Spesial Futsal: Hary Tanoe dan Komitmen Besar untuk Federasi Futsal Indonesia

Estu Santoso

Editor:

  • Hary Tanoe selama memimpin Federasi Futsal Indonesia mampu "menghidupkan"olahraga ini dan lebih bersinar.
  • Sejak 2014, Hary Tanoe memimpin Federasi Futsal Indonesia dan banyak inovasi dilakukan.
  • Federasi Futsal Indonesia berdiri sejak Januari 2014, tetapi setahun kemudian punya nama baru itu.

SKOR.id - Terlepas sebagai pendiri maupun Ketua Umum Federasi Futsal Indonesia, Hary Tanoe telah memberikan warna sangat meriah atas olahraga ini.

Sesuai sejarahnya, Federasi Futsal Indonesia (FFI) adalah anggota dari Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI).

Federasi Futsal Indonesia merupakan satu-satunya induk organisasi futsal nasional di wilayah hukum Republik Indonesia.

Organisasi ini juga diberikan kewenangan penuh oleh PSSI, untuk mengatur, mengurus, dan menyelenggarakan seluruh kegiatan futsal di wilayah Republik Indonesia.

Sebelum berganti nama menjadi FFI, organisasi ini bernama Asosiasi Futsal Indonesia (AFI). Nama AFI ditetapkan pada kongres pertama mereka di Jakarta, 22 Juni 2014.

Ketika itu diputuskan AFI merupakan organisasi futsal di Indonesia dan menjadi satu-satunya wadah futsal nasional. AFI pun berada di bawah keanggotaan PSSI.

Namun, seiring berjalannya waktu, harus ada perubahan nama. Perubahan nama ini terpaksa dilakukan karena ketika akan mendaftarkan AFI ke Kemenkumham ternyata nama itu sudah dipakai pihak lain.

Yanto Basna akhirnya merasakan kemenangan bersama PT Prachuap FC pada laga terbaru Liga Thailand 1 2020.Dikirim oleh Skor Indonesia pada Minggu, 20 September 2020

Akhirnya, Kongres Futsal Indonesia 2015 yang digelar di Gedung MNC Tower, Jakarta, Jumat (20/11/2015) memutuskan perubahan nama.

Pada kongres itu telah diputuskan mengenai beberapa hal dan salah satunya soal pengesahan perubahan nama dari Asosiasi Futsal Indonesia (AFI) menjadi Federasi Futsal Indonesia (FFI).

Dalam kongres tersebut juga telah disahkan mengenai Statuta FFI. Kemudian, disahkan pula rancangan kompetisi futsal profesional dan amatir 2016, serta program timnas futsal Indonesia.

Sekretaris Jenderal (Sekjen) FFI Edhi Prasetyo mengakui, kepemimpinan Hary Tanoe sejak 2014 hingga kini sangat bagus.



"Komitmen. Itu yang dimiliki Pak HT (sapaan akrab Hary Tanoe) dalam memajukan futsal dan tentu FFI," ujar Edhi kepada Skor.id, awal September 2020.

Hary Tanoe, yang juga pemilik MNC Grup, diakui Edhi Prasetyo ingin Federasi Futsal Indonesia menjadi organisasi olahraga yang modern.

"Pertama yang diinginkan Pak HT setelah memimpin Federasi Futsal Indonesia, beliau ingin organisasi ini harus modern dan stabil," kata Edhi.

"Ini jelas mengambarkan bagaimana semangat Pak HT ingin memajukan dan memberikan prestasi maksimal bagi futsal negeri ini."

Menurut Edhi, Hary Tanoe ingin Federasi Futsal Indonesia didasarkan pada rasa dan cita-cita futsal, masuk 4 besar futsal.

"Setiap tahun cuma ada 4 yang ditekankan yaitu organisasi, futsal development, kompetisi dan kejuaraan, serta tim nasional," tutur Edhi.

"Pak HT juga tidak ada kesulitan. Sesuai mandat PSSI, Pak HT bekerja dari 0 kilometer mulai dari kongres pembentukan (14 Juni 2014) sampai kini," ujarnya.

Lantas bagaimana perkembangan Federasi Futsal Indonesia saat ini, Edhi menyebut setiap tahun harus ada progres dan semua ke arah bagus.

"Sesuai amanah, maka apa itu ukuran maju, pertama urusan SDM (sumber daya manusia), semua harus ada progres. Kami sudah mengalami kemajuan untuk itu," kata Edhie.

"Kedua soal sarpras (sarana dan prasarana) dan progresnya sudah sesuai ketentuan. Ketiga sumber dana, sampai hari ini dana masih dari kantong pribadi beliau (HT)."

