Fakta Menarik jelang Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions 2024-2025

Irfan Sudrajat

Editor: Irfan Sudrajat

Liverpool dan Real Madrid akan bertemu dalam laga Liga Champions 2024-2025 pada Kamis (28/11/2024) pukul 03.00 WIB. (Hendy Andika/Skor.id).
Liverpool dan Real Madrid akan bertemu dalam laga Liga Champions 2024-2025 pada Kamis (28/11/2024) pukul 03.00 WIB. (Hendy Andika/Skor.id).

SKOR.id - Liverpool dan Real Madrid akan bertemu dalam laga pekan kelima Liga Champions 2024-2025.

Laga Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions 2024-2025 akan digelar malam ini atau Kamis (28/11/2024) pukul 03.00 WIB.

Pertemuan yang akan digelar di Stadion Anfield, kandang Liverpool ini mempertemukan dua tim yang dalam empat tahun terakhir ini kerap bertemu.

Pertemuan terakhir keduanya terjadi pada 15 Maret 2023 silam di fase 16 besar di mana Real Madrid mampu meraih kemenangan 1-0 atas klub asal Inggris tersebut.

Dalam sejarah pertemuan keduanya, telah terjadi 11 duel dengan Real Madrid menjadi tim yang unggul dalam kemenangan.

Los Blancos meraih 7 kemenangan dari 11 laga tersebut, sedangkan Liverpool meraih 3 kemenangan, satu laga lainnya berakhir imbang.

Dari pertemuan keduanya, tercipta fakta menarik untuk diketahui jelang pertemuan keduanya malam ini.

Berikut ini sejumlah fakta menarik dari duel Liverpool vs Real Madrid:

1. Liverpool menang dalam tiga laga pertama lawan Real Madrid di ajang Eropa antara 1981 dan 2009. Namun, setelah itu, mereka belum pernah lagi meraih satu pun kemenangan atas Los Blancos di delapan laga berikutnya, 7 laga kalah dan 1 kali imbang.

2. Liverpool adalah tim yang paling sering kalah dari Real Madrid di ajang ini dibandingkan dengan menghadapi tim lainnya dan juga lebih banyak kemasukan gol (17 gol kemasukan).

3. Liverpool merupakan satu-satunya tim di antara para kontestan yang meraih empat kemenangan di Liga Champions 2024-2025 ini. Kali terakhir Liverpool meraih lima kemenangan dalam lima laga awal di ajang Eropa terjadi pada musim 2021-2022. Bahkan, ketika itu, mereka meraih 7 kemenangan dari tujuh laga awal.

4. Real Madrid mengalami dua kekalahan dari tiga laga terakhir mereka di Liga Champions. Dalam sejarahnya, Los Blancos tidak pernah mengalami tiga kekalahan dalam satu fase grup di kompetis ini.

5. Dari 10 gol Liverpool yang diciptakan di Liga Champions 2024-2025 ini, separuhnya (5 gol) tercipta dari situasi umpan silang. Tidak ada tim yang mencetak lebih banyak gol dari situasi tersebut di turnamen saat ini.

Bintang Liverpool, Mohamed Salah. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).
Mohamed Salah pemain yang berperan dalam terciptanya gol-gol Liverpool lewat umpan silangnya. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

6. Dari lima gol umpan silang tersebut, tiga gol terakhir tercipta karena assist dari bintang mereka, Mohamed Salah. Gol-gol itu terjadi saat lawan Bologna dan dua lainnya menghadapi Bayer Leverkusen.

7. Penyerang Real Madrid, Kylian Mbappe, dalam kariernya di ajang Liga Champions telah mencetak 49 gol dari 77 laga di ajang paling bergengsi antarklub Eropa ini. Jika dia mampu mencetak satu gol lagi, Kylian Mbappe akan menjadi pemain tercepat yang mampu mencapai 50 gol di ajang ini (dari 78 laga), setelah Ruud van Nistelrooy (62 laga), Lionel Messi (66 laga), dan Robert Lewandowski (77 laga).

8. Pemain yang paling banyak menciptakan peluang dalam permainan terbuka di ajang Liga Champions sejak musim lalu adalah tiga pemain Real Madrid: Jude Bellingham (32 peluang), Vinicius Junior (31 peluang), dan Kylian Mbappe (31 peluang).

