Yusuf/Skor.id)

Culture

Nikola Jokic x 361° Big3 Future “SpongeBob Squarepants” Tawarkan Keceriaan dan Performa

Sneakers bertema SpongeBob Squarepants ini mengambil basis 361° Big3 Future low cut yang kali pertama dirilis di Eropa dalam jumlah terbatas pada akhir Januari lalu.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 17:21

PMSL SEA 2024 (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Esports

PMSL SEA Summer 2024: Tujuh Tim Indonesia ke Super Sunday

Hanya Voin Donkey saja yang harus mengubur mimpi bermain di Super Sunday pekan kedua.

Gangga Basudewa | 18 May, 17:13

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 18 May, 17:11

Festival Seni Marseille, PAC, mengisahkan tentang cerita soal migran dengan sentuhan Olimpiade. (M Yusuf/Skor.id.jpg)

Culture

Festival Seni Marseille Ceritakan Kisah Migran dengan Sentuhan Olimpiade

PAC di Marseille lalu kental bernuansa Olimpiade Paris 2024.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 17:00

Laga Brighton vs Manchester United di pekan ke-38 Liga Inggris 2023-2024. (Yusuf/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Brighton vs Manchester United di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Brighton vs Manchester United pada pertandingan pekan ke-38 Liga Inggris 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 18 May, 16:53

Timnas putri Indonesia.

Timnas Indonesia

Timnas Putri Indonesia Jadwalkan Uji Coba Lawan Singapura di Jakarta

Timnas Putri Indonesia bakal melakoni laga uji coba internasional melawan Singapura pada 28 Mei mendatang.

Teguh Kurniawan | 18 May, 16:52

Nike Air Jordan 1 Mid "Subway" (Yusuf/Skor.id).

Sneakers

Air Jordan 1 Mid Subway, Tribute kepada Pekerja MTA New York

Slogan “Selalu Maju ke Depan” dan “Jangan Bersandar di Pintu” tertera di sepatu kets tersebut.

Kunta Bayu Waskita | 18 May, 16:25

Maxwell Jacob Friedman (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Films

Alasan Maxwell Jacob Friedman Hanya Dapat Peran Kecil dalam Film The Iron Claw

The Iron Claw dianggap sebagai salah satu drama olahraga biografi terbaik sepanjang masa.

Kunta Bayu Waskita | 18 May, 15:47

borneo fc vs madura united - championship series liga 1 2023-2024

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Borneo FC vs Madura United di Championship Series Liga 1 2023-2024

Borneo FC berniat revans saat menjamu Madura United pada leg kedua semifinal Championship Series Liga 1 2023-2024, Minggu (19/5/2024).

Teguh Kurniawan | 18 May, 15:20

Load More Articles