Deretan Salam Perpisahan dari Ruang Ganti Barcelona untuk Lionel Messi

Dewi

Editor:

  • Kabar kepergian Lionel Messi dari Barcelona menggemparkan jagad sepak bola. 
  • Belum ada pernyataan resmi dari La Pulga mengenai berita ini. 
  • Namun beberapa rekan dan mantan rekan setim sudah mengucap selamat tinggal. 

SKOR.id - Kabar kepergian Lionel Messi dari Barcelona memang mengejutkan. Butuh waktu beberapa saat bagi para pemain yang pernah bekerja sama dengannya mencerna berita ini.

Kamis (5/8/2021) menjadi hari kelam bagi para pendukung Barcelona. Hari itu, Blaugrana mengumumkan tak bisa melanjutkan kerja sama dengan Lionel Messi.

Padahal sang mega bintang telah siap menandatangani kontrak baru setelah menghabiskan waktu berlibur bersama keluarga dan beberapa sahabatnya di Ibiza.

Hingga saat ini belum ada pernyataan resmi dari pemain berusia 34 tahun tersebut mengenai kepergiannya setelah 17 musim membela tim senior the Catalans.

Hi Skorer, jangan lupa download apps Skor.id biar enggak ketinggalan update dan bisa mendapatkan banyak hadiah menarik.

Namun beberapa penggawa Barcelona, serta mantan rekan setim, telah mengucap selamat tinggal kepada pengoleksi enam gelar Ballon d’Or ini.

Adalah Sergio Busquets yang paling pertama bersuara di antara ruang ganti setelah Barcelona mengumumkan kontrak Lionel Messi terbentur masalah finansial.

Busquets dan Messi sudah menjadi rekan setim sejak sang gelandang dipromosikan ke tim utama di bawah komando Pep Guardiola. Keduanya menyabet tiga gelar Liga Champions bersama.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Sergio Busquets (@5sergiob)

"Terima kasih atas semua yang Anda lakukan untuk klub dan mereka yang menemani Anda di tahun-tahun ini," tulis Busquets.

"Anda tiba di sini sebagai anak-anak dan pergi sebagai pemain terbaik dalam sejarah. Anda membuat klub ini tumbuh ke level yang layak dan saya selalu bisa mengatakan bahwa saya bermain dan berbagi banyak momen dengan Anda, saya akan merindukanmu."

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Ansu Fati (@ansufati)

Ansu Fati

"Semua pemain yang datang ke La Masia bermimpi bisa bermain dengan Anda, saya merasa beruntung bisa meraih itu," demikian unggahan Fati di akun Instagram.

"Saya ingin berterima kasih atas dua tahun ini, untuk kasih sayang kepada saya dan semua yang saya pelajari, keluarga saya dan saya akan selalu bersyukur."

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Philippe Coutinho (@phil.coutinho)

Philippe Coutinho

"Terima kasih untuk segalanya, sebuah kehormatan besar bertemu dengan Anda dan bermain di sisi Anda, saya berterima kasih atas cara Anda memperlakukan saya dan keluarga. Saya mendoakan Anda sukses di masa depan."

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Xavi Hernández (@xavi)

Xavi Hernandez

"Sebagai seorang Cule, rekan setim dan sahabat, saya hanya bisa berterima kasih atas semua yang telah Anda berikan kepada kami selama ini, apa pun yang Anda lakukan saya doakan yang terbaik."

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Gerard Piqué (@3gerardpique)

Gerard Pique

"Tidak akan sama lagi, di Camp Nou, di kota Barcelona dan pada diri kami. Setelah lebih dari 20 tahun di klub, Anda akan berhenti memakai jersi Barcelona, kenyataan kadang sangat pedih," tulis Gerard Pique.

"Kita bertemu pada 2000, saat itu kita berusia 13 tahun dan memiliki karier di depan. Mustahil menuliskan yang lebih baik dari itu.

"Sekarang Anda pergi, tapi saya tahu suatu hari Anda akan kembali."

Follow dan subscribe akun media sosial Skor.id di Instagram, Facebook, Twitter, YouTube, LinkedIn, TikTok, dan Helo.

Berita Lionel Messi lainnya

Sergio Aguero Ungkap Perasaan Lionel Messi kepada Barcelona Sebenarnya

James Rodriguez: Dapatkan Lionel Messi, PSG Bakal Makin Mendominasi

Source: Marca

RELATED STORIES

VIDEO: Carles Puyol dan Xavi Hernandez Kenang Momen Pertama Bertemu Lionel Messi

VIDEO: Carles Puyol dan Xavi Hernandez Kenang Momen Pertama Bertemu Lionel Messi

Duo legenda Barcelona, Carles Puyol dan Xavi Hernandez, berbagi cerita momem pertama bertemu dengan Lionel Messi.

