Catatan 16 Besar Liga Champions: Siapa yang Lolos Paling ''Sangar''?

Aditya Fahmi Nurwahid

Editor:

  • Sebanyak 16 tim telah memastikan diri lolos menuju fase gugur Liga Champions.
  • Beberapa tim baru menentukan diri lolos pada matchday keenam penyisiha grup.
  • Skor Indonesia merangkum catatan-catatan menarik dari 16 tim yang berhasil lolos ke fase gugur Liga Champions.

SKOR.id - Setelah jadwal padat yang dilakoni 32 klub dalam enam pekan penyisihan grup, kini 16 tim sudah memastikan diri menuju fase gugur Liga Champions.

Setelahnya, 16 tim ini akan menunggu hingga pekan depan, Senin 14 Desember 2020, untuk melakukan pengundian. Lalu, klub-klub ini "libur" hingga pertengahan Februari untuk kembali berlaga di pentas tertinggi antarklub Eropa.

Sejumlah tim telah berhasil lolos dan beberapa bahkan tampil dominan di pertandingan penyisihan grup.

Namun, beberapa tim juga harus menunggu hingga matchday keenam untuk bisa memastikan diri lolos ke babak 16 besar.

Skor Indonesia merangkum beberapa catatan menarik dari 16 tim yang berhasil lolos mewakili delapan grup Liga Champions.

Juara Grup:

Bayern Munchen

Bayern Munchen menjadi salah satu klub paling dominan pada Liga Champions 2020-2021. 

Catatan 18 gol dalam enam laga menjadi bukti produktivitas anak asuh Hansi Flick. Empat kemenangan dari lima laga awal memastikan kelolosan sang juara bertahan lebih awal.

Real Madrid

Real Madrid berhasil menutup matchday keenam Liga Champions sebagai juara Grup B Liga Champions.

Madrid dijegal dua kali oleh Shakhtar Donetsk dan sempat menempati peringkat ketiga klasemen sementara. Namun, Los Blancos memastikan diri lolos ke babak 16 besar setelah menang 2-0 kontra Borussia Monchengladbach di matchday terakhir.

Manchester City

Manchester City juga menjadi klub yang paling mulus jalannya di babak penyisihan grup Liga Champions.

Menempati Grup C, anak asuh Pep Guardiola berhasil memastikan diri lolos ke babak 16 besar pada matchday keempat setelah menggasak empat kemenangan.

Liverpool

Liverpool tampil apik pada babak penyisihan grup Liga Champions 2020-2021. Juara musim 2018-2019 ini berhasil lolos sebagai juara Grup D.

Anak asuh Jurgen Klopp juga berhasil memastikan diri lolos menuju fase gugur sebelum matchday terakhir. Catatan empat kemenangan dan satu kekalahan hingga matchday kelima memastikan posisi The Reds di puncak klasemen.

Chelsea

Dominasi Liga Inggris di Liga Champions juga tampak dari sisi Chelsea, pemuncak klasemen Grup E.

Catatan empat kemenangan dan dua kali seri, termasuk kemenangan besar kontra Sevilla, menjadikan The Blues dominan dalam enam pertandingan penyisihan grup.

Borussia Dortmund

Borussia Dortmund memang harus memastikan diri lolos ke babak 16 besar hingga matchday keenam Liga Champions.

Namun, Die Borussen tak bisa dianggap remeh, terutama dengan adanya sosok Erling Haaland yang kini masuk dalam jajaran top scorer Liga Champions dengan enam gol.

Juventus 

Juventus sebenarnya sudah memastikan lolos ke babak 16 besar sejak matchday kelima penyisihan grup berjalan.

Namun, Juve memastikan posisi teratas di Grup G setelah menggeser Barcelona di matchday terakhir. Kemenangan tiga gol tanpa balas di Camp Nou menjadi salah satu pertandingan paling diingat pada penyisihan grup musim ini.

