Tips Sembuh dari Covid-19 Menurut Fan Liverpool Asal Indonesia

Arista Budiyono

Editor:

  • Simon Nainggolan, orang Indonesia pendukung Liverpool, sembuh dari Covid-19.
  • Ia membagikan tips untuk menyembuhkan diri dari penyakit yang disebabkan virus corona itu.
  • "Obat" paling mujarab untuk melawan Covid-19 adalah kedisiplinan diri.

SKOR.id - Seorang pendukung Liverpool, Simon Nainggolan, berhasil sembuh dari Covid-19. Simon pun membagikan tipsnya untuk pulih dari paparan virus corona.

Selain Simon, istrinya dan asisten rumah tangganya juga dinyatakan positif Covid-19. Mereka kemudian melakukan isolasi mandiri di kediamannya.

Kepada Skor.id, Rabu (8/4/2020), Simon menceritakan sudah dinyatakan negatif Covid-19 pada Senin (6/4/2020).

Menurut Simon, kunci utama untuk melawan Covid-19 adalah mengisolasi diri. Lantas harus disiplin soal makanan, vitamin, dan mengikuti seluruh anjuran baik yang ada.

Isolasi diri digunakan untuk mengurangi tingkat penyebaran virus corona yang menjadi biang Covid-19.

"Saya sarankan buat yang ada gejala, jangan berlama-lama buat menunggu hasil tes. Banyak yang menunggu hasil tes baru berobat," kata Simon.

Jika di dalam suatu rumah sudah ada yang positif, menurut Simon, bisa dipastikan semua yang diam di dalamnya juga akan positif.

Namun ada sejumlah perbedaan antara satu dengan orang lain yang positif. Misalnya, demam. Ada yang mengalami, ada yang tidak.

Buktinya, istri dan asisten rumah tangga Simon tidak menunjukan gejala demam.

Setelah mengisolasi diri secara mandiri, Simon melanjutkan, kebutuhan lain yang harus dipikirkan adalah logistik.

Bagi mereka yang sudah terinfeksi bisa meminta bantuan saudara atau tetangga untuk membelikan kebutuhan logistik dan meletakkan di pagar rumah. Hindari keluar rumah supaya tidak menularkan ke orang di luar sana.

"Nggak usah komplain, nggak usah ribut, nggak usah berpolemik. Itu akan melemahkan diri," kata Simon.

"Positive thinking, fokus ke penyembuhan diri. Pikirkan diri kita bisa sembuh. Kesembuhan itu bukan angan-angan, kesembuhan itu nyata. Kesembuhan hanya soal waktu," Simon menambahkan.

Semua itu, menurut Simon, tidak sulit meski juga tidak mudah. Kesembuhan Covid19 tergantung tingkat kedisiplinan diri kita.

Semakin fokus dan terus berpikir positif, maka akan semakin cepat sembuh.

Simon mengaku mengonsumsi paracetamol untuk menurunkan demam dan antibiotik untuk menghilangkan infeksi. Selebihnya ia hanya mengonsumsi makanan sehat dan berbagai vitamin demi menumbuhkan imunitas pada tubuh.

Tidak ada pantangan yang dilakukan Simon selama menjalani isolasi mandiri. Yang penting baginya, makanlah sesuatu yang bisa menumbuhkan imunitas tubuh.

Mengontrol pikiran selama masa karantina sangat diperlukan. Membaca berita tentang Covid dan menghitung jumlah korban akan membuat kita akan semakin lemah.

Sebaliknya, lakukan kegiatan yang menyenangkan. Misalnya, jika suka olahraga, baca berita mengenai olahraga.

Mendengarkan lagu juga salah satu cara terbaik untuk dilakukan dalam masa karantina. Simon mengaku lebih banyak mendengarkan lagu dibanding melihat broadcast gambar-gambar di aplikasi Whatapp-nya.

Baca Juga: Gerakan Basket Indonesia Lawan Covid-19 Hasilkan Ratusan Juta untuk Donasi

Salah satu lagu yang membuat Simon makin semangat adalah lagu You'll Never Walk Alone. Ini adalah "lagu dan jargon wajib" pendukung Liverpool di seluruh dunia.

Terakhir, berdoa kepada Tuhan tidak boleh dilupakan.

"Berserah kepada Tuhan, berdoa. Buat yang Muslim bisa salat tahajud. Meminta kekuatan dari Allah.

"Buat yang Nasrani, berdoa terus dan lakukan penyerahan diri agar bisa meng-cover kesembuhan," katanya memungkasi.

