Gaya Selebritas Nonton Playoff NBA Warriors vs Lakers, Dandan Maksimal sampai Kasual

Kunta Bayu Waskita

Editor: Kunta Bayu Waskita

Michael Jordan diyakini bakal untung besar dari melepas saham mayoritas klub NBA miliknya, Charlotte Hornets. (Dede Mauladi/Skor.id)
Michael Jordan diyakini bakal untung besar dari melepas saham mayoritas klub NBA miliknya, Charlotte Hornets. (Dede Mauladi/Skor.id)

SKOR.id – Semifinal Conference Playoff NBA 2023 untuk Western Conference sudah berakhir. Dua tim memastikan lolos ke Final Conference, yakni Denver Nuggets dan Los Angeles Lakers.

Dalam Semifinal Conference, Denver Nuggets menyingkirkan Phoenix Suns dengan skor total 4-2, sedangkan Los Angeles Lakers menekuk Golden State Warriors juga dengan 4-2.

Ada sisi lain yang menarik dalam laga Golden State Warriors melawan Los Angeles Lakers pada game keenam lalu, yakni hadirnya para selebritas dari berbagai kalangan.

Baik itu penyanyi, model, pengusaha, selebgram, aktor, sosialita, dan lain-lain. Mereka tampil dalam berbagai balutan gaya, dari yang ingar-bingar sampai kasual.

Semua terlihat dalam akun Instagram @sportscenter dan @espn. Beberapa selebritas yang tertangkap kamera di Crypto.com Arena (kandang Lakers) Jumat (12/5/2023), adalah:

Kim Kardashian

Sebagai seorang sosialita dan model, Kim Kardashian tentu selalu memperhatikan penampilannya. Tidak terkecuali saat menonton laga Golden State Warriors vs Los Angeles Lakers.

Ia dandan maksimal dengan mengenakan make-up, anting, kalung mahal, serta model rambut digelung atau hair bun.

Tapi ada sesuatu yang kontras di sini. Kaus yang dikenakannya terlihat sangat sederhana. Dengan gulungan pada lengan yang tidak rapi, serta terlihat seperti ada sobekan pada leher.

Kendall Jenner dan Bad Bunny

Kendall Jenner dan Bad Bunny mengenakan pakaian yang serasi saat mereka menyaksikan pertandingan bola basket di tengah rumor percintaan mereka.

Jenner, 27 tahun, bersama pelantun "Titi Me Pregunto" berusia 29 tahun itu tampak duduk berdampingan di Crypto.com Arena.

Sepertinya ini kali pertama pasangan tersebut mempublikasikan hubungan spesial mereka di depan publik.

Jenner mengenakan tank top putih dan rok bermotif binatang dengan sepatu bot setinggi lutut bermotif ular dan memegang jaket kulit hitam.

Wanita yang juga memiliki hubungan saudara dengan keluarga Kardashian ini terlihat dekat dengan rapper asal Puerto Rico tersebut saat mereka bersorak di pinggir lapangan.

Bad Bunny yang bernama asli Benito Martínez Ocasio tampil serasi dengan bintang reality show tersebut.

Ia mengenakan jaket kulit dengan kemeja putih berkancing dan sepatu bermotif ular putih. Juga mengenakan jeans hitam, topi hitam, dan kacamata hitam.

Quavo

Rapper Quavo juga terlihat di Crypto.com Arena dengan penampilan nyentrik. Ia seperti sedang menelepon seseorang.

Pria bernama asli Quavious Keyate Marshall ini mengenakan kacamata hitam dengan rambut dikepang dan kaus hitam, serasi dengan janggut hitamnya yang lebat.

Yang paling mencolok di sini adalah perhiasan yang dikenakannya, yakni kalung, anting, serta cincin di jari manisnya yang tampak ngejreng dan begitu mengilap.

Bill Maher

Komedian Bill Maher tampil lebih kasual, mungkin disesuaikan dengan usianya yang sudah mengijak 67 tahun.

Selain memakai kacamata, ia mengenakan kaus berkerah warna hitam yang dibalut dengan hoodie untuk menghangatkan tubuhnya. Tidak ada kesan fashionable.

Trae Young

Pebasket ternyata juga menonton playoff NBA, lho. Itulah yang dilakukan Trae Young, pemain Atlanta Hawks.

Pemain 24 tahun ini rela datang ke Crypo.com Arena demi menyaksikan game keenam Warriors vs Lakers yang merupakan laga penentuan.

Dari sisi fashion, tidak terlalu terlihat apa yang ia kenakan. Sebab semuanya tertutup dengan hoodie warna hitam yang menutupi tubuh dan kepalanya.

Elon Musk

Barangkali Elon Musk merupakan orang paling kaya dibanding semua selebritas, bahkan semua penonton yang hadir di Crypto.com Arena.

Namun demikian, penampilan CEO Tesla ini justru tampak biasa saja, sesuai ciri khasnya yang selama ini terlihat sederhana.

Elon Musk hanya mengenakan kemeja hitam tanpa kerah, bahkan kancing baju paling atas sepertinya sengaja dibuka agar ia tidak kepanasan.

Lewis Hamilton

Juara Formula One tujuh kali, Lewis Hamilton, tampil stylish saat menyaksikan game keenam Semifinal Conference Playoff NBA antara Warriors vs Lakers di Crypto.com Arena.