Paris Saint-Germain

Bersama RB Leipzig dan Manchester United, PSG harus menjalani matchday keenam sebagai babak penentuan untuk bisa lolos ke fase gugur.

Dua matchday terakhir anak asuh Thomas Tuchel menjadi yang paling disorot. Setelah menang telak 3-1 di Old Trafford, PSG harus melakoni laga yang ditunda saat menjamu Istanbul Basaksehir karena insiden ujaran rasialis.

Runner up:

Atletico Madrid

Atletico Madrid berhasil lolos menuju babak 16 besar Liga Champions meski hanya mengumpulkan dua kemenangan.

Catatan klub 16 besar paling tidak produktif (7 gol) harus menjadi tugas yang ditemukan solusinya oleh Diego Simeone agar bisa melaju lebih panjang di fase gugur.

Borussia Monchengladbach

Salah satu kejutan di Grup B adalah kelolosan Gladbach dan gagalnya Inter Milan menyentuh fase gugur.

Gladbach tampil dengan dua kemenangan, dua hasil seri, dan dua kekalahan. Namun, 16 gol yang dicatatkan wakil Jerman ini menunjukkan betapa produktifnya tim, dengan hanya di bawah catatan gol Bayern Munchen dan setara dengan Barcelona.

FC Porto

FC Porto lolos cukup mudah dengan menyikat empat kemenangan dari enam laga yang berlangsung selama penyisihan grup.

Hanya Manchester City yang menjadi momok bagi juara Portugal, dengan catatan satu kali kalah dan sekali seri.

Atalanta

Persaingan ketat antara Atalanta dan Ajax Amsterdam memperebutkan satu tiket ke fase gugur berlanjut hingga matchday keenam.

La Dea lolos dengan membawa salah satu kekalahan terbesar dalam babak penyisihan grup, yakni 0-5 saat menjamu Liverpool.

Sevilla 

Sang juara Liga Europa 2019-2020 tampil cukup apik di babak penyisihan grup, meski berada di bawah bayang-bayang Chelsea yang berhasil memberikan kekalahan telak 0-4.

Catatan Sevilla adalah produktivitas gol (8 gol), menjadi tim yang paling tidak produktif kedua di antara tim 16 besar. Sevilla hanya lebih baik satu gol dibanding Atletico Madrid.

Lazio

Meski tidak pernah kalah sepanjang babak penyisihan grup, Lazio hanya bisa mendapatkan 10 poin.

Dalam laga tandang, Lazio selalu ditahan imbang 1-1 oleh Borussia Dortmund, Club Brugge, bahkan Zenit St Petersburg.

Barcelona

Barcelona harus kehilangan posisi sebagai pemuncak klasemen Grup G dari Juventus. Meski sama-sama mencatatkan 15 poin, Juventus berhasil unggul secara head to head setelah menang 3-0 di Camp Nou.

Barcelona merupakan runner up dengan produktivitas gol tertinggi. Hanya Bayern Munchen yang mencetak gol lebih banyak sepanjang penyisihan grup.

RB Leipzig

Jalan RB Leipzig menuju babak 16 besar merupakan jalan yang menarik. Leipzig merebut satu tiket setelah menag 3-2 atas Manchester United, membalas kekalahan 0-5 saat bermain di Old Trafford.

Leipzig memiliki catatan apik saat bermain di kandang. Namun, lini pertahanan tim asuhan Julian Nagelsmann menjadi yang terburuk di antara tim 16 besar dengan 12 kali kebobolan.

Catatan 16 besar

Babak 16 besar Liga Champions akan berlangsung mulai 15-16 Februari 2021 (leg 1) dan 15-16 Maret 2021 (Leg 2).

Undian babak 16 besar akan dilakukan pada 14 Desember 2020. Klub yang berasal dari grup yang sama serta liga domestik yang sama tidak bisa berhadapan. 

