Maria Sharapova Mengecam Invasi Rusia ke Ukraina: Saya Patah Hati!

Nurul Ika Hidayati

Editor:

  • Maria Sharapova ikut menyuarakan penolakannya atas invasi Rusia ke Ukraina.
  • Mantan petenis Rusia itu berjanji akan memberikan dana bantuan untuk Save The Children.
  • Para atlet elite Rusia lainnya juga telah menyerukan perdamaian di seluruh dunia.

SKOR.id - Mantan bintang tenis Maria Sharapova telah bergabung dengan jajaran atlet elite Rusia yang menyuarakan penolakan mereka atas invasi tanah airnya ke Ukraina.

Juara grand slam lima kali itu adalah salah satu atlet paling sukses di Rusia. Tapi, Sharapova, yang gantung raket pada 2020, mengecam perang di Ukraina dan berjanji untuk menyumbang untuk dana bantuan krisis Save The Children.

“Setiap hari berlalu, saya semakin patah hati dan sangat sedih dengan gambaran dan cerita para keluarga dan anak-anak yang terkena dampak krisis yang meningkat di Ukraina,” tulisnya di Instagram.

“Saya menyumbang untuk dana bantuan krisis Save the Children, sebuah organisasi yang bekerja tanpa lelah untuk menyediakan makanan, air, dan peralatan bantuan untuk mendukung mereka yang membutuhkannya."

“Silakan bergabung dengan saya dalam memberikan sumbangan. Saya selalu berdoa untuk PERDAMAIAN dan mengirimkan cinta dan dukungan saya kepada semua yang terkena dampak.”

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by fashion_in_sport (@fashion.in.sport)

Sharapova termasuk di antara sekelompok pemain terbaik di zamannya. Daya jualnya  yang tinggi membuat wanita Rusia berusia 34 tahun ini pensiun di urutan kedua dalam daftar petenis wanita yang paling banyak memperoleh pendapatan sepanjang kariernya.

Forbes melaporkan Sharapova hanyalah satu dari empat atlet wanita di dunia yang meraup penghasilan hingga $20 juta dalam setahun.

Sharapova meninggalkan tenis dengan penghasilan karier yang mengejutkan dari hadiah uang, dukungan dan penampilan sebesar $325 juta, menurut Forbes.

Angka itu menempatikannya di urutan kedua sepanjang masa di antara atlet wanita, hanya di belakang Serena Williams ($350 juta), yang penghasilannya didapat dari kesepakatan sponsorship dengan Nike, Evian, Porsche dan Tag Heuer.

Keluarga Sharapova pindah dari Rusia ke AS pada tahun 1994 untuk belajar tenis di Akademi IMG yang terkenal di Florida dan mereka dilaporkan tinggal di Los Angeles sekarang.

Sharapova bukanlah atlet Rusia pertama yang mengecam invasi negara itu ke Ukraina. Akhir bulan lalu, petenis nomor enam dunia tenis putra Andrey Rublev menulis "tolong jangan perang" di depan kamera setelah menang di Dubai.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Sports.Dailypunch (@dailypunch.sports)

“Menonton berita dari rumah, bangun di sini, di Meksiko, sangat tidak mudah,” kata Rublev, setelah pertandingan itu. “Dengan menjadi pemain tenis, saya ingin mempromosikan perdamaian di seluruh dunia. Kami bermain di banyak negara berbeda. Tidak mudah untuk mendengar semua berita ini. Semua untuk perdamaian.”

Petenis nomor 1 dunia, Daniil Medvedev, juga menyerukan “untuk perdamaian di dunia, untuk perdamaian antar-negara.”

Petenis wanita peringkat teratas Rusia, Anastasia Pavlyuchenkova, menambahkan: “Ambisi pribadi atau motif politik tidak dapat membenarkan kekerasan. Ini merenggut masa depan tidak hanya dari kita, tetapi juga dari anak-anak kita.”

Superstar hoki es Alexander Ovechkin juga menanggapi perang sebelumnya.

“Saya memiliki keluarga di Rusia dan ini adalah saat-saat yang menakutkan. Tetapi kita tidak bisa berbuat apa-apa. Kami hanya berharap ini akan segera berakhir dan semuanya akan baik-baik saja," kata Ovechkin.