Jaket warna krem menutupi t-shirt hitamnya, dihiasi dengan kalung, gelang, dan cincin yang tampak mewah dan mengilap.

Topi hitam menutupi rambut ikalnya yang sebahu, tampak rambut kuncirnya menyembul di belakang topi yang dikenakannya.

Nah, Skorer, itulah tadi deretan gaya selebritas yang tertangkap kamera menyaksikan game keenam Semifinal Conference Playoff NBA Golden State Warriors melawan Los Angeles Lakers. Siapa favorit kalian?

Source: People.comESPNInstagram @sportscenter

RELATED STORIES

Banyak Selebritas Investasi di Klub Indonesia, Menpora Berharap PSSI Jaga Kepercayaan Masyarakat

Banyak Selebritas Investasi di Klub Indonesia, Menpora Berharap PSSI Jaga Kepercayaan Masyarakat

Menpora RI, Zainudin Amali, menilai sepak bola Indonesia saat ini sudah mulai dipercaya lagi oleh masyarakat.

Perang Followers Instagram Selebritas yang Terlibat di Klub IBL, Raffi Ahmad Paling Banyak

Perang Followers Instagram Selebritas yang Terlibat di Klub IBL, Raffi Ahmad Paling Banyak

Raffi Ahmad menjadi selebritis di IBL 2022 dengan jumlah followers terbanyak

Para Selebritas Memakai Pakaian Kolaborasi Adidas x Gucci

Para Selebritas Memakai Pakaian Kolaborasi Adidas x Gucci

Adidas dan Gucci meluncurkan kolaborasi fesyen paling ikonik tahun ini. Meskipun koleksi eksklusifnya baru saja dirilis, para selebriti banyak mengenakan pakaian olahraga.

Deretan Selebritas Hadiri F1 GP Miami 2023: Roger Federer hingga Elon Musk

F1 GP Miami 2023 yang digelar pada 5-7 Mei 2023, menarik antusiasme selebritas papan atas maupun tokoh ternama.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Rans Nusantara FC vs Persija Jakarta di pekan ke-33 Liga 1 2023-2024 pada 26 April 2024. (Yusuf/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Rans Nusantara FC vs Persija Jakarta di Liga 1 2023-2024

Disertai 14 fakta menarik jelang pertandingan penutup pekan 33 Liga 1 2023-2024 yang digelar Jumat (26/4/2024) malam itu.

Nizar Galang | 25 Apr, 12:36

Kompetisi voli Proliga 2024

Other Sports

Update Proliga 2024 Sektor Putri: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Jadwal, hasil, dan klasemen Proliga 2024 untuk sektor putri dalam artikel ini akan terus diperbarui secara berkala.

Doddy Wiratama | 25 Apr, 12:27

Laga Brighton vs Manchester City di Liga Inggris 2023-2024. (Yusuf/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Brighton vs Man City di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Brighton vs Manchester City di Liga Inggris 2023-2024 yang akan digelar pada Jumat (26/4/2024) pukul 02.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 25 Apr, 11:48

Ilustrasi Bola Basket

Basketball

Rayakan Satu Dekade, Jr. NBA Indonesia Week Perdana Digelar Tahun Ini

Program Jr. NBA kembali diselenggarakan di Tanah Air, yang menandai satu dekade pembinaan olahraga basket terhadap anak-anak serta remaja Indonesia.

Arin Nabila | 25 Apr, 11:38

Cover artikel Prawira Harum Bandung

Basketball

BCL Asia 2024: Ingin Susul Pelita Jaya, Prawira Pede Bisa Kalahkan Tim Malaysia

Prawira Harum Bandung wajib menang lawan NS Matrix Deers pada game terakhir kualifikasi agar lolos ke babak utama BCL Asia 2024.

I Gede Ardy Estrada | 25 Apr, 11:14

Ketua Harian PBESI Bambang Sunarwibowo. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

PBESI Luncurkan Program Terkait Pemahaman Hukum di Ekosistem Esports

PBESI kini menghadirkan program konsultasi hukum bertajuk Thursday I’m in Law.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 10:59

cover arya sinulingga

Timnas Indonesia

Erick Thohir Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong, Exco PSSI Ungkap Ada Target Baru

Arya Sinulingga mengaku di balik kontrak anyar Shin Tae-yong dengan PSSI, terdapat terget-target baru juga yang harus dicapai.

Nizar Galang | 25 Apr, 10:30

Bruno Fernandes, kapten Manchester United. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Bruno Fernandes Terbanyak Menciptakan Peluang di Liga Inggris 2023-2024

Setelah Man United menang atas Sheffield United, Kamis (25/4/2024) dini hari WIB, Bruno Fernandes memimpin dalam ciptakan peluang di Liga Inggris 2023-2024.

Irfan Sudrajat | 25 Apr, 10:09

IESF World Esports Championship (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

PBESI Umumkan Game yang Akan Dikuti pada IESF WEC 2024

Indonesia akan mengikuti tiga nomor game yang akan dipertandingkan pada IESF WEC 2024.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 09:37

Persis Solo vs Persita Tangerang di pekan ke-33 Liga 1 2023-2024 pada 26 April 2024. (Yusuf/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persis Solo vs Persita Tangerang di Liga 1 2023-2024

Disertai 14 fakta menarik jelang pertandingan pekan 33 Liga 1 2023-2024 yang digelar Jumat (26/4/2024) sore itu.

Taufani Rahmanda | 25 Apr, 09:36

Load More Articles