Liverpool Pelit, Jurgen Klopp Berpotensi Pindah ke Bayern Munchen

Gregorius Devanda

Editor:

  • Mantan pemain Liverpool, Jamie Redknapp, sebut Jurgen Klopp frustrasi karena klub tidak memberi cukup dana untuk beli bek. 
  • Redknapp menilai Liverpool tidak mampu mendatangkan pengganti Virgil van Dijk.
  • Menurut Redknapp, Jurgen Klopp berpotensi melatih Bayern Munchen.

SKOR.id - Mantan pemain Liverpool, Jamie Redknapp, menyatakan bahwa Jurgen Klopp cukup frustrasi karena klub tidak memberikannya uang untuk membeli bek baru.

Jurgen Klopp tengah terpuruk bersama Liverpool usai kalah 1-4 dari Manchester City di Liga Inggris, Minggu (7/2/2021) WIB.

Selain itu, The Reds juga mengalami krisis lini belakang karena absen panjang Virgil van Dijk dan Joe Gomez. Joel Matip yang menjadi pelapis mereka pun dipastikan menepi hingga akhir musim karena masalah ligamen pergelangan kaki.

The Reds lalu mendatangkan Ben Davies dari Preston North serta meminjam Ozan Kabak dari Schalke 04 pada bursa transfer musim dingin. 

Tambahan dua pemain tersebut sepertinya tidak cukup untuk menutup kehilangan bek sekelas Van Dijk. Walhasil, pertahanan The Reds kembali menderita.

 

Redknapp pun yakin situasi ini membuat Klopp kecewa. Pelatih asal Jerman ini menginginkan klub membeli bek bintang untuk menggantikan Van Dijk.

Namun, sikap "hemat" para petinggi klub membuat Klopp hanya mendapatkan pemain belakang kelas menengah.

"Saya merasakan dirinya frustrasi karena dia menginginkan pemain baru. Masalahnya adalah siapa yang bisa dibeli Liverpool untuk menggantikan Virgil van Dijk," ujarnya.

"Anda tidak bisa menghabiskan 50-60 juta pounds untuk seorang pemain dan mengetahui bahwa pada April, pemain terbaik Anda akan pulih dari cedera. Itu bisa menyebabkan lebih banyak masalah daripada nilainya."

Klopp memiliki kontrak hingga pertengahan tahun 2024 bersama Liverpool. Akan tetapi, pelatih asal Jerman tersebut memiliki minat meninggalkan timnya dalam beberapa tahun ke depan.

Redknapp menyebut bahwa Klopp berpotensi pulang ke negaranya untuk melatih Bayern Munchen.

"Saya terkejut mendengar apa yang dikatakan Jurgen. Mungkin dalam beberapa tahun lagi dia pergi melatih tim seperti Bayern Munchen. Itu sepertinya menjadi panggilan bagi banyak pemain dan pelatih Jerman," ujarnya.

"Saya pikir ada rasa frustasi dengannya, tetapi begitu Liverpool mendapatkan kembali pemain terbaik mereka di akhir musim, saya yakin dia akan baik-baik saja."

Liverpool dan Jurgen Klopp saat ini tengah dalam masa-masa sulit setelah terlempar dari trek juara Liga Inggris dengan hanya menempati posisi keempat klasemen sementara.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Liverpool lainnya:

Liverpool Babak Belur, Jurgen Klopp Enggan Salahkan Alisson Becker

Usai 23 Laga, Liverpool Jadi Juara Bertahan Liga Inggris Terburuk yang Pernah Ada

Source: Daily Mail

RELATED STORIES

Liverpool Diminta Gaet Harry Kane atau Robert Lewandowski Usai Dibantai Man City

Liverpool Diminta Gaet Harry Kane atau Robert Lewandowski Usai Dibantai Man City

Liverpool didesak menggelontorkan dana untuk merekrut pemain anyar di bursa transfer musim panas.

Jurgen Klopp Kesal Petinggi Liverpool Tolak Keinginannya Beli Kalidou Koulibaly

Jurgen Klopp Kesal Petinggi Liverpool Tolak Keinginannya Beli Kalidou Koulibaly

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp geram dengan sikap para petinggi klub yang menolak keinginannya membeli Kalidou Koulibaly.

Mantan Kekasih Meninggal, Jerome Boateng Tinggalkan Bayern Munchen

Mantan Kekasih Meninggal, Jerome Boateng Tinggalkan Bayern Munchen

Bayern Munchen dipastikan tak diperkuat Jerome Boateng di final Piala Dunia Antarklub.

