5 Pemain Timnas U-23 Thailand yang Patut Diwaspadai Indonesia di Semifinal SEA Games 2021

Bagaskara Setyana AP

Editor:

  • Timnas U-23 Indonesia akan menghadapi Thailand pada babak semifinal SEA Games 2021.
  • Beberapa pemain harus diwaspadai oleh Indonesia demi menjaga asa meraih medali emas.
  • Skuad Thailand diisi oleh beberapa pemain keturunan Eropa.

SKOR.id - Berikut ini adalah 5 pemain Thailand yang patut diwaspadai oleh timnas U-23 Indonesia pada babak semifinal SEA Games 2021.

Cabor sepak bola putra SEA Games 2021 telah memasuki babak semfiinal.

Timnas U-23 Indonesia yang menjadi runner-up Grup A dipastikan akan berhadapan dengan musuh bebuyutannya, yakni Thailand pada fase tersebut.

Thailand dipastikan menjadi lawan Indonesia setelah mengalahkan Laos pada laga terakhir Grup B, Senin (16/5/2022).

Hasil lawan Laos itu membuat Thailand memuncaki klasemen Grup B. 

Indonesia tentunya harus waspada dengan para pemain Thailand pada babak semifinal nanti.

Pasalnya, wajah Thailand pada SEA Games kali ini sedikit berbeda.

Beberapa pemain yang dibawa oleh Alexandre Polking adalah para wajah baru di timnas Thailand.

Selain itu, Alexandre Polking juga membawa para pemain keturunan oada ajang tersebut.

Berikut adalah pemain timnas U-23 Thailand yang layak diwaspadai oleh Indonesia di semifinal SEA Games 2021:

1. Patrik Gustavsson

Patrik Gustavsson layak diwaspadai oleh pasukan Shin Tae-yong pada babak semifinal nanti.

Pasalnya, pemain keturunan Swedia itu memiliki postur yang relatif lebih besar dari para pemain Indonesia.

Patrik memiliki tinggi yang ideal sebagai seorang striker, yakni 1,87 meter.

Sepanjang penyisihan grup SEA Games 2021, pemain berusia 21 tahun itu juga masuk jajaran pencetak gol terbanyak dengan tiga gol.

2. Ekanit Panya

Ekanit Panya patut diwaspadai lantaran terkenal memiliki kecepatan yang tinggi di sisi sayap Thailand.

Meski masih berusia 22 tahun, Ekanit juga sudah menembus skuad timnas senior Thailand beberapa kali.

Selama penyisihan grup SEA Games 2021. Ekanit sudah membukukan dua gol untuk skuad Gajah Perang.

Dua gol Ekanit dibukukan saat menghadapi Singapura pada laga pertama penyisihan grup.

3. Worachit Kanitsribampen

Worachit Kanitsribampen menjadi salah satu pemain senior yang dibawa timnas U-23 Thailand di ajang SEA Games 2021 kali ini.

Worachit merupakan seorang playmaker yang digadang-gadang bakal jadi penerus bintang Thailand, Chanathip Songkrasin.

Worachit juga merupakan sosok yang dibawa oleh timnas Thailand saat menjuarai Piala AFF 2020 lalu.

Sepanjang SEA Games 2021, Worachit membukukan satu gol saat Thailand menghancurkan Kamboja 5-0.

Di level klub, Worachit saat ini membela sang pemuncak klasemen Liga Thailand, BG Pathum United.

Sebelumnya, pemain berusia 24 tahun itu pernah menjalani trial di Leicester City dan FC Tokyo.

4. Korawich Tasa

Korawich Tasa menjadi salah satu pemain andalan timnas Thailand level usia dalam beberapa tahun terakhir.

Pemain berposisi sebagai penyerang itu selalu dibawa oleh Thailand mulai dari U-15 hingga U-23 saat ini.

Selama SEA Games 2021, Korawich telah membukukan dua gol.

Dua gol itu masing-masing dibukukan saat menghadapi Singapura dan Kamboja.

5. Kawin Thamsatchanan

Kawin Thamsatchanan layak diwaspadai oleh Indonesia pada semifinal nanti.

Pasalnya, kiper senior Thailand ini memiliki segudang pengalaman, terutama saat menghadapi Indonesia.

Momen yang paling diingat dari Kawin ketika menghadapi Indonesia tentunya adalah saat Piala AFF 2016 silam.

Dimana ia menjadi kiper utama Thailand yang mengalahkan Indonesia di partai final. 

Setelah sempat beberapa waktu tidak memperkuat timnas Thailand karena fokus berkarier di luar negeri, Kawin kini perlahan kembali menjadi kiper utama Thailand.

Pada ajang SEA Games 2021, Kiper berusia 32 tahun itu didapuk sebagai kapten skuad Gajah Perang.

Kawin juga baru kebobolan dua gol di SEA Games 2021, yakni ketika menghadapi Malaysia.

Baca Juga Berita Timnas U-23 Indonesia Lainnya:

Shin Tae-yong Tak Tahu Kapan Elkan dan Saddil Gabung Timnas U-23 Indonesia

Cabor Sepak Bola Putra SEA Games 2021: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Skor Indeks SEA Games 2021: Rating dan MoTM Timnas U-23 Indonesia vs Myanmar


 

 

RELATED STORIES

Daftar Top Skor Sepak Bola Putra SEA Games 2021: Witan dan Egy Masih di Puncak Bersama 4 Pemain

Daftar Top Skor Sepak Bola Putra SEA Games 2021: Witan dan Egy Masih di Puncak Bersama 4 Pemain

Berikut ini adalah jadwal semifinal cabor sepak bola putra SEA Games 2021.