Edhi pun menegaskan, itu yang harus dijaga saat ini agar Federasi Futsal Indonesia masih berada di jalurnya dan nanti menghasilkan industri futsal yang mandiri.

Tulisan ini merupakan bagian dari rangkaian tulisan edisi khusus futsal untuk #KebanggaanIndonesia.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Spesial Futsal lainnya:

Spesial Futsal: Demi Target ke Piala Dunia, Ini Roadmap Timnas Futsal Indonesia

Spesial Futsal: Kensuke Takahashi, Jantung Perubahan Timnas Futsal Indonesia

Source: Skor.idFutsalindonesia.org

RELATED STORIES

Video Wawancara Eksklusif Sayan Karmadi: Kensuke Takahashi Disebut Pelatih Gila

Video Wawancara Eksklusif Sayan Karmadi: Kensuke Takahashi Disebut Pelatih Gila

Sayan Karmadi berbicara banyak mengenai timnas futsal Indonesia, termasuk pelatih kepalanya, Kensuke Takahashi.

Resmi, Gelaran Piala Asia Futsal 2020 Kembali Ditunda

AFC resmi menunda gelaran Piala Asia Futsal 2020 menjadi 2021 karena alasan keamanan.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

West Ham United vs Liverpool di Liga Inggris 2023-2024. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil West Ham United vs Liverpool: The Reds Tertahan di London Stadium

Berikut ini hasil pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris antara West Ham United vs Liverpool.

Pradipta Indra Kumara | 27 Apr, 13:30

Selain berfungsi sebagai pelindung dari sengatan cahaya matahari, topi golf juga membuat Anda lebih bergaya (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Fashion

4 Tips Memilih Topi Golf Terbaik Menurut Para Pegolf

Topi golf adalah aksesori yang tidak boleh diabaikan karena bermanfaat bagi golfer.

Kunta Bayu Waskita | 27 Apr, 13:19

Roti lepeshka, salah satu makanan favorit dan sehat dari Uzbekistan (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

All Culture

4 Kudapan Sehat Khas Uzbekistan yang Cocok untuk Vegetarian

Lepeshka, chalop, sumalyak, dan samsa jadi makanan favorit masyarakat Uzbekistan.

Kunta Bayu Waskita | 27 Apr, 12:43

Skor Stats Liga Indonesia. M Yusuf - Skor.id

Liga 1

Skor Stats: Bali United Perbaiki Catatan Tandang, Produktivitas Persebaya Rendah

Persebaya selalu kalah saat bertemu Bali United dalam empat pertemuan terakhir di Liga 1.

Rais Adnan | 27 Apr, 10:17

Liga Inggris 2023-2024 dimulai sejak 11 Agustus 2023 lalu. (Zulhar Kurniawan/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2023-2024: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini klasemen Liga Inggris 2023-2024, jadwal dan hasil per pekan serta profil klub lengkap.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 05:17

Laga Manchester United vs Burnley di Liga Inggris 2023-2024. (Hendy Andika/Skor.id),

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Manchester United vs Burnley di Liga Inggris 2023-2024

Berikut ini prediksi dan link live streaming Manchester United vs Burnley di Liga Inggris 2023-2024 yang akan digelar Sabtu (27/4/2024) pukul 21.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 05:16

Timnas U-23 Uzbekistan (Uzbekistan U-23). (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Pelatih Uzbekistan U-23: Indonesia Mampu Melawan Tim Besar

Sementara itu, pemain Uzbekistan U-23, Khusain Norchaev, menegaskan kesiapannya untuk menghadapi Timnas U-23 Indonesia.

Rais Adnan | 27 Apr, 04:40

Duel Aston Villa vs Chelsea di Liga Inggris 2023-2024. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Aston Villa vs Chelsea di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming Aston Villa vs Chelsea di Liga Inggris (Premier League) musim 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 27 Apr, 04:31

West Ham United vs Liverpool di Liga Inggris 2023-2024. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming West Ham vs Liverpool di Liga Inggris 2023-2024

Prediksi dan link live streaming West Ham vs Liverpool di Liga Inggris 2023-2024 yang akan digelar pada Sabtu (27/4/2024) pukul 18.30 WIB.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 03:44

Manfaat bersepeda

All Culture

Asiabike Jakarta Usung Tema Future on Wheels, Konsep Bersepeda Masa Depan

Bersepeda dapat meningkatkan kesehatan fisik, terlebih jika didukung berbagai perlengkapan.

Kunta Bayu Waskita | 27 Apr, 03:02

Load More Articles