5 Kiper Hebat Bayern Munchen, dari Sepp Maier hingga Manuel Neuer

5 Kiper Hebat Bayern Munchen, dari Sepp Maier hingga Manuel Neuer

Manuel Neuer di antara empat kiper legendaris Bayern Munchen.

Hasil Piala Dunia Antarklub: Bayern Munchen Kalahkan Tigres dan Pastikan Sextuple

Hasil Piala Dunia Antarklub: Bayern Munchen Kalahkan Tigres dan Pastikan Sextuple

Bayern Munchen mengalahkan Tigres UANL pada laga final Piala Dunia Antarklub 2020.

Bayern Munchen Juara Piala Dunia Antarklub, Hansi Flick Catat Rekor Ini

Hansi Flick mencatatkan sejarahnya sendiri setelah berhasil membawa Bayern Munchen memenangkan Piala Dunia Antarklub.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Prancis berada di Grup D Euro 2024 (Piala Eropa 2024). (Hendy Andika/Skor.id).

World

Profil Tim Grup D Euro 2024: Prancis

Berikut ini profil Prancis di Grup D Euro 2024 (Piala Eropa 2024), mereka akan berhadapan dengan Polandia, Belanda, dan Austria.

Pradipta Indra Kumara | 18 May, 14:11

Other Sports

Cara Radical Motorsport Mendorong Pariwisata Olahraga di Mandalika pada Elite Showcase 2024

Radical Motorsport bermitra dengan Sekuya meluncurkan mobil balap anime Web3 pertama di dunia.

Arista Budiyono | 18 May, 13:02

Austria berada di Grup D Euro 2024 (Piala Eropa 2024). (Hendy Andika/Skor.id).

World

Profil Tim Grup D Euro 2024: Austria

Berikut ini profil tim Grup D Euro 2024 (Piala Eropa 2024), Austria, yang akan menghadapi Prancis, Belanda, dan Polandia.

Pradipta Indra Kumara | 18 May, 12:03

Jakarta STIN BIN

Other Sports

Proliga 2024: Jakarta STIN BIN Susul Jakarta Popsivo Polwan Jadi Juara Putaran Pertama

Tim voli putra Jakarta STIN BIN keluar sebagai juara putaran pertama PLN Mobile Proliga 2024, sedangkan di sektor putri Jakarta Popsivo Polwan yang berjaya.

I Gede Ardy Estrada | 18 May, 11:21

Other Sports

Ortuseight Luncurkan Sepatu Trail Running Menggunakan Outsole Vibram, Cocok untuk Mendaki

Brand Manajer Ortuseight Yuda Amardika bercerita mengenai proses kerja sama dengan Vibram untuk dua produk sepatu teranyar mereka.

Sumargo Pangestu | 18 May, 10:52

Alex Albon

Formula 1

Alex Albon Putuskan Perpanjang Kontrak dengan Williams

Pembalap F1 berdarah Thailand, Alexander Albon, telah menandatangani perpanjangan kontrak dengan Williams Racing.

Arin Nabila | 18 May, 10:16

Dimas Drajad sebagai pemain Persikabo 1973 di Liga 1 2023-2024. (Foto Persikabo 1973/Grafis Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Liga 2

Turun Kasta ke Liga 2, Dimas Drajad Tetap Eksis di Timnas Indonesia

Eksistensi Dimas Drajad di skuad Garuda, disertai rapor penampilannya bersama Persikabo 1973 di Liga 1 2023-2024.

Taufani Rahmanda | 18 May, 10:10

Timnas Belanda diyakini mampu lolos dari Grup D pada Euro 2024. (Hendy AS/Skor.id)

World

Profil Tim Grup D Euro 2024: Belanda

Profil tim konstestan Euro 2024, Belanda, yang tergabung di Grup D bersama Prancis, Polandia, dan Austria.

Tri Cahyo Nugroho | 18 May, 10:07

Ilustrasi Basket. (Hendy AS/Skor.id)

Basketball

Timnas Basket Putri Lakoni Dua Laga Uji Coba Sebelum Tampil di SEABA U-18 Women's

Timnas Basket Putri U-18 Indonesia memasuki tahap akhir persiapan menuju SEABA U-18 Women’s di Ratchaburi, Thailand, pada 24-26 Mei 2024.

Arin Nabila | 18 May, 09:28

Women Pro Futsal League 2023-2024. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Women Pro Futsal League 2023-2024: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Women Pro Futsal League 2023-2024 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 18 May, 08:13

Load More Articles