VIDEO: Penjelasan Laporta Soal Alasan Barcelona Tak Bisa Rekrut Kembali Messi

VIDEO: Penjelasan Laporta Soal Alasan Barcelona Tak Bisa Rekrut Kembali Messi

Simak video penjelasan Presiden Barcelona, Joan Laporta terkait kepergian Lionel Messi dari klub Katalunya.

Berpisah dengan Barcelona, Lionel Messi Diharapkan Gabung Cristiano Ronaldo

Berpisah dengan Barcelona, Lionel Messi Diharapkan Gabung Cristiano Ronaldo

Lionel Messi diharapkan bergabung dengan Cristiano Ronaldo di Juventus.

VIDEO: Penghormatan Besar Pep Guardiola untuk Lionel Messi

VIDEO: Penghormatan Besar Pep Guardiola untuk Lionel Messi

La Pulga dan Pep Guardiola pernah bekerja sama selama empat tahun di Barcelona.

Ronald Koeman Masih Tak Percaya Lionel Messi Bakal Pergi

Ronald Koeman Masih Tak Percaya Lionel Messi Bakal Pergi

Pelatih asal Belanda ini hanya semusim bekerja sama dengan La Pulga.

PSG Sudah Sewa Menara Eiffel untuk Perkenalkan Lionel Messi, Hoaks?

PSG menyewa Menara Eiffel tanggal 10 Agustus, kemungkinan untuk mempresentasikan Lionel Messi.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Buku Admiral 50 Years of the Replica Shirt (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Fashion

50 Tahun Jersey Sepak Bola Admiral Dirayakan Melalui Penerbitan Buku

Buku ini menampilkan 100 jersey terbaik dari tahun-tahun sebelumnya, ada kontribusi pemain legendaris.

Kunta Bayu Waskita | 04 May, 09:09

Luka Doncic, pemain basket Dallas Mavericks

Basketball

Playoff NBA 2024: Dallas Mavericks ke Semifinal, Orlando Magic Paksakan Game 7

Dallas Mavericks singkirkan LA Clippers di Game 6 putaran pertama playoff, sementara Orlando Magic kini imbang 3-3 dengan Cleveland Cavaliers.

I Gede Ardy Estrada | 04 May, 08:38

Kegiatan test drive Wuling Cloud EV bersama media digelar di kawasan Kemayoran Jakarta, 2-3 April 2024 (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Automotive

Jajal Wuling Cloud EV, Fitur Sofa Mode Bikin Kaki Bisa Selonjor Maksimal

Media berkesempatan mengendarai mobil listrik terbaru Wuling dengan menjajal fitur-fitur inovatif.

Kunta Bayu Waskita | 04 May, 08:12

Kanker bisa menyerang anak-anak, maka itu orangtua perlu melakukan tindakan pencegahan (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

All Culture

Hari Peduli Stroke Anak: Gejala Stroke pada Anak dan Pengobatannya

Pertumbuhan otak anak memiliki peluang lebih besar untuk pulih dari stroke dibanding otak orang dewasa.

Kunta Bayu Waskita | 04 May, 05:36

Laga Real Madrid vs Cadiz pada Jornada ke-34 La Liga 2023-2024, di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu, (4/5/2024) malam WIB. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Real Madrid vs Cadiz di La Liga 2023-2024

Berikut ini prediksi dan link live streaming Real Madrid vs Cadiz pada jornada ke-34 La Liga (Liga Spanyol) musim 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 04 May, 04:45

Laga Girona vs Barcelona di La Liga 2023-2024. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Girona vs Barcelona di La Liga 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Girona vs Barcelona di La Liga 2023-2024 yang akan digelar pada Sabtu (4/5/2024) pukul 23.30 WIB.

Irfan Sudrajat | 04 May, 04:03

Laga Manchester City vs Wolverhampton di Liga Inggris 2023-2024. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Manchester City vs Wolves di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Manchester City vs Wolverhampton Wanderers di Liga Inggris 2023-2024 yang digelar pada Sabtu (4/5/2023) pukul 23.30 WIB.

Irfan Sudrajat | 04 May, 01:37

Bigetron Esports. (Hendy Andika./Skor.id)

Esports

Bigetron Alpha, Tim Pertama yang Lolos Playoff MPL ID S13

Satu tim sudah memastikan diri lolos ke babak Playoff di MPL Indonesia Season 13, yaitu Bigetron Alpha.

Thoriq Az Zuhri | 04 May, 00:17

Ilustrasi turnamen Esports. (Hendy Andika/Skor.id)

Esports

5 Turnamen Esports Terpopuler April 2024

Sepanjang bulan April 2024, ada beberapa turnamen Esports yang paling populer dan meraih jumlah penonton tertinggi.

Thoriq Az Zuhri | 04 May, 00:03

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 13. (Yusuf/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 13: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 13 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 03 May, 23:21

Load More Articles