RELATED STORIES

Ulangi Trik, Liverpool Incar 4 Pemain dari Tim Degradasi

Ulangi Trik, Liverpool Incar 4 Pemain dari Tim Degradasi

Liverpool dikabarkan bisa saja mengulangi trik untuk membeli pemain dari tim yang terdegradasi.

PSSI Pers Bersama Persija Foundation Beri Sumbangan ke Pahlawan Medis

Koordinatoriat PSSI Pers menyumbang 1000 masker dan 50 liter hand sanitizer ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pasar Minggu, Kamis (9/5/2020).

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Bernie Williams dan Wayman Tisdale berkarier sebagai musisi jazz usai pensiun sebagai atlet baseball dan basket (Yusuf/Skor.id).

Music

Hari Jazz Internasional: Duo Legenda NBA dan MLB Ini Sukses Jadi Musisi Jazz

Wayman Tisdale dan Bernie Williams sama-sama sudah mengeluarkan album.

Kunta Bayu Waskita | 30 Apr, 08:34

Shen Yinhao, wasit asal Cina yang memimpin laga Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan U-23 pada semifinal Piala Asia U-23 2024 di Qatar, 29 April 2024. (Yusuf/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ramai Selebritas Soroti Wasit Laga Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan U-23 hingga AFC

Kinerja wasit di laga Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan U-23 menuai reaksi keras dari masyarakat Indonesia, termasuk kalangan selebritas.

Taufani Rahmanda | 30 Apr, 08:12

Rapor pemain Indonesia yang berkiprah di luar negeri, lebih tepatnya di kompetisi negara Asia. (Hendy AS/Skor.id)

National

Rapor Pemain Indonesia di Asia: Tidak Ada yang Tampil di Laga Resmi Klubnya

Asnawi Mangkualam, Yanto Basna, Pratama Arhan, Justin Hubner, Nurhidayat, Jordi Amat, dan Saddil Ramdani di periode akhir April 2024.

Taufani Rahmanda | 30 Apr, 07:03

Cover Piala Asia U-23 2024. (Hendy Andika/Skor.id)

Timnas Indonesia

Piala Asia U-23 2024: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Piala Asia U-23 2024, yang terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 30 Apr, 06:58

BTR Kyy (Dede Mauladi/Skor.id)

Esports

BTR Kyy Sebut Persaingan MPL ID Season 13 Seru

Kyy menilai semua tim dalam posisi tidak aman sekalipun Bigetron Alpha yang ada di pucuk klasemen.

Gangga Basudewa | 30 Apr, 05:19

Alumni Liga TopSkor. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Liga TopSkor

Alumni Liga TopSkor Sempat Bikin Syok Uzbekistan

Alummni Liga TopSkor, Muhammad Ferarri, sempat mencetak gol ke gawang Uzbekistan U-23 dalam pertandingan semifinal Piala Asia U-23 2024.

Nizar Galang | 30 Apr, 01:35

Erick Thohir

Timnas Indonesia

Erick Thohir Ingatkan Timnas U-23 Indonesia Masih Punya Kesempatan ke Olimpiade 2024

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengomentari kekalahan Timnas U-23 Indonesia di semifinal Piala Asia U-23 2024.

Taufani Rahmanda | 29 Apr, 19:11

Piala Dunia Futsal 2024. (Hendy Andika/Skor.id)

World

Update Daftar Tim yang Lolos Piala Dunia Futsal 2024

Berikut ini update daftar tim yang lolos ke Piala Dunia Futsal 2024 di Uzbekistan, yang akan terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 29 Apr, 18:00

Indonesia U-23 (Timnas U-23 Indonesia) vs Uzbekistan U-23. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Timnas Indonesia

Skor Stats: Rating Pemain dan MotM Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan U-23 di Piala Asia U-23 2024

Timnas U-23 Indonesia takluk dari Uzbekistan U-23 pada semifinal Piala Asia U-23 2024, Senin (29/4/2024) malam WIB.

Taufani Rahmanda | 29 Apr, 17:54

Semifinal Liga Champions 2023-2024 mempertemukan Bayern Munchen dengan Real Madrid dan Paris Saint-Germain menghadapi Borusia Dortmund. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

3 Hal Menarik di Semifinal Liga Champions, Ada Persaingan Pemain Inggris

Ada tiga hal menarik menjelang laga semifinal Liga Champions musim ini, duel Jude Bellingham dan Harry Kane juga akan terjadi.

Pradipta Indra Kumara | 29 Apr, 17:42

Load More Articles