5 Peralatan yang Bikin Latihan Sepak Bola Nyaman dan Makin Menyenangkan

Bagaskara Setyana AP

Editor:


  • Sepak bola menjadi salah satu olahraga paling digemari masyarakat Indonesia.
  • Bergulirnya Liga 1 2022-2023, makin membuat masyarakat Indonesia bakal memperhatikan pertandingan sepak bola lokal.
  • Minat untuk berlatih sepak bola pun bakal semakin tinggi. Simak perlengkapan apa saja yang dibutuhkan agar latihan atau bermain sepak bola bisa lebih nyaman dan menyenangkan dalam artikel ini.

SKOR.id - Bergulirnya Liga 1 2022-2023 tampaknya bakal membuat sepak bola akan lebih mendapatkan perhatian masyarakat Indonesia.

Hal tersebut membuat keinginan masyarakat untuk bermain sepak bola bisa semakin tinggi. Nah, agar main bola menjadi lebih asyik, penting untuk melatih kelincahan dalam sepak bola. Tentunya perlu beberapa perlengkapan dibutuhkan agar latihan lebih lengkap dan tentunya aman dari cedera.

Skorer tidak perlu merasa ribet untuk mempersiapkan peralatan sepak bola. Pasalnya, saat ini, mempersiapkan peralatan sepak bola terasa lebih mudah dengan mengakses Tokopedia. 

Apalagi, saat ini Tokopedia sedang menggelar event Sportacular Shopathon, menawarkan harga super murah untuk Skorer mempersiapkan peralatan sepak bola di rumah.

Melalui artikel ini, Skor.id akan memberikan rekomendasi perlengkapan apa saja yang bisa digunakan agar latihan sepak bola bisa terasa lebih menyenangkan dan juga aman. Berikut paparannya:

  • Sepatu Bola

Sepatu adalah menjadi hal yang tentunya penting dalam sepak bola. Sebab, jika bermain sepak bola tanpa menggunakan sepatu akan berisiko mengalami cedera pada kaki. 

Sepatu bisa disesuaikan dengan kebutuhan, misalnya ingin bermain sepak bola di lapangan futsal, maka anda hanya perlu membeli sepatu futsal. 

Sedangkan untuk sepatu lapangan besar atau mini soccer, anda perlu membeli sepatu sepak bola yang memiliki pul di bawahnya agar tidak terasa licin di lapangan. 

Agar lebih praktis, sepatu bola tersebut juga bisa dimasukkan ke dalam tas sepatu. Tas sepatu tersebut memberikan kemudahan bagi Anda yang suka melakukan traveling atau berolahraga agar tidak mengotori barang yang lain.

  • Cone Training

Para pencinta sepak bola tentunya sudah tidak asing lagi dengan cone training yang digunakan untuk latihan sepak bola. 

Perlengkapan ini digunakan sebagai penanda atau pembatas dalam melakukan latihan. Di sepak bola sendiri, cone berfungsi untuk melatih ketangkasan dalam menggiring bola.

  • Jersey

Jersey menjadi salah satu atribut yang juga harus dipakai ketika bermain sepak bola. 

Meskipun memang ketika hanya bermain-main saja, jersey tidak wajib, tetapi atmosfer bermain sepak bola akan lebih terasa ketika mengenakan jersey. Oleh sebab itu, Dengan menggunakan jersey, bermain sepak bola akan terasa lebih menyenangkan. 

Selain itu, teknologi pada jersey zaman sekarang juga mendukung performa para pemain. Biasanya, jersey akan didesain agar dapat menyerap keringat dan panas sehingga para pemain tidak merasa gerah ketika bertanding. 

Apalagi, timnas Indonesia juga baru saja merilis jersey terbaru mereka yang memiliki nuansa klasik, tetapi dikombinasikan dengan nuansa modern. 

Dengan menggunakan jersey timnas Indonesia, bermain sepak bola akan terasa lebih meningkatkan kepercayaan diri di lapangan. 

Bukan hanya untuk bermain bola, ketika nonton langsung ke stadion pun jersey tersebut akan lebih menambah kesan sporty dan nasionalisme ketika mendukung langsung skuad Garuda bertanding.

Saat berlatih, Anda juga bisa mengenakan rompi latihan sehingga bisa lebih terlihat menarik, atau untuk membedakan kelompok saat para pemain yang berlatih dibagi menjadi beberapa tim.

  • Kaus Kaki

Jika memakai sepatu, maka wajib juga untuk mengenakan kaus kaki khusus untuk sepak bola.

Kaus kaki sepak bola berbeda dengan kaus kaki yang biasa digunakan. Biasanya, kaus kaki sepak bola juga didesain agar para pemain sepak bola merasa nyaman dan tidak terganggu ketika menggunakannya. 

Kaus kaki digunakan agar kaki nyaman ketika mengenakan sepatu dan terhindar dari lecet. 

