Inilah Aksi Terbaru PSSI untuk Proses Naturalisasi Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattynama

Hanputro Widyono

Editor:

  • Proses naturalisasi Jordi Amat, Sandy Walsh dan Shayne Pattynama masih membutuhkan dokumen tambahan lalu PSSI terus bergerak.
  • Tim Legal PSSI bersama Tim Hukum Kemenpora, dan Tim Direktur AHU Kemenkumham bekerja sama untuk menyiapkan dokumen yang diperlukan.
  • Sementara itu, status proses naturalisasi Emil Audero dan Jordy Wehrmann masih dalam tahap negosiasi.

SKOR.id - Proses naturalisasi tiga pemain keturunan Indonesia yang berkarier di Eropa sudah ditangani di Kemenkumham.

Tiga pemain yang dimaksud yakni Jordi Amat, Sandy Walsh dan Shayne Pattynama.

Dalam perkembangan terbaru, mereka membutuhkan dokumen tambahan untuk memenuhi persyaratan administrasi perpindahan kewarganegaraan.

Anggota Exco PSSI, Hasani Abdulgani, mengungkapkan bahwa untuk menyiapkan dokumen tambahan tersebut.

Federasi dikatakan Hasani bekerja sama dengan Tim Hukum Kemenpora dan Tim Direktur AHU Kemenkumham.

Hasani Abdulgani menegaskan, bahwa untuk saat ini PSSI akan fokus menyelesaikan proses naturalisasi Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattynama lebih dulu.

"Saat ini sedang dipersiapkan dokumen tambahan untuk memenuhi syarat administrasi Pasal 20 dari UU No 12 Tahun 2006 (Tentang Kewarganegaraan) di Kemenhumkam," tulis pernyataan Hasani Abdulgani di akun Instagramnya.

"Sementara itu, kami fokus kepada Sandy Walsh, Jordi Amàt, dan Shyne Pattynama," lanjut pernyataan Hasani.

Meski harus fokus mengurusi dokumen tambahan yang dibutuhkan untuk proses peralihan kewarganegaraan ketiga pemain itu, Hasani tak menghentikan pencarian pemain keempat yang akan dinaturalisasi.

Dua nama yang diharapkan dapat mengisi slot tersebut ialah kiper Sampdoria, Emil Audero Mulyadi, dan gelandang FC Luzern, Jordy Wehrmann.

Hasani menyatakan bahwa untuk proses naturalisasi Emil Audero dan Jordy Wehrmann masih dalam tahap negosiasi.

Negosiasi terus dilakukan karena keduanya belum memberikan kesediaannya untuk menjadi Warga Negara Indonesia.

Alotnya negosiasi dengan Emil Audero dan Jordy Wehrmann sempat membuat Hasani berbagi perasaannya via media sosial.

Hasani menyatakan bahwa mencari pemain naturalisasi keempat untuk membela timnas Indonesia tidak semudah membalik telapak tangan.

"Emil Audero dan Jordy Wehrmann masih dalam status negosiasi. Semoga semuanya berjalan lancar," tulis pernyataan Hasani Abdulgani.

Berita Pemain Naturalisasi Lainnya:

Proses Naturalisasi Emil Audero Mulyadi dan Jordy Wehrmann Tak Berjalan Lancar

Saran DPR RI Agar PSSI Bisa Meminimalisir Naturalisasi Pemain

Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Borong Dua Gol dalam Laga Terbaru Viking FK

Source: Instagram Hasani Abdulgani

RELATED STORIES

Proses Pembangunan Sudah 98 Persen, Jakarta International Stadium Rampung April 2022

Proses Pembangunan Sudah 98 Persen, Jakarta International Stadium Rampung April 2022

Pembangunan Jakarta International Stadium (JIS) akan segera rampung atau sudah mencapai 98,26 persen dan ditargetkan selesai awal April 2022.

PSSI Resmi Punya Medical Center Sendiri, Berteknologi dari Australia dan Jerman

PSSI Resmi Punya Medical Center Sendiri, Berteknologi dari Australia dan Jerman

PSSI resmi memiliki medical center untuk timnas Indonesia dan bisa digunakan atlet lainnya yang dilengkapi dengan alat dari luar negeri.

PSSI Tegaskan Program Naturalisasi Pemain Tidak Mengeluarkan Biaya

PSSI Tegaskan Program Naturalisasi Pemain Tidak Mengeluarkan Biaya

Anggota Komite Eksekutif PSSI, Hasani Abdulgani, mengungkap soal program naturalisasi yang saat ini tengah dijalankan untuk menambah kekuatan timnas Indonesia.

Sandy Walsh Akui Pernah Dihubung Persija dan Bali United

Sandy Walsh Akui Pernah Dihubung Persija dan Bali United

Pemain keturunan Indonesia, Sandy Walsh, mengaku pernah dihubungi oleh dua klub Indonesia.

Nomor Punggung Pilihan Sandy Walsh Jika Gabung Timnas Indonesia

Nomor Punggung Pilihan Sandy Walsh Jika Gabung Timnas Indonesia

Sandy Walsh mengungkap nomor punggung pilihannya jika suatu saat sudah bisa memperkuat timnas Indonesia.