“Tolong, jangan ada lagi perang. Tak masalah siapa yang berperang: Rusia, Ukraina, negara lainnya — saya pikir kita hidup bersama di dunia, seperti, dalam damai dan dunia yang hebat.”

Dunia olahraga telah bereaksi keras terhadap Rusia dengan berbagai event dan sanksi telah diberlakukan, sementara banyak atlet Rusia akan dipaksa untuk berkompetisi di bawah bendera netral.***

Berita Maria Sharapova Lainnya:

Maria Sharapova Umumkan Pertunangan dengan Teman Sekolah Pangeran Williams

Mengulik Fasilitas Vila Mewah Novak Djokovic, Lebih Mahal dari Peternakan Maria Sharapova

Kenang Masa Muda, Maria Sharapova Sempat Tak Tahu Arti Sukses

Source: news.com.au

RELATED STORIES

David dan Victoria Beckham Sumbang Rp18 Miliar Lebih untuk Dana Darurat Ukraina

David dan Victoria Beckham Sumbang Rp18 Miliar Lebih untuk Dana Darurat Ukraina

Mantan kapten Inggris David Beckham telah meluncurkan Seruan Darurat Unicef ​​untuk negara yang dilanda perang dengan pesan emosional.

Utah Jazz Gandeng Airbnb untuk Membantu Para Pengungsi Ukraina

Utah Jazz Gandeng Airbnb untuk Membantu Para Pengungsi Ukraina

Utah Jazz Foundation akan mendanai tempat tinggal gratis untuk 32.000 malam bagi para pengungsi Ukraina menyusul invasi Rusia.

Bungkam soal Invasi Rusia, Tymoshchuk Dilarang Seumur Hidup Terlibat Sepak Bola Ukraina

Bungkam soal Invasi Rusia, Tymoshchuk Dilarang Seumur Hidup Terlibat Sepak Bola Ukraina

Mantan kapten Ukraina Anatoliy Tymoshchuk dilarang seumur hidup terlihat dalam kegiatan sepak bola di tanah airnya.

Dilarang Tanding di Wimbledon 2022, Petenis Rusia Ini Berniat Ganti Kewarganegaraan

Andrey Rublev siap ganti kewarganegaraan jika itu menjadi opsi satu-satunya untuk kembali berlaga di tur internasional.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 01 May, 10:37

Malut United vs Persib Bandung. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Malut United vs Persib di Liga 1 2024-2025

Laga Malut United vs Persib akan digelar di Stadion Gelora Kie Raha, Ternate, Jumat (2/5/2025) malam WIB.

Rais Adnan | 01 May, 10:12

sudirman cup 2025

Badminton

Piala Sudirman 2025: Calon Lawan Indonesia di Perempat Final

Indonesia melangkah ke perempat final Piala Sudirman 2025 dengan status sebagai juara Grup D.

Gangga Basudewa | 01 May, 09:52

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 01 May, 09:45

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putri: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Rangkaian laga sektor putri Proliga 2025 bakal bergulir pada 3 Januari–10 Mei dengan melibatkan tujuh tim di babak reguler.

Doddy Wiratama | 01 May, 09:45

Barito Putera vs Dewa United. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Barito Putera vs Dewa United di Liga 1 2024-2025

Laga Barito Putera vs Dewa United akan digelar di Stadion Demang Lehman, Martapura, Jumat (2/5/2025) petang.

Rais Adnan | 01 May, 09:11

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 01 May, 04:27

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 01 May, 04:22

Cristiano Ronaldo bintang Al Nassr. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Gagal Melaju ke Final AFC Champions League Elite, Cristiano Ronaldo Masih Menunggu Mimpinya

Cristiano Ronaldo yang membela Al Nassr gagal melaju ke final AFC Champions League Elite setelah ditumbangkan Kawasaki Frontale

Pradipta Indra Kumara | 01 May, 04:22

Chelsea akan kembali tampil di UEFA Conference League. (Deni Sulaeman/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Djurgarden vs Chelsea di UEFA Conference League 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Djurgarden vs Chelsea di UEFA Conference League 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 01 May, 03:50

Load More Articles