Dua Pemain Timnas U-23 Indonesia Ramaikan Persaingan Top Skor SEA Games 2021

Dua Pemain Timnas U-23 Indonesia Ramaikan Persaingan Top Skor SEA Games 2021

Dua pemain timnas U-23 Indonesia, Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman, meramaikan daftar top skor cabor sepak bola putra SEA Games 2021.

Manajer Timnas U-23 Thailand Sebut Timnas U-23 Indonesia Sangat Menakutkan

Manajer Timnas U-23 Thailand Sebut Timnas U-23 Indonesia Sangat Menakutkan

Manajer timnas U-23 Thailand, Nualphan Lamsam, meminta para pemainnya mewaspadai permainan Indonesia pada semifinal SEA Games 2021.

SEA Games 2021: 5 Pemain Timnas U-23 Indonesia yang Selalu Jadi Starter di Fase Grup

SEA Games 2021: 5 Pemain Timnas U-23 Indonesia yang Selalu Jadi Starter di Fase Grup

ima pemain favorit yang selalu jadi pilihan utama untuk timnas U-23 Indonesia selama fase penyisihan SEA Games 2021

Perjalanan Timnas U-23 Indonesia dan Thailand hingga Bersua di Semifinal SEA Games 2021

Perjalanan Timnas U-23 Indonesia dan Thailand hingga Bersua di Semifinal SEA Games 2021

Berikut Skor.id merangkum perjalanan timnas U-23 Indonesia dan Thailand hingga bersua di semifinal.

10 Fakta Indonesia vs Thailand, Menuju Semifinal Sepak Bola Putra SEA Games 2021

10 Fakta Indonesia vs Thailand, Menuju Semifinal Sepak Bola Putra SEA Games 2021

Ada 10 fakta menarik untuk laga Indonesia vs Thailand yang akan terlaksand di Stadion Thien Truong, Nam Dinh.

Timnas U-23 Indonesia Bergeser dari Phu Tho ke Nam Dinh, Shin Tae-yong Kembali Komentari Kualitas Lapangan

Pelatih Shin Tae-yong kembali mengomentari kualitas lapangan latihan yang digunakan timnas U-23 Indonesia di Nam Dinh.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Baron Pierre de Coubertin bukan hanya dijuluki Bapak Olimpiade Modern, melainkan juga pencetus Cultural Olympiad (Hendy Andika/Skor.id).

Art

Cultural Olympiad, Kompetisi Seni Olimpiade yang Diusung Baron Pierre de Coubertin

Prancis dipenuhi pertunjukan memadukan seni, budaya, dan olahraga terkait Olimpiade Paris 2024.

Kunta Bayu Waskita | 19 May, 05:14

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola (kiri) dan pelatih Arsenal, Mikel Arteta. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Inggris

Man City dan Arsenal, Penentuan Gelar Liga Inggris 2023-2024 di Pekan Terakhir

Persaingan gelar Liga Inggris 2023-2024 antara Manchester City dan Arsenal akan ditentukan di pekan ke-38, Minggu (19/5/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 18 May, 23:53

Laga Arsenal vs Everton di Liga Inggris 2023-2024. (Yusuf/skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Arsenal vs Everton di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Arsenal vs Everton, laga yang menentukan peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris 2023-2024.

Irfan Sudrajat | 18 May, 23:47

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 18 May, 23:45

Laga Manchester City vs West Ham United di pekan terakhir Liga Inggris 2023-2024. (Yusuf/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Man City vs West Ham di Liga Inggris 2023-2024

Berikut ini prediksi dan link live streaming Manchester City vs West Ham United di Liga Inggris (Premier League) musim 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 18 May, 23:37

sandy walsh.jpg

National

KV Mechelen Kembali ke Jalur Kemenangan, Sandy Walsh Tak Main

Usai kalah dua kali beruntun, KV Mechelen menang 2-0 atas KVC Westerlo, Sabtu (18/5/2024), namun Sandy Walsh cuma cadangan.

Teguh Kurniawan | 18 May, 21:29

Pemain Liverpool asal Argentina, Alexis Mac Allister. (Jovi Arnanda/Skor.id

La Liga

Real Madrid Terus Pantau Bintang Liverpool

Real Madrid memantau Alexis Mac Allister untuk menggantikan Toni Kroos atau Luka Modric.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 20:43

Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI)

Timnas Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Definitif untuk Timnas U-20 Indonesia dan Timnas Putri Indonesia

Ada tiga nama yang diperkenalkan untuk mengisi posisi manajerial di Timnas U-20 Indonesia dan Timnas Putri Indonesia.

Teguh Kurniawan | 18 May, 20:42

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Italia

Massimiliano Allegri Miliki Opsi untuk Berlabuh ke Liga Inggris

Tiga klub Liga Inggris diyakini bisa menjadi pilihan Massimiliano Allegri.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 18:00

Sepatu khas untuk Nikola Jokic dari 361 Degrees, Big3 Future model low-cut, dirilis dalam empat warna berbeda bertema Spongebob Squarepants. (M Yusuf/Skor.id)

Culture

Nikola Jokic x 361° Big3 Future “SpongeBob Squarepants” Tawarkan Keceriaan dan Performa

Sneakers bertema SpongeBob Squarepants ini mengambil basis 361° Big3 Future low cut yang kali pertama dirilis di Eropa dalam jumlah terbatas pada akhir Januari lalu.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 17:21

Load More Articles