Gelandang Real Madrid, Jude Bellingham. (Hendy Andika/Skor.id).
Jude Bellingham, bintang Real Madrid paling banyak menciptakan peluang dalam permainan terbuka di ajang Liga Champions sejak awal musim lalu.. (Hendy Andika/Skor.id).

9. Gelandang Liverpool, Ryan Gravenberch, merupakan gelandang yang paling banyak melakukan ball recovery (memulihkan penguasaan bola) di Liga Champions musim ini, total 30 kali dia merebut bola dan membuat timnya melakukan penguasaan bola.

10. Ryan Gravenberch juga pemain Liverpool yang memiliki persentase operan sukses paling tinggi (93 persen), di antara mereka yang minimal melakukan upaya operan minimal 50 kali di ajang ini.

11. Kemenangan terbesar Liverpool atas Real Madrid terjadi pada Maret 2009, ketika itu The Reds menang 4-0 dengan dua gol di antaranya diciptakan Steven Gerrard.

12. Liverpool telah mencetak 36 gol dari 13 laga kandang di ajang Eropa. Hanya Atalanta yang mampu membuat Liverpool gagal mencetak gol ke gawang mereka.

13. Musim ini, Liverpool belum kemasukan satu gol pun di ajang Liga Champions di kandnag mereka di Stadion Anfield.

14. Dalam kariernya sebagai pelatih, Carlo Ancelotti telah 19 kali menghadapi Liverpool. Dari jumlah tersebut, 11 di antaranya menang, 3 kali imbang, dan 5 kali kalah.

Source: Tuttosport

RELATED STORIES

Prediksi dan Link Live Streaming Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions 2024-2025

Prediksi dan Link Live Streaming Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions 2024-2025 yang akan digelar pada Kamis (28/11/2024) pukul 03.00 WIB.

Liga Champions 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Champions 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Champions 2024-2025 dimulai dengan Fase Liga, berikut jadwal, hasil, dan klasemen yang akan diupdate seiring bergulirnya kompetisi ini.

Arne Slot Buat Liverpool Makin Sulit Dihentikan di Liga Inggris, Ikuti Jejak 2 Pelatih Legendaris

Pelatih Liverpool, Arne Slot, bawa timnya melaju jauh di Liga Inggris, ikuti jejak pelatih legendaris.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Penyerang Chelsea, Nicolas Jackson. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

5 Fakta usai Chelsea Bantai Djurgarden di UEFA Conference League

Di leg pertama semifinal UEFA Conference League musim ini, Chelsea mampu menang besar lawan Djurgarden, berikut ini fakta-faktanya.

Thoriq Az Zuhri | 01 May, 23:23

Gol Bruno Fernandes ke gawang Brighton gagal menangkan Manchester United. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

5 Fakta Kemenangan Besar Manchester United Lawan Athletic Bilbao

Lawan Athletic Bilbao di leg pertama semifinal Liag Europa musim ini, Manchester United mampu menang besar. Berikut ini fakta-faktanya.

Thoriq Az Zuhri | 01 May, 23:05

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 01 May, 22:24

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 01 May, 22:22

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 01 May, 22:21

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 01 May, 22:21

emil audero - timnas indonesia

National

Empat Penyelamatan Emil Audero Gagal Hindarkan Palermo dari Kekalahan

Emil Audero menelan hasil pahit bersama Palermo pada lanjutan Serie B 2024-2025.

Teguh Kurniawan | 01 May, 21:40

Penyerang Qatar, Akram Afif. (Dok. AFC/Grafis Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

World

Berpotensi Jumpa Indonesia di Ronde 4, Timnas Qatar Gaet Mantan Pelatih Real Madrid

Timnas Qatar mengumumkan Julen Lopetegui sebagai pelatih untuk mengarungi sisa Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Teguh Kurniawan | 01 May, 20:42

Bhayangkara FC

Liga 1

Legenda Bhayangkara FC Indra Kahfi Gantung Sepatu

Hampir dua dekade berkarier di lapangan hijau, bek senior Indra Kahfi Ardhiyasa memutuskan pensiun.

Teguh Kurniawan | 01 May, 16:59

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 01 May, 16:12

Load More Articles