Nantinya, 8 klub juara grup akan diundi untuk melawan 8 klub runner up. Klub runner-up akan memperoleh kesempatan bermain di kandang pada leg pertama.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Liga Champions Lainnya:

Hasil Lengkap Liga Champions: Duo Madrid Selamat, Ajax dan Inter Terdepak

Hasil Lengkap Liga Champions: Man United dan Barcelona Dibobol 3 Gol

 

Source: UEFA

RELATED STORIES

Bek Shakhtar Donetsk Mengucapkan "Terima Kasih Romelu Lukaku" karena Membantu Timnya ke Liga Europa

Bek Shakhtar Donetsk Mengucapkan "Terima Kasih Romelu Lukaku" karena Membantu Timnya ke Liga Europa

Penyerang Inter Milan, Romelu Lukaku, tanpa sengaja ikut berperan membuat Shakhtar Donetsk ke Liga Europa.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga TopSkor

Persaingan Liga TopSkor Sukoharjo Langsung Ketat di Pekan Pertama

Liga TopSkor Sukoharjo musim ini menggelar dua kelompok umur, yaitu U-14 dan U-16.

Nizar Galang | 04 Nov, 03:59

Chico Aura Dwi Wardoyo, pebulu tangkis Indonesia

Badminton

Update Terkini Wakil Indonesia di Korea Masters 2025

Turnamen bulu tangkis Korea Masters 2025 sedang dihelat, berikut ini adalah update wakil Indonesia di ajang ini.

Thoriq Az Zuhri | 04 Nov, 02:07

Skylar berseragam ONIC Esports. (Grafis: Yudhy Kurniawan/Skor.id)

Esports

Menilik Statistik Skylar di ONIC Musim Ini, Seberapa Penting?

Seberapa penting keberadaan Skylar untuk ONIC musim ini di MPL Indonesia Season 16? Mari kita lihat lebih dalam.

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 23:12

Pelatih Alter Ego, Kenny Xepher. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Xepher: Dulu Lolos TI, Kini Masuk M7 World Championship

Dua prestasi gemilang ditorehkan Xepher sebagai pemain dan pelatih di dua skena esports berbeda, Dota 2 dan Mobile Legends.

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 22:59

Liverpool vs Real Madrid. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

World

7 Fakta yang Harus Kamu Tahu Jelang Liverpool vs Real Madrid

Jelang laga Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions malam tadi, berikut ini fakta-fakta yang harus kamu tahu!

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 22:45

Liverpool vs Real Madrid. (Hendy Andika/Skor.id)

World

Prediksi dan Link Live Streaming Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions 2025-2026

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Liverpool vs Real Madrid dalam laga Liga Champions.

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 22:41

IFQ (Indonesian Football Association in Qatar) yang mendirikan Ultras Garuda Qatar. (Dok. IFQ/Grafis Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Jelang Piala Dunia U-17 2025, Diaspora Indonesia di Qatar Gelar Turnamen Fun Football

Edisi ke-10 One Day Fun Football Tournament (ODFFT) 2025 sukses digelar IFQ di Qatar, 1 November 2025.

Arista Budiyono | 03 Nov, 21:39

M7 World Championship, Jakarta. (Moonton)

Esports

Daftar Tim yang Sudah Lolos M7 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M7 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah memastikan diri lolos.

Thoriq Az Zuhri | 03 Nov, 21:38

FAM

World

Tolak Banding FAM, FIFA Tetap Jatuhkan Hukuman kepada Federasi dan 7 Pemain Naturalisasi Malaysia

FIFA menolak banding yang diajukan Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) terhadap kasus pemalsuan dokumen tujuh pemain naturalisasi.

Teguh Kurniawan | 03 Nov, 21:01

Penyerang Adhyaksa FC, Adilson Gancho da Silva. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 2

Player of The Week Championship 2025-2026: Adilson Silva, Hentikan Paceklik dengan Quat-Trick

Adilson Silva tampil tajam dengan mencetak quat-trick saat Adhyaksa FC menundukkan PSPS Pekanbaru.

Rais Adnan | 03 Nov, 14:25

Load More Articles