Alasan PSSI Masih Tunggu Kesediaan Emil Audero Mulyadi Membela Timnas Indonesia

Alasan PSSI Masih Tunggu Kesediaan Emil Audero Mulyadi Membela Timnas Indonesia

Anggota Exco PSSI, Hasani Abdulgani, mengungkapkan alasan pihaknya masih menunggu pernyataan Emil Audero.

Batal Bela Indonesia, Mees Hilgers Targetkan Debut di Timnas Belanda Musim Panas Ini

Batal Bela Indonesia, Mees Hilgers Targetkan Debut di Timnas Belanda Musim Panas Ini

Pemain keturunan Indonesia, Mees Hilgers, mengungkap targetnya setelah batal dinaturalisasi untuk membela timnas Indonesia.

Jelang Duel Lawan Sandy Walsh, Jordi Amat Bicara Soal Perkembangan Naturalisasinya

Jelang Duel Lawan Sandy Walsh, Jordi Amat Bicara Soal Perkembangan Naturalisasinya

Menjelang pertandingan melawan Sandy Walsh pada lanjutan Liga Belgia 2021-2022, Jordi Amat berbicara soal timnas Indonesia.

'Derby Indonesia' di Belgia, Sandy Walsh Cetak Assist, Jordi Amat Kartu Merah

'Derby Indonesia' di Belgia, Sandy Walsh Cetak Assist, Jordi Amat Kartu Merah

'Derbi Indonesia' terjadi pada lanjutan Liga Belanda 2021-2022 di mana dua pemain keturunan, yaitu Sandy Walsh dan Jordi Amat saling berhadapan.

Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattynama Terancam Tak Bisa Bela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023

Proses naturalisasi Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattynama terancam molor dari target PSSI.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 10 May, 16:48

Cover PSM Makassar.jpg

Liga 1

PSM Makassar Bergerak Cepat, Sudah Kantongi Pemain Incaran buat Musim Depan

Direktur Utama PSM Makassar, Sadikin Aksa, mengungkapkan bahwa mereka sudah membidik sederet pemain lokal maupun asing.

Teguh Kurniawan | 10 May, 16:47

Women Pro Futsal League 2023-2024. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Jadwal dan Link Live Streaming Women Pro Futsal League 2023-2024: Pekan Kedua, 11-12 Mei 2024

Empat tim akan bertanding pada pekan kedua Women Pro Futsal League 2023-2024 yang digelar di GOR Tegal Selatan.

Sumargo Pangestu | 10 May, 15:11

Inilah sepatu custom Nike yang dikenakan CEO Apple, Tim Cook (Yusuf/Skor.id).

Sneakers

CEO Apple Memakai Sepatu Nike Custom Pertama yang Dirancang di iPad

Sepatu tersebut memiliki label “Made on iPad” di lidah di bawah nama Nike dan swoosh merah dengan sol karet.

Kunta Bayu Waskita | 10 May, 15:06

Madura United.jpg

Liga 1

Sederet Pilar Jadi Incaran Rival, Manajemen Madura United Ingatkan Fokus ke Championship Series

Ada beberapa klub yang sudah membuka komunikasi untuk menggaet pemain-pemain Madura United.

Teguh Kurniawan | 10 May, 15:04

Roald Bradstock, atlet lempar lembing Olimpiade 1984 dan 1988 asal Inggris, kini mendalami seni lukis (Yusuf/Skor.id).

Art

Olimpian Ini Dijuluki The Olympic Picasso karena Keindahan Lukisannya

Salah satu karya Bradstock adalah “Paris 2.014/Together” untuk menyambut Olimpiade Paris.

Kunta Bayu Waskita | 10 May, 14:40

Penyerang Real Madrid, Joselu, pencetak gol  yang tampil dari bangku cadangan. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Pemain Cadangan Kunci Sukses Real Madrid, dari Joselu hingga Nico Paz

Gol-gol pemain cadangan kerap menjadi solusi untuk situasi sulit yang dihadapi Real Madrid pada musim 2023-2024 ini.

Irfan Sudrajat | 10 May, 14:21

Penyakit lupus lebih banyak dialami wanita daripada pria. Salah satu gejalanya adalah ruam pada kulit (Yusuf/Skor.id).

All Culture

Hari Lupus Sedunia: Alasan Penyakit Lupus Lebih Sering Terjadi pada Wanita

Sebanyak 9 dari 10 orang dewasa yang terdampak lupus adalah wanita berusia 15-44 tahun.

Kunta Bayu Waskita | 10 May, 13:50

Liga Super Malaysia.

World

Duel Pembuka Liga Super Malaysia 2024-2025 Batal, JDT dan Jordi Amat Tak Main

Selangor FC mundur dari laga pembuka Liga Super Malaysia 2024-2025 kontra Johor Darul Takzim, Jumat (190/5/2024), karena alasan keamanan.

Teguh Kurniawan | 10 May, 13:31

Penyerang Barcelona, Joao Felix. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Barcelona Prioritaskan Kontrak 7 Pemain, Tidak Termasuk Joao Felix

Setelah Pau Cubardi, Barcelona berupaya memperpanjang kontrak 7 pemain dalam waktu dekat ini.

Irfan Sudrajat | 10 May, 13:20

Load More Articles