  • Shin Guards

Shin Guards dapat dikatakan sebagai pelindung kaki. Shin guards ini dipakai supaya meminimalisir interaksi antarkaki sehingga ketika mendapatkan tekel dari lawan, tidak langsung terkena kaki. Sehingga bisa meminimalisir cedera yang kemungkinan bisa didapatkan. Selain itu, saat lelah berlatih dan mengucurkan banyak keringat, untuk membersihkannya Anda bisa menggunakan handuk dingin. Selain sepak bola, handuk itu juga cocok dipakai untuk semua kegiatan olahraga seperti fitness, lari, sepeda, dan lainnya.

Handuk dingin ini terbuat dari kain bamboo dan carbon fiber yang menghasilkan handuk dengan kecepatan serap tinggi dan evaporasi yang cepat sehingga memberi efek dingin pada kulit Anda. 

Itulah perlengkapan yang bisa digunakan untuk membuat latihan maupun permainan sepak bola Anda lebih nyaman dan menyenangkan.

Baca Juga Berita Sepak Bola Lainnya:

Liga Super Malaysia 2022 Baru Setengah Jalan, Pelatih Johor Darul Takzim Mengundurkan Diri

Rapor Penampilan 3 Pemain Asing Persija saat Debut di Liga 1 2022-2023

 

 

 

 

Source: Dari berbagai sumber

RELATED STORIES

Eksklusif Ketum PSSI: Akan Tegur Klub yang Minta Bayaran kepada Pemain Muda

Eksklusif Ketum PSSI: Akan Tegur Klub yang Minta Bayaran kepada Pemain Muda

Ketua Umum (Ketum) PSSI, Mochamad Iriawan, mengaku akan menindaklanjuti oknum yang mencederai tingkat sepak bola muda.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Other Sports

Cara Radical Motorsport Mendorong Pariwisata Olahraga di Mandalika pada Elite Showcase 2024

Radical Motorsport bermitra dengan Sekuya meluncurkan mobil balap anime Web3 pertama di dunia.

Arista Budiyono | 18 May, 13:02

Austria berada di Grup D Euro 2024 (Piala Eropa 2024). (Hendy Andika/Skor.id).

World

Profil Tim Grup D Euro 2024: Austria

Berikut ini profil tim Grup D Euro 2024 (Piala Eropa 2024), Austria, yang akan menghadapi Prancis, Belanda, dan Polandia.

Pradipta Indra Kumara | 18 May, 12:03

Jakarta STIN BIN

Other Sports

Proliga 2024: Jakarta STIN BIN Susul Jakarta Popsivo Polwan Jadi Juara Putaran Pertama

Tim voli putra Jakarta STIN BIN keluar sebagai juara putaran pertama PLN Mobile Proliga 2024, sedangkan di sektor putri Jakarta Popsivo Polwan yang berjaya.

I Gede Ardy Estrada | 18 May, 11:21

Other Sports

Ortuseight Luncurkan Sepatu Trail Running Menggunakan Outsole Vibram, Cocok untuk Mendaki

Brand Manajer Ortuseight Yuda Amardika bercerita mengenai proses kerja sama dengan Vibram untuk dua produk sepatu teranyar mereka.

Sumargo Pangestu | 18 May, 10:52

Alex Albon

Formula 1

Alex Albon Putuskan Perpanjang Kontrak dengan Williams

Pembalap F1 berdarah Thailand, Alexander Albon, telah menandatangani perpanjangan kontrak dengan Williams Racing.

Arin Nabila | 18 May, 10:16

Timnas Belanda diyakini mampu lolos dari Grup D pada Euro 2024. (Hendy AS/Skor.id)

World

Profil Tim Grup D Euro 2024: Belanda

Profil tim konstestan Euro 2024, Belanda, yang tergabung di Grup D bersama Prancis, Polandia, dan Austria.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 10:07

Ilustrasi Basket. (Hendy AS/Skor.id)

Basketball

Timnas Basket Putri Lakoni Dua Laga Uji Coba Sebelum Tampil di SEABA U-18 Women's

Timnas Basket Putri U-18 Indonesia memasuki tahap akhir persiapan menuju SEABA U-18 Women’s di Ratchaburi, Thailand, pada 24-26 Mei 2024.

Arin Nabila | 18 May, 09:28

Women Pro Futsal League 2023-2024. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Women Pro Futsal League 2023-2024: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Women Pro Futsal League 2023-2024 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 18 May, 08:13

Women Pro Futsal League 2023-2024. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Rekap Hasil Women Pro Futsal League 2023-2024: Kebumen Angels Pesta Gol, Netic Ladies Imbang

Hasil rangkaian laga hari pertama pekan ketiga Women Pro Futsal League 2023-2024 pada Sabtu (18/5/2024).

Taufani Rahmanda | 18 May, 08:11

Liga 1 2023-2024. (M. Yusuf/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2023-2024 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Taufani Rahmanda | 18 May, 07:11

Load More Articles