5 Pemain yang Menjadi Pilihan Kedua di Klub, tetapi Jadi Pemain Penting Timnas Spanyol

Gregorius Devanda

Editor:

  • Timnas Spanyol menjadi runner-up UEFA Nations League 2021 usai takluk dari timnas Prancis di final.
  • Timnas Spanyol memanggil beberapa pemain dengan menit bermain kurang di klub masing-masing untuk UEFA Nations League.
  • Berikut 5 pemain yang menjadi pilihan kedua di klub, tetapi jadi pemain penting bagi timnas Spanyol.

SKOR.id - Timnas Spanyol baru saja menjadi runner-up UEFA Nations League 2021 usai menelan kekalahan 1-2 dari Prancis, Senin (11/10/2021) WIB.

Meski kalah di final, ada beberapa sisi positif untuk Spanyol seperti beberapa pemain muda terus diberikan kesempatan bermain di level internasional oleh pelatih Luis Enrique.

Spanyol tampak tengah mempersiapkan skuad mereka untuk gelaran Piala Dunia 2022 dengan memanggil beberapa pemain anyar.

Pemain-pemain seperti Mikel Oyarzabal, Unai Simon, serta Inigo Martinez, mulai mencuat sejak diorbitkan oleh Enrique.

Menariknya, timnas Spanyol mengundang beberapa pemain dengan kapasitas bermain sangat kurang di klub masing-masing, tetapi mereka justru mampu membuktikan diri dengan membawa Spanyol jadi runner-up UEFA Nations League 2021.

Ada beberapa pemain yang memiliki menit bermain kurang dari 60 persen jumlah total menit bermain klub, tetapi menjadi andalan bagi La Furia Roja.

Berikut ini merupakan lima pemain yang menjadi pilihan kedua di klub tetapi menjadi pemain penting bagi timnas Spanyol:

1. Pablo Sarabia - Paris Saint-Germain (PSG)/Sporting CP

Sarabia kerap menjadi pilihan utama Luis Enrique di lini depan bersama Mikel Oyarzabal dan Ferran Torres, tetapi tidak saat ia bermain untuk Paris Saint-Germain (PSG).

Di PSG, Sarabia kesulitan untuk bersaing dengan Neymar, Kylian Mbappe, Lionel Messi, Mauro Icardi, hingga Angel Di Maria. Hal itu membuatnya dipinjamkan ke Sporting CP musim ini.

Bersama Sporting CP ia baru bermain delapan kali dengan torehan satu gol dan satu assist. Selama musim ini, pemain 29 tahun tersebut hanya memiliki 39,79 persen dari total menit bermain klub.

2. Bryan Gil - Tottenham Hotspur

Gil juga menjadi salah satu pemain yang cukup diandalkan untuk timnas Spanyol. Ia sudah empat kali tampil sejak debut pada bulan Maret 2021.

Berbeda saat di Tottenham Hotspur, ia tidak mendapat kesempatan bermain. Di Liga Inggris ia selalu bermain sebagai pemain pengganti. Gelandang 20 tahun tersebut dijadikan starter saat Tottenham tampil di Europa Conference League atau Piala Liga Inggris.

Tercatat ia hanya memainkan empat pertandingan di Liga Inggris dengan total 51 menit. Ia hanya memiliki 42,04 persen menit bermain dari total menit bermain The Lillywhites.

3. Sergi Roberto - Barcelona

Roberto tidak mendapat ruang yang cukup banyak di Barcelona. Pasalnya, pelatih Ronald Koeman lebih sering memainkan Oscar Mingueza atau Sergino Dest di posisi bek kanan.

Pada ajang UEFA Nations League 2021, pemain 29 tahun tersebut mendapat kepercayaan dari Enrique. Di laga semifinal, Roberto diberikan kesempatan bermain selama tujuh menit sebagai pemain pengganti.

Di Camp Nou, ia bermain delapan kali di semua komeptisi musim ini dengan torehan dua gol dan satu assist. Roberto tercatat memiliki 49,63 persen menit bermain dari total menit bermain Barcelona musim ini.

4. Gavi - Barcelona

Wonderkid Barcelona, Gavi, mulai menjadi sorotan sejak debut bersama timnas Spanyol di semifinal UEFA Nations League. Ia bahkan menjadi starter di laga semifinal dan final UEFA Nations League 2021.

Bersama Blaugrana gelandang 17 tahun tersebut menjadi pilihan kedua. Dari sembilan pertandingan ia hanya tiga kali menjadi starter.

Sejauh ini, Gavi hanya mendapat presentase bermain 44,81 persen dari total laga Barcelona.

5. Eric Garcia - Barcelona 

Garcia beberapa kali menjadi pilihan utama di lini pertahanan Barcelona, tetapi permainannya tidak konsisten dengan beberapa kali mendapat kartu merah.

Ia telah memainkan enam pertandingan di semua kompetisi musim ini dengan presentase bermain 62,46 persen dari total menit bermain klub. Angka tersebut lebih besar daripada Aymeric Laporte dan Ferran Torres, tetapi keduanya bermain lebih konsisten di Manchester City.

Hal ini berbeda saat dirinya tampil bersama timnas Spanyol. Pada laga final UEFA Nations League 2021 bek 20 tahun tersebut diberi kesempatan tampil penuh.

 Berita Timnas Spanyol lainnya:

VIDEO: Mengintip Sesi Latihan timnas Spanyol, David de Gea Digojlok

VIDEO: Reaksi Gavi Menjadi Debutan Termuda Timnas Spanyol

Source: TransfermarktAS

RELATED STORIES

Belanda Pesta Gol, Louis van Gaal Ulangi Catatan 20 Tahun Lalu

Belanda Pesta Gol, Louis van Gaal Ulangi Catatan 20 Tahun Lalu

Timnas Belanda yang dilatih Louis van Gaal, berhasil meraih kemenangan telak saat menghadapi Gibraltar.

VIDEO: Menanti Dua Debutan Spanyol, David Raya dan Hugo Guillamon

Guillamon menggantikan Diego Llorente yang cedera, sementara David Raya menempati pos David De Gea

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Nova Arianto sebagai pelatih Timnas U-17 Indonesia. (Yusuf/Skor.id)

Piala Dunia U-17 2025: Nova Arianto Minta Publik Tak Ekspektasi Berlebihan ke Timnas U-17 Indonesia

Pelatih Timnas U-17 Indonesia, Nova Arianto, minta publik tidak berekspektasi terlalu tinggi untuk Piala Dunia U-17 2025.

Teguh Kurniawan | 02 Nov, 20:46

hylo open bulu tangkis

Badminton

Hylo Open 2025: Jonatan Christie Juara, Putri KW dan Sabar/Reza Belum Hoki

Wakil Indonesia hanya membawa pulang satu gelar juara dari tiga final di Hylo Open 2025.

Teguh Kurniawan | 02 Nov, 19:53

ONIC Esports (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

ONIC Back to Back Juara di MPL Indonesia Season 16

ONIC berhasil meraih gelar setelah mengalahkan Alter Ego di Grand Final dengan skor 4-1.

Gangga Basudewa | 02 Nov, 18:06

POPNAS XVII Peparpenas XI 2025

Other Sports

Pramono Anung Resmi Buka POPNAS XVII dan Peparpenas XI 2025, Peserta Gratis Berwisata di Jakarta

Gubernur Jakarta, Pramono Anung gratiskan para kontingen masuk Monas, Ragunan, hingga Ancol.

Sumargo Pangestu | 02 Nov, 16:19

Persebaya Surabaya vs Persis Solo di pekan ke-11 Super League 2025-2026 pada 2 November 2025. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Liga 1

Comeback, Persebaya Taklukkan Persis di Stadion GBT

Persebaya Surabaya menang 2-1 atas Persis Solo pada laga pekan ke-11 Super League 2025-2026, Minggu (2/11/2025) malam.

Teguh Kurniawan | 02 Nov, 15:04

Lotte Bintang Muda Generasi Masa Depan memulai tahapan seleksi. (Lotte)

National

Lotte Bintang Muda Generasi Masa Depan 2025 Mulai Tahapan Seleksi, Dua Legenda Beri Ujian

Mereka bersaing memperebutkan kesempatan menjadi 40 peserta terpilih dan akan diuji oleh Ismed Sofyan dan Atep.

Gangga Basudewa | 02 Nov, 14:33

persma manado 1960

National

Legenda Persija dan Gubernur Sulut Bahu-membahu Hidupkan Lagi Persma 1960

Sempat mati suri, Persma 1960 siap bangkit dan meramaikan kembali kancah sepak bola Indonesia.

Teguh Kurniawan | 02 Nov, 14:29

Ilustrasi olahraga lari. (Grafis: Hendy Andika/Skor.id)

Other Sports

PLN Electric Run 2025 Jadi Wadah Inspirasi Hidup Ramah Emisi

Melibatkan lebih dari 7.500 pelari, PLN Electric Run 2025 sukses digelar di ICE BSD, Tangerang, Minggu (2/11/2025).

Arista Budiyono | 02 Nov, 13:59

Milklife Soccer Challenge Solo Seri 1 2025-2026. (Milklife)

National

Daftar Pemenang Milklife Soccer Challange Solo Seri 1 2025-2026

Di sektor KU 12, SD Kristen Manahan Surakarta berhasil menjadi kampiun, sementara itu di KU 10, SD Al Azhar Syifa Budi yang menjadi juara.

Gangga Basudewa | 02 Nov, 13:55

Metal Gear Solid. (Konami)

Esports

METAL GEAR SOLID Δ: SNAKE EATER Perkenalkan Mode Fox Hunt

Mode ini membawa pengalaman stealth action legendaris khas seri METAL GEAR ke ranah multiplayer online

Gangga Basudewa | 02 Nov, 13:26

Load More Articles